On Fri, Oct 17, 2003 at 01:29:24PM +0800, L. T. Bee wrote:

> iya maksud saya DNS lokal gitu, pengertian intranet buat 
> saya itu bekerja di local saja(salah kali ya ..?)
> untuk jumlah user yg banyak bisa nggak kita buat suatu DNS 
> tanpa masukkan ip client satu persatu tapi cukup ipnetworknya saja, 
> jadi kita set saja di DNS untuk ip 192.168.3.0/24 jadi semua 
> client yg punya address 192.168.3.2 s/d 192.168.3.254 dapat
> dilayani oleh DNS tsb

Ini maksudnya mau membangun DNS untuk intranet hanya sebagai
resolver saja atau sekalian juga mengelola suatu zone? Jika
hanya sebagai resolver tinggal setup DNS server kemudian semua
client anda diarahkan ke server ybs untuk query. 

Jika digunakan juga sebagai server yang mengelola suatu zone anda
bisa membaca DNS-HOWTO[1] untuk memulainya. Atau tulisan kuno
saya ini bisa dibuat bacaan dulu :)[2]

 Asfihani

--
1. http://www.tldp.org/HOWTO/DNS-HOWTO.html
2. http://people.cakraweb.com/~asfik/writings/dns-bind.html

-- 
Berhenti langganan: [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis.php

Kirim email ke