Rekan milis, mohon pencerahan atas beberapa hal berikut ini. 

1. Di Vibe X, untuk menyalakan layar pengguna cukup menyapukan jari ke
kiri atau kanan di bagian bawah layar. Pertanyaan saya, di Vibe Z hal
itu apakah memang tak bisa dilakukan? Saya sudah ubek-ubek menunya,
tetapi belum berhasil menemukan. 

2. Adakah cara untuk mematikan suara jepretan kamera Vibe Z? Selain
dipindah ke mode silent ya. Sebab, kalau dipindah ke silent, nada dering
telepon juga ikutan sunyi. 

3. Berapakah harga pasaran Vibe Z bekas? 

Terima kasih. 


Salam,


Herry SW

-- 
==========
Berubah menjadi lebih terkendali bersama @kartuHalo Halo Fit Hybrid
Info Lengkap >> tsel.me/halohybrid   #KendalikanHidup
-------------------
Gunakan layanan Hosting Indonesia yang stabil, terjangkau dan aman
Kunjungi  >> http://www.Qwords.com
--------------------
ID-Android on YouTube
https://www.youtube.com/watch?v=0u81L8Qpy5A 
--------------------
Kontak Admin, twitter @agushamonangan

Aturan Umum  ID-ANDROID >> http://goo.gl/NfzSGB

Join Forum   ID-ANDROID >> http://forum.android.or.id
==========
--- 
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian 
Android Community " dari Google Grup.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim 
email ke id-android+unsubscr...@googlegroups.com.
Kunjungi grup ini di http://groups.google.com/group/id-android.

Kirim email ke