Ibu,
saya mau sharing,
si Wahyu (4.5 th) tuh beratnya cuma 14 kg
terus makannya susaaaaahhh banget, ngga jarang 2-3 hari ngga masuk nasi
(tapi saya ganti kentang / roti)
batuk pileknya juga rada sering,
akhirnya minggu lalu saya beranikan diri minta test mantoux ke dokternya,
setelah liat grafik berat badan nya (yg memaang sedikit di bawah normal)
akhir nya dokternya kasih resep untuk test mantoux,
hasilnya negatif, tapi paling tidak kita sebagai orang tua tidak bertanya
tanya lagi takut ada penyakit yg menyebabkian dia susah makan dan kurus..

Dini
Ingin tahu apa yang diobrolkan ibu-ibu di milis Dunia-Ibu?
Dapatkan informasinya di sini!
http://groups.yahoo.com/group/berita-dunia-ibu/join
(Atau kirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED])


----- Original Message -----
From: "Misty A. Maitimoe" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Monday, October 01, 2001 10:32 AM
Subject: RE: [balita-anda] test mantoux


> Mohon maaf, ikutan tanya.
>
> Boleh nggak sih kita minta DSA untuk test mantoux? DSA anak saya sih
selama
> ini bilang nggak perlu karena nggak ada indikasi. Tapi saya penasaran aja,
> karena Kika sudah hampir 2 bulan batuk karena alergi katanya.
>
> Dan saya baru ngeh, kalau ternyata berat badannya juga berkurang (bajunya
> longgar semua). Dan dia keringetan melulu.
>
> Misty
>
> -----Original Message-----
> From: baina [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
> Sent: 01 Oktober 2001 9:35
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Subject: [balita-anda] test mantoux
>
>
> Dear rekan balita anda,
>
> saya mohon sharing dari rekan2 sekalian, 2 minggu yg lalu anak saya ,
nanda
> (2 thn 1 bln) melakukan test mantoux, dokternya bilang,  kalau anak saya
> positif (tetapi tdk terlalu parah kata dokternya) dan selanjutnya saya
> disuruh melakukan rontgen untuk mengetahui apakah akan dilakukan
pengobatan
> atau tidak, saya mohon  saran dari rekan yg pernah mengalami hal yg sama
> seperti saya, bagaimana sebaiknya  apakah saya tetap menjalani rontgen
itu,
> demikian dan terimakasih sebelumnya atas saran2 rekan sekalian.
>
> Salam,
>
> mamanya nanda
>
>
> >> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/international/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>


>> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
>http://www.indokado.com/international/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







Kirim email ke