Biasanya, kolom No KK ber-tipe text. Jika tidak bertipe text, maka
sebaiknya dijadikan bertipe text supaya tidak ada part no kk yang hilang.
Formula berbentuk CountIF( area_data_no_kk , cells_no_kk_kriteria & "*" )
bisa membantu. Pada penggunaan CountIFs pun juga demikian. Perhatikan
bagian kriteria yang memaksa fungsi harus bekerja tanpa mengkonversi
datatype.

Sekali lagi, sempatkan untuk mempelajari datatype.

Regards,
Kid







On Tue, Oct 2, 2018 at 8:10 AM Rian Sutarsa riansuta...@yahoo.com
[belajar-excel] <belajar-excel@yahoogroups.com> wrote:

>
>
> Assalamualaikum BeExceller..
> Mohon pencerahannya, saya hendak menghitung jumlah KK dengan kriteria
> salahsatu No. KK di deretan cell.
> Ketika saya hitung manual jumlah Countif yg saya gunakan tidak sesuai
> dengan kenyataannya
>
> Terimakasih
> Wassalamualaikum
> 
>

Kirim email ke