saya seorang ahli geologi dan anggota iagi. saya ingin ikut acara
joint convention bali 2007 yg merupakan kerja-sama 3 organisasi: HAGI,
IAGI, dan IATMI, pada tanggal 13 s/d 16 nopember 2007 di hotel westin,
nusa dua, bali.

katanya, selasa 13 nopember ada ice breaker party pada petang/malam hari;
terus, rabu 14 nopember adalah pembukaan dan diskusi panel;
nah, kamis-jum'at 15-16 nopember adalah technical presentation.

karena saya tinggal di jakarta, saya ingin berangkat selasa pagi saja,
agar segera bisa registrasi dan ikutan ice breaker party. terus,
penutupan acara pada jum'at sore, jadi maunya balik ke jakarta sih
sabtu saja.

kalo mau naik pesawat, jakarta-denpasar pp, kelihatannya mesti merogoh
antara satu hingga dua juta rupiah (yaaa, bisa sih naik bus akap biar
lebih murah, tetapi mesti atur waktu lebih lama dong).

tinggal di westin saja ah, tentunya dengan harga khusus utk peserta
jcb 2007, yaitu 1,3 juta (classic garden view) atau 1,5 juta (classic
pool view) per malam. jadi saya perlu tinggal 4 malam.

kalo mau ndaftar dan mbayar sekarang, sbg peserta jcb 2007, mesti
menyumbang 2 juta (lumayan lebih murah, kalo non-anggota 'kan mesti
mbayar 2,5 juta).

jadi, hitung2 saya perlu menyisihkan:
2 juta utk transportasi;
6 juta utk akomodasi (4x1,5 juta);
2 juta utk registrasi.
jadi, perlu 10 juta rupiah.
(naik pesawat dan tinggal di westin).

yo wis, siap berangkat. kalo gitu mesti menyisihkan sebagian dari
bonus lebaran, jangan dihabiskan semuanya pas mudik utk berkunjung
kampung halaman nanti...

cerita fiksi saja, salam,
syaiful

-- 
Mohammad Syaiful - Explorationist
Mobile: 62-812-9372808
Email: [EMAIL PROTECTED]

Exploration Think Tank Indonesia (ETTI)
Head Office:
Jl. Tebet Barat Dalam III No.2-B Jakarta 12810 Indonesia
Phone: 62-21-8356276 Fax: 62-21-83784140
Email: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]

----------------------------------------------------------------------------
JOINT CONVENTION BALI 2007
The 32nd HAGI, the 36th IAGI, and the 29th IATMI Annual Convention and 
Exhibition,
Bali Convention Center, 13-16 November 2007
----------------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
---------------------------------------------------------------------
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI be 
liable for any, including but not limited to direct or indirect damages, or 
damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or profits, 
arising out of or in connection with the use of any information posted on IAGI 
mailing list.
---------------------------------------------------------------------

Kirim email ke