Batara Surya wrote:

> KPLI Jakarta mendukung diadakannya pertemuan KPLI Nasional.
> Beberapa alasannya adalah
> 1. Silaturrahim antar KPLI
> 2. Perlu adanya komunikasi antar KPLI
> 3. Perlu adanya koordinasi dalam kegiatan-kegiatan yang sifatnya membawa
> nama KPLI secara nasional.
> 4. Perlu kita pikirkan bersama program dengan skala nasional. 
> 
> Bagaimana dengan yang lain?

Setuju.
Kalo bisa ada acara lainnya juga, mis:
- Linux gathering, di mana para linuxer dapat berkumpul di suatu tempat 
rekreasi, menginap satu malam, terdapat banyak acara, mis lomba 
ngehack/bikin/install program/server yg disediaiin, pokoknya belajar 
sambil refreshing lah..

- Untuk kota yg mengadakan, kalo bisa bikin Linux week di kotanya, 
ceritanya promosi linux besar2an di kota itu dg cara installfest 1000 
kompie dg Linux, bisa ditargetkan ke kalangan pelajar/mhs yg merupakan 
generasi penerus (imunisasi mrk dg linux heheh...), ntar pasti kalangan 
korporet ikut2an juga. Selain itu bisa ngadain acara pameran software 
dan komputer yg pake linux, pameran desktop/window manager (untuk narik 
perhatian org awam), seminar, sarasehan, dsb.

- Any idea?

Trims.



_________________________________________________________
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com


-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke