On Sel, 2003-08-12 at 16:50, Ferdinand Kamadin Bangun wrote: > Jaringan 1 ------------- ---------------------- > Internet (koneksi 1) > | | > Router Linux (4 ethernet card) > | | > Jaringan 2 ------------- ---------------------- > Internet (koneksi 2) > > > Jaringan 1 secara default menggunakan koneksi internet 1 > Jaringan 2 secara default menggunakan koneksi internet 2 > > Bisakah Linux Router di setup seperti konfigurasi di atas (dengan menggunakan > 4 ethernet card) ?
saya masang 5 ethernet card, no problemo > Jika memang bisa, apakah dapat juga dibuat agar secara otomatis linux > mendeteksi terputusnya salah satu koneksi kemudian mengalihkannya ke koneksi > yang tidak terputus ? dua kemungkinan: 1. jika kedua upstream provider menyediakan protokol OSPF tinggal setup OSPFnya (di lapangan jarang ISP menyediakan protokol OSPF ke pelanggan) 2. monitoring koneksi isp1: pake gw1 isp2: pake gw2 buat script supaya selang waktu tertentu mengecek koneksi - jika gw1 dan gw2 up, tentukan routing default kemana - jika gw1 up dan gw2 down, route default ke gw1 - jika gw1 down dan gw2 up, route default ke gw2 - jika gw1 down dan gw2 down, telp kedua ISP tersebut kelemahan - jika default gw1, maka downlink dari gw2 kosong, tidak terpakai meskipun gw2 up - begitu juga sebaliknya solusi: load balancing, tapi butuh effort lebih + support dari ISP (mungkin) keyword: paket downlink akan mengalir jika source routing sesuai dgn ISP yang bersangkutan misal: jika anda mengakses yahoo.com dgn source routing IP ISP1 maka downlink pasti lewat ISP1, nggak akan lewat ISP2 -- "Understanding a person does not mean condoning; it only means that one does not accuse him as if one were God or a judge placed above him."-Erich Fromm --------------------------------------------------------------------- To unsubscribe, e-mail: [EMAIL PROTECTED] For additional commands, e-mail: [EMAIL PROTECTED]

