On 21/07/17 09:11, Agus Tarpindo wrote:
> User kami mengirimkan 250 recipients dalam sekali kirim (mengikuti
> setingan hijack detection) agar tidak di freeze akunnya Pak tapi
> tetap terkirim. Ini berarti di spli otomatis dari MD ya Pak? Setiap
> sesi kirim blast tujuannya berbeda-beda Pak (hari ini berbeda dengan
> hari esok), apakah bisa dengan List server Pak? jika bisa mohon
> panduan detailnya Pak.


Oops yang ini terlewat.
Lihat cara membuat distribution list disini

http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg38811.html
http://www.mail-archive.com/mdaemon-l@dutaint.com/msg38812.html

kalau recipientnya berbeda-beda per message, maka perlu dibuat
distribution list terpisah (tambah yang lain).


-- 
syafril
-------
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 17.0.2-64, SP 5.1-64
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

The more that you read, the more things you will know. The more that you
learn, the more places you'll go.
        ---  Dr. Seuss, I Can Read With My Eyes Shut!


-- 
--MDaemon-L----------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir MD 17.0.2, SP 5.1.0, OC 4.5.0, SG 4.5.1



Kirim email ke