============================================
Mailinglist debritto : [EMAIL PROTECTED]
============================================
Untuk Fakultas Teknologi Industri,
memang tidak khusus mempersiapkan tenaga siap pakai di
bidang industri, tetapi jauh lebih luas.
Seperti di ITS (Institut Teknologi Sepuluh November)
Surabaya, fakultas ini baru berdiri sekitar tahun
'80-an dengan menggabungkan beberapa fakultas yang
sudah ada sebelumnya.
Seperti Fak Teknik Elektro, Mesin, Kimia, Perkapalan,
sedangkan beberapa fakultas yang lebuf dalam Fak
Teknologi Industri berubah statusnya menjadi jurusan.
Mereka ini mempersiapkan tenaga sarjana S-1 di
berbagai bidang teknologi yang aplikasinya tentu pada
bidang industri yang diminati.
Katakanlah seperti Jurusan Teknik Elektro masih
memiliki banyak program studi (dulunya disebut
jurusan), seperti elektronika, pengaturan (kontrol),
sistem tenaga (dulu dikenal dengan arus kuat),
telekomunikasi, dan informatika (sekarang bahkan
informatika menjadi jurusan yang terpisah).
Dari program studi ini mahasiswa akan mempertajam
spesialisasinya dengan membuat tugas akhir (dulu
skripsi) sesuai dengan yang diinginkan.
Tentunya lain perguruan tinggi, ada sedikit perbedaan,
terserah monggo mana yang diharapkan.
salam,
awe
--- Paul Sutaryono <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> Co Konco,
>
> Tahun-tahun terakhir ini banyak PTN/PTS
> menyelenggarakan pendidikan Teknik Industri (TI).
>
> Mohon informasi, sebenarnya apa saja ruang gerak TI?
> Ada lagi Fak Teknologi Industri mempunyai Jurusan
> Teknik Industri selain Sistem Informasi, Tehnik
> Elektro, Teknologi Pangan dan Tehnik Informatika.
> Kalau Teknik Manajemen, saya sedikit tau, hee...
>
> Terima kasih dan salam,
> PS/73
>
>
__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Get personalized email addresses from Yahoo! Mail - only $35
a year! http://personal.mail.yahoo.com/