Dear linux mania

Salam perkenalan saya baru gabung nih,

Tiga hari yg lalu saya instal Linux dari CD RH 6.

1. lantaran sudah enggak tahan ingin konek ke internet bersama linux. saya
obok-obok tuh help dan doc nya. terutama pada how-to modem, dari howto ini
saya membaca bahwa Linux tidak suport dengan modem-modem yg menggunakan
teknologi HSP (Softmodem, winmodem, dan software modem).
Apa benar?......  mudah-mudahan saya salah mengartikannya.

2. Ketika memilih KDE -> internet -> kppp keluar pesan  error sbb: " kppp
has detected a "lock" option in/etc/ppp/options. this option has to be
removed  since kppp takes care of device locking itself. contact your system
administrator."
kenapa dan bagaimana pesan ini bisa terjadi?

Terimakasih atas kepeduliannya.







--------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]
Hosted by http://www.Indoglobal.com

Kirim email ke