Ikutan sharing ya.... walaupun yg ditanya itu cuma Ibu Dian :)
Dan maaf kalau sharing saya ini sudah pernah muncul (siapa tahu), soalnya
bbrp waktu ini saya tdk bisa mengikuti diskusi di milis ini.

Menurut pengamatan/penelitian Montessori, ada "waktu-waktu peka" dalam
perkembangan anak, termasuk masalah memulai makanan tambahan.
Menurut Montessori, jika anak anda mulai sering mengeluarkan lidahnya
(menjulurkan lidah?), maka itu tanda bahwa anak sudah memasuki usia yg bisa
diberi makanan tambahan/padat. Jika dalam waktu peka ini bayi tdk diberi
makanan padat (terlewatkan), maka akan lebih sulit utk memberi bayi makanan
padat.
Tidak percaya ? silahkan mencoba....

Taufan



-----Original Message-----
From: [EMAIL PROTECTED] [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Wednesday, March 07, 2001 12:10 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Bubur



Trima kasih utk ibu Dini, Dian dan Dewi atas informasinya,
Akan saya coba moga" Gabby nggak ada masalah utk makan nasi tim pertamanya
ini.

Trus utk Ibu Dian,
Kira" bisa kasih tahu nggak, gimana ya ciri" atau tingkah laku anak yg udah
minta ganti makannya.


Thx semuanya
mamanya Gabby


>> kirim bunga atawa pesan cake, klik saja, http://www.indokado.com
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















>> kirim bunga atawa pesan cake, klik saja, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















Kirim email ke