On Thu, Jul 29, 1999 at 02:34:02AM +0700, Globalnet(Jati Kusuma) wrote:
 > Gimana ya saya kalau menggunakan desktop GNOME selalu hang sehingga saya
 > ganti tampilan yang lama (sebelum ada GNOME)...., kalau tidak salah namanya
 > Fvfm atau apa saya lupa.....
 > Apa rekan-rekan yang juga mengalami hal serupa dengan saya ???
 > mohon pencerahan......
 > 
dari pengalama pertaman kali menggunaka Gnome (d/l, compile, install),
sampe coba install dr cd distro, nggak sekalipun Gnome hang. tapi 
kemungkinan itu bisa saja terjadi, untuk itu bisa tolong diperjelas,
  - sequence
    panggil startx, window manager jalan, panel keluar, terus jalanin
    aplikasi apa, dan pada waktu apa hang
  - kejadian ini berulang ulang atau baru sekali terjadi
  - setelah masuk tampilan yang lama, coba keluar dan startx lagi
    yang keluar Gnome atau masih yang lama
asumsi gue yang dipake RH6.0, bener? kalo bener, nggak ada masalah
dgn Gnome, mustinya cuma salah setting/panggil program yang nggak
bener.

Best regards,
Andy
-- 
chandy a7 indo 607 net 607 id
http://gmail.cakraweb.com http://eworld.indoglobal.com/eworld

--------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]
Hosted by http://www.Indoglobal.com

Kirim email ke