Saya menggunakan OS win98, Linux RedHat 6.1 dan terakhir mencoba FreeBSD 3.1. Ternyata setelah instalasi, boot loader FreeBSD hanya mampu mendetek dirinya sendiri serta DOS (win98) Ada yang tahu nggak cara membuat triple boot tanpa boot commander ? Saya sudah mencoba membuat triple boot dengan LILO dengan menambahkan baris berikut pada file /etc/rc.d/lilo.conf : other=/dev/hda3 table=/dev/hda label=freebsd ternyata malah macet,..nggak jalan..... Ada yang bisa membantu nggak ? -------------------------------------------------------------------------- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3 Pengelola dapat dihubungi lewat [EMAIL PROTECTED]
