Dear friends,

Saya punya 2 PC. 1 dipake sebagai PPP server (LINUX), satu lagi sebagai
client  (Windows).

Server IP: 192.168.1.1
Client IP: 192.168.1.2

File /etc/hosts sudah bener. File /etc/resolv sudah ok.
Yang jelas hal-hal dibawah ini sudah terjadi:
Test: ping dari client ke server dan dari server ke client sudah ok.
Test: telnet dari client (Windows) ke server sudah ok.

Nah, saya kemudian koneksi ke internet pake perintah sebagai root dari
direktori /sbin:

#sh ifup ppp0

Setting ppp0 sudah bener.

Terjadilah koneksi. Di server saya bisa browse www.yahoo.com pake lynx
ataupun pake Netscape. Pokoknya koneksi internet di server ok.

Saya pengen client juga ikut menikmati internet seperti di warnet.

Test: browse internet lewat telnet ke server dengan pake lynx is oke!!!
Test: browse internet di client pake MS IE4 atau pake Netscape selalu gagal.
Why????????Kenapa??????
Terjadilah kebingungan.

Setting TCP/IP di client Windows:
Host: adm
Domain: isi.ac.id
DNS: 192.168.1.1
Gateway: 192.168.1.1
IP Client: 192.168.1.2
Internet connection using LAN.
Kabel koneksi pake BNC (bukan UTP).

Mohon pencerahannya. Kalau masih diperlukan info yang lain akan saya
lengkapi kemudian.

Yang lagi bingung.

Dave





--------------------------------------------------------------------------
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke