Bagaimana begitu banyak dan begitu berharga bisa lenyap begitu gampang?
Jendela atau pintu museum dibuka, mestinya kan security alarm sudah bersuara
agar penjaga tahu ada yang masuk?
 
Bagaimana dengan camera yang bisa berjalan 24 jam/hari?
Apakah para penjaga malam ini hanya duduk saja ataukah mengadakan patroli?
Mengapa pada malam hari (waktu yang baik buat kriminal) malah Satpam-nya
dikurangi?
 
Moga-moga seperti Monalisa di Paris yang pernah dicuri, koleksi emas bersejarah
ini bisa diketemukan!
All the best!
 
Salam
Las

Reply via email to