Hello, linuxers

Kalau anda punya soundcard 'n speaker dan sudah bekerja dengan baik
ada baiknya nyobain script dibawah ini:

#!/bin/sh
# start-sound
play /usr/lib/games/xboing/sounds/intro.au
play /usr/lib/games/xboing/sounds/youagod.au
play /usr/share/enlightenment/themes/ShinyMetal/snd/beethoven.wav
play -v 5.569 /usr/lib/games/xpat/audio/cannotsave.au
play /usr/share/afterstep/desktop/sounds/gong.au
# end of script

Script ini berjalan pada redhat 6.0 dengan instalasi hampir semua.
Jadi kalau wav atau au nya nggak ada ya install aja lagi :)

Bagus nya script ini ditaruh di ~/bin/start-sound yaitu 
di HOME direktory anda bikin direktory bin terus save filenya disini
dengan nama start-sound dan jangan lupa:
$ chmod +x start-sound

Lebih bagus lagi script ini dijalanin di ~/.bash_profile sehingga
pasa waktu login keluar deh tuh bunyi-bunyian. Caranya di file
.bash_profile tambahin aja baris:
start-sound &

Cukup sebaris, bunyinya laris :)

--
Zakaria <[EMAIL PROTECTED]>

--------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]
Hosted by http://www.Indoglobal.com

Kirim email ke