On Sat, 19 Aug 2000, agung wrote:

> Temen-temen  saya  punya pengalaman  menarik.  pada  salah satu  baris  di
> halaman  web (PHP3),  saya tuliskan  : header("location:target.php3");  yg
> berfungsi utk "berlari" dari halaman semula ke halaman "target.php3".  Itu
> berhasil  "berlari" ke  halaman "target.php3",  tapi nggak  mau refresh  ,
> padahal di  halaman "target.php3"  itu ada  proses pencatatan  cookie, dan
> bila tidak  merefreh khan cookie  yg lama  masih ada? dan  utk mendapatkan
> cookie yang baru  saya secara manual harus  merefreh halaman "target.php3"
> tsb.  Ada apa gerangan ya..?

di target.php3  dikasih header tambahan  supaya tidak dicache  oleh browser,
kira2 seperti:

header("Pragma: no-cache");

--------------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke