----------------------------------------------------------
Visit Indonesia Daily News Online HomePage:
http://www.indo-news.com/
Please Visit Our Sponsor
http://www.indo-news.com/cgi-bin/ads1
-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0-0
Free Email @KotakPos.com
visit: http://my.kotakpos.com/
----------------------------------------------------------

Precedence: bulk

PRAJURIT YONIF 406/CK DIGAJI UANG PALSU

        BANYUMAS, (TNI Watch! 9/12/99). Malang nian nasib prajurit anggota
Yonif 406/Candra Kusuma (Purbalingga, Banyumas), sepulang tugas dari Timtim,
mereka dibayar dengan uang palsu. Adanya uang palsu yang "menyusup" ke gaji
prajurit ini disinyalir karena ulah juru bayar berinisial S, berpangkat
kopral. Jumlah uang palsu (dalam pecahan Rp 50.000,-) yang telah beredar di
kalangan anggota tak kurang berjumlah lima juta rupiah.

        Anggota Yonif 406/CK, layak disebut bernasib malang. Bagaimana
tidak, sesudah bertugas "menyabung nyawa" di Timtim, begitu pulang kampung,
digaji uang palsu. Perlu diketahui Yonif 406/CK adalah satuan yang bertugas
sampai saat-saat terakhir keterlibatan TNI di Timtim. Oleh karena itu unsur
pimpinan Yonif 406/CK harus dihadapkan pada Komisi Penyelidikan
Internasional atas pelanggaran HAM di Timtim atau Commision of Inquiry for
East Timor (CIET), dan Komisi Penyelidik Pelanggaran HAM untuk Timtim (KPP
HAM). Karena satuan-satuan tersebut terlibat dalam berbagai tindak kekerasan
dan pelanggaran HAM di Timtim.

Inilah daftar unsur pimpinan 406/CK
1. Danyon: Letkol Inf Sonny Widjaja (NRP 29466, Angkatan 1982)
2. Wadanyon: Kapt Inf L Cahyo Tyas Sekti (NRP 32284)
3. Pasi-1/Intel: Lettu Inf Ign Tri Joko BS (NRP 11930070830469)
4. Pasi-2/Ops: Kapt Inf Habzen Sianturi (NRP 191002880056)
5. Pasi-5/Ter: Lettu Inf Sungkunen Munthe (NRP 11930076910469)
6. Danki Markas: Kapt Inf Raja Benny A (NRP 1910025421168)
7. Dankipan A: Lettu Inf Rahmat Hasan (NRP 11960003410867)
8. Dankipan B: Lettu Inf Eka Agusnadi (NRP 11960011580869)
9. Dankipan C: Lettu Inf Hardo Toga PS (NRP 11930079611270)
10. Dankipan D: Lettu Inf Zulkifli (NRP 11930074710470)

        Selain Yonif 406, masih ada satuan lainnya yang bertugas di Timtim
di hari-hari seputar jajak pendapat, seperti Yonif 143/TWEJ, Yonif 301/PKS,
Yonif 521/DY, Yonif 621/MTG, dan Yonif 745/SYB. Berikut daftar pimpinan dari
satuan-satuan tersebut.

Pimpinan Bataliyon Infanteri 143/TWEJ (Markas: Lampung)
1. Danyon: Letkol Inf Saripudin (NRP 29763, Angkatan 1983)
2. Wadanyon: Letkol Inf Rifky Nawawi (NRP 32342)
3. Pasi-1/Intel: Letda Inf Sumarjo (NRP 583119)
4. Pasi-2/Ops: Kapt Inf Nugroho Dwi H (NRP 1920031010470)
5. Pasi-5/Teritorial: Kapt Inf Sutan DS (NRP 33957)
6. Dankipan A: Lettu Inf JP Sipayung (NRP 524118)
7. Dankipan B: Kapt Inf Abdurahman (NRP 1900011490665)
8. Dankipan C: Kapt Inf Handoko (NRP 1900006870768)
9. Dankipan D: Lettu Inf Asril (NRP 522595)

Pimpinan Bataliyon Infanteri 301/Praba Kian Santang (Sumedang)
1. Danyon: May Inf Rahmat Pribadi (NRP 30414, Angkatan 1985)
2. Wadanyon: Kapt Inf Tri Martono (NRP 31568, Angkatan 1988)
3. Pasi-1/Intel: Lettu Inf M Agus Syahroni (NRP 11930068870869)
4. Pasi-2/Ops: Kapt Inf M Bakri, S.IP (NRP 1910026740466)
5. Pasi-3/Personil: Kapt Inf Hadi Maharto, S.IP (NRP 1910033340367)
6. Danki Markas: Kapt Inf Untung Prihandoko (NRP 1900003490169)
7. Dankipan A: Lettu Inf T. Made Mahaparta (NRP 11940018610671)
8. Dankipan B: Kapt Inf Arif Dipayana (NRP 19100341170169)
9. Dankipan C: Lettu Inf Rudy Harmawan (NRP 11940019780971)
10. Dankipan D: Lettu Inf Priyanto (NRP 11940013330570)

Pimpinan Bataliyon Infanteri 521/Dadaha Jaya (Kediri, Jatim)
1. Danyon: May Inf Julianto (NRP 30058, Angkatan 1984)
2. Danyon (Pengganti May Inf Julianto): May Inf Achmad Susetyo (Angkatan 1985)
3. Wadanyon: May Inf Sugeng Priyanto (NRP 30839)
4. Pasi-1/ Intel: Lettu Inf Pilon S (NRP 11930070260269)
5. Pasi-2/Ops: Lettu Inf M. Suliq (NRP 570679)
6. Pasi-3/Personil: Lettu Inf Togu Parmonangan (NRP 11940017130371)
7. Pasi-5/Teritorial: Lettu Inf Suratman (NRP 11950008540771)

Pimpinan Yonif 621/Manuntung (Kandangan dan Tanjung, Kalsel)
1. Danyon: May Inf Dedi Erimpi (NRP 30031, Angkatan 1984)
2. Wadanyon: May Inf Muis Iskandar (NRP 31125)
3. Pasi-1/Intel: Lettu Inf Yedi Yulianto (NRP 522555)
4. Pasi-2/Ops: Kapt Inf Agus Wijanarko (NRP 1900007940765)
5. Pasi-3/Personil: Lettu Inf Sutarji (NRP 522343)
6. Pasi-5/Ter: Kapt Inf Andi Parenrengi (NRP 1920000600265)
7. Dankipan A: Kapt Inf Erwin Setiawan (NRP 1910000380), Operasi di Iliomar
8. Dankipan B: Kapt Inf Fahmi Sudirman  (NRP 192002040868), Operasi di Ililapa
9. Dankipan C: Kapt Inf Rudi Hermawan (NRP 1910037711069), Operasi di Seical
10. Dankipan D: Kapt Inf Ari Sundoro (NRP 1920025820169), Operasi di Lautem

        Satuan berikutnya, adalah Yonif 745/Satya Yudha Bakti, satuan yang
berbasis di wilayah setempat, yakni di Los Palos. Dengan Komandan May Inf
Jacob Djoko Sarosa (NRP 29991), lulusan Akmil tahun 1984.

        Selain satuan tempur, perlu diperiksa pejabat-pejabat militer
teritorial, yaitu perwira yang berdinas di jajaran Korem 164/Wira Dharma,
dan Kodim-Kodim di Timtim. Perwira itu antara lain adalah:
1. Brigjen TNI Suhartono Suratman (mantan Danrem 164/WD, NRP 27923)
2. Kol Inf Mudjiono (mantan Wadanrem 164/WD, NRP 27973, kini Danrem
043/Garuda Hitam)
3. May RM Bambang Wisnu M (Kasi Intel Korem 164/WD, NRP 30473)
4. Kapt Inf Agus Nurkasa (Kepala Penerangan, NRP 14930063220167)

Pejabat Kodim 1627/ Dili
1. Letkol Inf Endar Priyanto (mantan Dandim, NRP 29353, Angkatan 1981)
2. Letkol Inf Soedjarwo (mantan Dandim, NRP 29303, Angkatan 1981)
3. Kapt Inf Salmun Manafe (Kasdim, NRP 447130)
4. Kapt Inf Toyib Anwari (Pasi Intel, NRP 1910026581267)
5. Kapt Inf Hartono (Pasi Ops, NRP 1910024681267)
6. Kapt Inf Bambang Sudarmanto (Danramil-01/Dili Timur)

Pejabat Kodim 1628/Baucau
1. Letkol Art Hisar Richard Hutajulu (Dandim, NRP 28832, Angkatan 1978)
2. May Art Nicoolas J Karel P (Kasdim, NRP 31672)
3. Kapt Inf Daryono (Pasi Intel, NRP 547845)
4. Kapt Inf Ediyar (Pasi Ops, NRP 602419)
5. Kapt Inf Sukrisno (Danramil-01 Kota, NRP 570678)
6. Kapt Inf Eko Suroto (Danramil-03 Laga, NRP 548307)
7. Kapt Inf Madiyo (Danramil-04 Vemasse, NRP 496122)
8. Kapt Inf Tasrip (Danramil-05 Venilale, NRP 456201)
9. Kapt Inf Rokimin Rosyid (Danramil-06 Quelicai, NRP 503582)
10. Letda Inf I Made Suaka (Dan Unit Intel Kodim, NRP 563814)

Pejabat Kodim 1637/Ermera
1. Letkol Inf Muhamad Nur (Dandim, NRP 29478, Angkatan 1982)
2. May Inf  T Beny Firmansyah (Kasdim, NRP 31547)
3. Kapt Inf M Syahid AR (Pasi Intel, NRP 548060)
4. Lettu Inf Parlan (Dan Tim Unit Intel, NRP 540724)
5. Kapt Inf I Ketut Suarna (Pasi Ops, NRP 447146)
6. Letda Inf Herry Mutholib (Pasi Ter, NRP 511168)
7. Kapt Inf Mujiadi (Danramil-01 Ermera, NRP610334)
8. Kapt Inf Jamil Priyanto (Danramil-02 Letefoho, NRP 527347)
9. Letda Inf Supangat (Danramil-03 Hatolia, NRP 548060)
10. Kapt Inf M Roni (Danramil-04 Atsabe, NRP 507483)
11. Kapt Inf Sukarno Saputra (Danramil-05 Railako, NRP 499180)

        Juga masuk dalam kategori ini adalah Dandim 1632/Aileu, Letkol Inf
Maman Rachman, lulusan Akmil tahun 1982, dengan NRP 29505.

        Daftar Perwira pada Satgas Darat Rajawali IV/1998 (Satgas ini
berfungsi untuk penugasan khusus, jadi tidak permanen. Unsur pimpinan, dan
satuan pendukungnya secara berkala diganti. Pimpinan dan satuan
pendukungnya, merupakan sebuah gabungan. Satgas ini berdasar ide Komandan
Kopassus (saat itu) Brigjen TNI Prabowo Subianto):
1. Kol Inf Sunarko (Satuan induk: Mako Kopassus, Jabatan di Satgas: Komandan
Sektor A, NRP 27918)
2. Letkol Inf Tatang Zaenudin (Satuan induk: Mako Kopassus, Jabatan di
Satgas Komandan Sektor B, NRP 29354)
3. Letkol Inf Sunindyo (Induk: Grup 3/Pusdik Passus, Jabatan: Wadan Sektor
A, NRP 29608)
4. Letkol Inf Nus RN Rahasia (Induk: Mako Kopassus, Jabatan: Wadan Sektor B,
NRP 29651)
5. May Inf Suryana (Induk: Mako Kopassus, Jabatan Komandan Pangkalan, NRP385170)
6. Kapt Inf Ponidjan (Induk Grup 3/Pusdik Passus, Jabatan: Pasi Logistik
Pangkalan, NRP 503369)
7. Kapt Inf Suyitno (Induk: Grup 3/Pusdik Passus, Jabatan: Perwira Urusan
Clandestin, NRP 584379)
8. Kapt Inf Agus Subiyanto (Induk: Grup 3/Pusdik Passus, Jabatan: Kasi Ops
Sektor A, NRP 11910029630867)
9. Kapt Inf Hartomo (Induk: Brigif 15/Kujang, Jabatan: Kasi Ops Sektor B,
NRP 31155)
10. Lettu Inf Indra Heri (Induk: Yonif 327/Brajawijaya Cianjur, Jabatan:
Kasi Intel Sektor A, NRP 11930068460568)
11. Lettu Inf JU Pangabean (Induk: Brigif 15/Kujang, Jabatan: Kasi Intel
Sektor B, NRP 11930079760271)
12. Lettu Inf Bambang Yudi (Induk: Yonif 327, Jabatan: Kasi Teritorial
Sektor A, NRP 11940024300872)
13. Kapt Inf Cecep Lukman (Induk: Pusat Pendidikan Teritorial TNI-AD,
Jabatan Kasi Teritorial Sektor B, NRP 34077). ***

_______________
TNI Watch! merupakan terbitan yang dimaksudkan untuk mengawasi prilaku TNI,
dari soal mutasi di lingkungan TNI, profil dan catatan perjalanan
ketentaraan para perwiranya pelanggaran-pelanggaran hak asasi manusia yang
dilakukan, politik TNI, senjata yang digunakan dan sebagainya. Tujuannya
agar khalayak bisa mengetahuinya dan ikut mengawasi bersama-sama.

----------
SiaR WEBSITE: http://apchr.murdoch.edu.au/minihub/siarlist/maillist.html

++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++
Didistribusikan tgl. 9 Dec 1999 jam 04:26:57 GMT+1
oleh: Indonesia Daily News Online <[EMAIL PROTECTED]>
http://www.Indo-News.com/
++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++++

Kirim email ke