Hai milisers ...

Kemarin ada yg tanya tentang bagaimana caranya menghilangkan file-file yg
diinstall lewat cara kompile source code, jadi bukan diinstall via rpm.
Saya teringat salah satu util security bernama tripwire atau aide.
Bukankah util program di atas akan memudahkan pendeteksian adanya file
baru yg ditambahkan ke linux ? Rencananya saya mau download dan
mempelajari util ini.

Salam

~yudi


-- 
Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Dapatkan FAQ milis dg mengirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED]
Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3

Kirim email ke