On 11/28/22 14:39, Ivan Leonardo wrote:
Pak, hari ini random bbrp customer tidak bisa mengirim email ke kami. Saya cek di log tidak ada yg berhubungan.
kira2 kenapa ya ?


Kemungkinan besar salah setting di smtp screening atau Spamboat detection.

http://mdaemon.dutaint.co.id/mdaemon/22.0/security--smtp_screen.html

http://mdaemon.dutaint.co.id/mdaemon/22.0/security--spambot_detection.html

customer hanya mengirimkan info ini saya, saya sedang berusaha minta SMTP-out log dari server mereka

Final-Recipient: rfc822; al...@pttdp.com
Original-Recipient: rfc822;al...@pttdp.com
Action: failed
Status: 4.7.1
Remote-MTA: dns; mx1.pttdp.com
Diagnostic-Code: smtp; 530 5.7.1 Connection refused
X-Reason: host mx1.pttdp.com[117.102.88.187] refused to talk to me: 530 5.7.1 Connection refused


Coba dihapus isian dynamic block list.

http://mdaemon.dutaint.co.id/mdaemon/22.0/dynamic-screening_dynamic-blacklist.html

boleh dicatat isian dynamic block list isinya IP berapa saja dan apa "comment" nya sebelum di clear up.

Kalau setelah itu jadi bisa terima, bisa periksa ke berapa sender IP yang digunakan untuk kirim lalu cocokkan ke screening log.




--
syafril
--------
Syafril Hermansyah
MDaemon-L Moderators, running MDaemon 22.5.0 Beta RC1
Harap tidak cc: atau kirim ke private mail untuk masalah MDaemon.

Bodily exercise, when compulsory, does no harm to the body; but knowledge which is acquired under compulsion obtains no hold on the mind.
        --- Plato, The Republic


--
--[mdaemon-l]----------------------------------------------------------
Milis ini untuk Diskusi antar pengguna MDaemon Mail Server di Indonesia

Netiket: https://wiki.openstack.org/wiki/MailingListEtiquette
Arsip: http://mdaemon-l.dutaint.com
Dokumentasi : http://mdaemon.dutaint.co.id
Berlangganan: Kirim mail ke mdaemon-l-subscr...@dutaint.com
Henti Langgan: Kirim mail ke mdaemon-l-unsubscr...@dutaint.com
Versi terakhir: MDaemon 22.0.3, SecurityGateway 8.5.3



Kirim email ke