On 09/05/17 13:16, Agus Tarpindo wrote:
> Tetapi  adakah cara di MD untuk menghapus atau blok secara otomatis 
> attachment yang
> keluar khusus dari user tersebut Pak ?


Ya bisa dengan menggunakan content filtering, tetapi akan berlaku global
baik saat pakai IMAP maupun pakai POP3.


> Atau adakah cara dari MD untuk autoforward email yang keluar Pak? Maksudnya
> mau saya forward ke akun atasannya, agar user tersebut bisa terpantau
> apabila kirim email apapun.


Akan lebih dipaksa saja kalau mereka kirim mail harus cc: ke atasannya,
jika tidak ada cc: akan ditolak.
Dengan demikian mereka memang secara sadar melakukan cc:.
Dalam hal ini bisa pakai Content Filter Rule.

Pilihan lain lagi, aktifkan mail archive dan atasannya diberi hak akses
ke archive bawahannya.
Cuma pilihan ini perlu pakai MD 16.x keatas yang system mail archivenya
jauh lebih cepat dan konsisten ACL nya dibanding MDaemon versi lama.


-- 
syafril
-------
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 17.0.1-64 Beta RC1, SP 5.1-64
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

The only way to do great work is to love what you do. If you haven’t
found it yet, keep looking. Don’t settle.
        --- Steve Jobs


-- 
--MDaemon-L----------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir MD 17.0, SP 5.1.0, OC 4.5.0, SG 4.5.0



Kirim email ke