Rekan-rekan mohon pencerahannya bagaimana flash ulang Nexus 7 2012 Wifi ke 
android 5.01. Ceritanya begini beberapa waktu lalu seperti biasa kalau ada 
update OTA maka saya update. Terakhir saya update ke 5.1.1. Setelah update 
saya tidak perhatikan tiba-tiba nexus saya dalam keadaan standby melakukan 
restart ulang tetapi kalau dipakai kondisinya biasa saja hanya kondisi 
standby akan restart ulang. Minggu lalu saya bawa ke service center Asus 
karena saya dapat masukan dari rekan-rekan milis ID Android kemungkinan ada 
problem di hardware. Setelah di cek oleh service center ternyata hardware 
tidak ada masalah mereka hanya flash ulang ke rom 5.01. Nexus saya normal 
kembali sampai di rumah ada update OTA maka saya update lagi dan hasilnya 
penyakitnya kambuh lagi suka restart ulang saat standby. Jadi kesimpulan 
saya sepertinya update via OTA ke rom 5.1.1 ada masalah sehingga saya mau 
balik lagi ke rom 5.0.1 atau kalau sudah ada ke 6.0. Tolong bantuan 
rekan-rekan dapat memberikan tutorial yg semudah-mudahnya karena saya 
selama ini tidak pernah melakukan proses flash. Atas bantuan rekan-rekan 
saya ucapkan terima kasih.

-- 
===========
Install  #MyTelkomsel Apps Terbaru dari Play Store
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.telkomsel.telkomselcm

---------------------
Toko Headphone & Earphone Terlengkap dan Terbaru
Kunjungi  >> http://bassaudio.net
----------------------
Kontak Admin, Twitter  @agushamonangan
-----------------------
FB Groups     :  https://www.facebook.com/groups/android.or.id

Aturan Umum  ID-ANDROID >> goo.gl/mL1mBT

==========
--- 
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian 
Android Community" dari Google Grup.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim 
email ke id-android+unsubscr...@googlegroups.com.
Kunjungi grup ini di https://groups.google.com/group/id-android.

Kirim email ke