bismillah,
 
wah klo di jogja mah banyak yg bisa bantu mas untuk install software billing, 
LTSP, dan lain-lain. datang aja ke jemuah pasti ketemu sama tmen2 group jogja 
linux.
 
ini undangannya : 
Mengundang Komunitas Pengguna Linux/PLBOS di Jogja untuk datang ke
jemuah-ng:
Hari, Tanggal: Ahad, 6 Juli 2008
Tempat: *KPTU FT UGM (Selatan RS Sardjito)*
Waktu: pukul 11.00 pagi sampai jemu

Acara:
* Pengenalan shell script bag.2 oleh Aji Kisworo Mukti (adzy_maniac)
* Kopdar, kangen-kangenan, kenalan.
* Curhat komunitas dan organisasi.
* Tanya Jawab.
* Lain-lain.

Bagi yang belum pernah ikut kegiatan ini, tak perlu takut, silahkan datang
saja.
Kegiatan ini bersifat bebas dan tidak dipungut biaya.

Ket.:
* jemuah-ng = JogXer Meet Up Ahad - Next Generation
** JogXer = Jogja Linuxer
*** PLBOS = Perangkat Lunak Bebas dan OpenSource
**** Linux adalah pemendekan dari GNU/Linux

selamat mencoba dan salam linux.

aspansyahbudin
YM : trhkuberau

--- On Fri, 7/4/08, Pius Sutrisno <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

From: Pius Sutrisno <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [jogja-linux] WARNET LINUX
To: jogja-linux@yahoogroups.com
Date: Friday, July 4, 2008, 10:06 PM






Saya mau buka warnet linux di jogja selatan, komputer sudah lengkap, sudah coba 
install software kagak bisa, ADA YANG BISA BANTU ??

 














      

[Non-text portions of this message have been removed]

Kirim email ke