Iya, memang sangat berbahaya untuk open relay, bisa-bisa domain kita masuk blacklist abuse.

Tapi kayaknya Pak Suhadi hanya ingin 1 domain saja yang di allow. Jadi yang di trusted hanya domain itu saja yang boleh relay. Apa ini masih belum aman Pak ?

Salam,
Hery S.


Syafril Hermansyah wrote:
On Thursday 13 July 2006 11:59, Hery Setiawan wrote:

Kalau pakai Trusted Domain permissions apa nggak bisa Pak Syafril
?


Bisa tp berhahaya krn akan membuat servernya OpenRelay.
Trusted IP/Domain jangan dipakai kalau tdk terpaksa banget (use it with warning). SMTPAuth adalah pilihan terbaik (don't trust even the mail came from your local LAN).



--
--[MDaemon-L]------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server.
Mohon tidak posting dalam format HTML!

Arsip          : <http://mdaemon-l.dutaint.com>
Henti Langgan  : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Berlangganan   : <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
Versi Terakhir : MD 9.0.5, LD 2.1.0, WA 3.2.3, MDAV 2.2.9, MDOC 2.1.1

Kirim email ke