Dear rekan2, Saya barusan install Linux (Mandrake 8.2, KDE 2.2) di komputer kantor dan sudah dapat dipakai untuk browsing dan email. Untuk cetak ke printer jaringan belum tahu cara setting-nya. Printer jaringan ada 2 yaitu HP Laserjet5000 (lewat Axis print server, IP 192.168.0.4) dan Xerox DC250 (IP 192.168.0.5). Mohon bantuan untuk rekan2 yang tahu cara setting printer tsb. Trims.
-- Utk berhenti langganan, kirim email ke [EMAIL PROTECTED] Dapatkan FAQ milis dg mengirim email kosong ke [EMAIL PROTECTED] Informasi arsip di http://www.linux.or.id/milis.php3
