Untuk sementara kita anggap mbak Hart ingin *mengambil *
*KARAKTER KE 3 saja *dari sebuah string (text)
(dalam pertanyaan:  ingin mengambil data ke 2 tanpa memunculkan data pertama

fungsi yg paling cocok
*=MID(DataTextnya,3,1)*
atau
*=MID(A1,3,1)*
dimana A1 berisi data text

Bahasa Semarangnya = mengambil karakter dari DataTextnya
MULAI karakter ke 3 SEBANYAK 1 karakter

dengan rumus itu:

BELAJAR     hasilnya L
KASUR       hasilnya S
INTEGRASI   hasilnya T
GATOTKACA   hasilnya T
ANANTOSENO  hasilnya A
HARTINI     hasilnya R
HQ          hasilnya NullString / "" / blank

=MID("HAR*T*INI",4,4) hasilnya "TINI"


*2012/1/21 <hartini...@yahoo.co.id>
>
> Dear All
> Help dong, Rumus apa yg harus digunakan untuk mengambil data ke 2 tanpa
memunculkan yg pertama
> Contoh: kata BELAJAR, saya ingin mengambil huruf L saja, *
*> jika menggunakan left(belajar,3) maka yg keluar BEL, padahal hanya Huruf
L yg saya inginkan, *
*> bagaimana ya caranya ?
> Terima kasih sebelumnya
> Salam
> Tiny*

Kirim email ke