Tahukah anda?

Bercerai

Kehidupan perkawinan dapat dikatakan sesuatu yang
sifatnya “gambling”, oleh sebab itu jika keputusan
untuk bercerai menjadi suatu pilihan terakhir maka
sebaiknya anda mengetahui hal-hal berikut ini:

•       Untuk si Suami:
-       Tidak selalu si Suami harus menanggung semua biaya
pemeliharaan dan pendidikan anaknya jika jadi bercerai
dengan istrinya;
-       Jika si Suami memang tidak bekerja atau gajinya
sedikit, maka si Suami cukup membuktikannya di dalam
persidangan dan kemudian Hakim dapat menentukan si
Istri agar memikul biaya-biaya pemeliharaan dan
pendidikan si anak-anaknya tersebut. . . . .(so tricky
or what?)

•       Untuk si Istri
-       Keuntungan utama untuk si Istri bila ingin bercerai
dengan suaminya adalah……”hak perwalian anak !!”
-       Umumnya perebutan anak (hak asuh anak) selalu
dimenangkan oleh si Istri asalkan:
a.      si Istri tidak NARKOBA;
b.       si Istri tidak menyakiti/menyiksa si anak (contoh:
memukul si anak sampai cidera);
c.      si Istri tidak menelantarkan si anak (contoh: lalai
menyusui anak, atau sering lupa menjemput anak
sekolah); dan
d.      si Istri tidak berzinah (contoh: ketauan sedang
bersetubuh dengan laki-laki lain oleh suaminya)
(sources: UU No.1/74, PP No.9/75)
        



 
____________________________________________________________________________________
Yahoo! Music Unlimited
Access over 1 million songs.
http://music.yahoo.com/unlimited

Kirim email ke