Responding to Herman Zhen's mail ([EMAIL PROTECTED]):

> Aku rasanya kepingin banget jadi hacker. Ahli komputer, mudah mencari
> pekerjaan di sektor IT dengan gaji tinggi dan tentunya bisa dibanggakan.
> Kubaca dikoran katanya Mafiaboy, orang membuat down situs-situs populer itu
> baru berumur 15 tahun. Bayangkan 15 tahun. Belajar dari mana dia sampe bisa
> begitu jago. Bahkan juga pernah kubaca katanya anak berumur 14 tahun sudah
> menjebol situsnya FBI. Rasanya jadi hacker itu lebih banyak manfaatnya bagi
> diri sendiri. Bisa main internet gratis atau bayar murah, download file-file
> yang diproteksi password, dan lain-lain deh.

Tanpa bermaksud megecilkan arti respon rekan2 yang lain (Cbug sama Erga) saya
sih bilang kamu salah kaprah soal istilah HACKER... =)
Yang kamu sebutkan itu adalah kerjaan CRACKER dan memang sih kelihatannya
sangat mengasyikkan dan menguntungkan (pinjam istilah kamu) tapi efeknya bisa
mengerikan... =(, Di Singapore ada yang sampe kena penjara dan di China malah
ada yang sampai diancam hukuman mati.... *sigh*

> Ada yang bisa bantu supaya bisa jadi hacker ?


Kalau kamu masih berminat menjadi HACKER setelah dijabarkan bahwa yang seperti
kamu diatas itu namanya CRACKER coba baca papers dari salah seorang HACKER
terkemuka...Eric S. Raymond... di essaynya dia How To Become A Hacker URL:
http://www.tuxedo.org/~esr/faqs/hacker-howto.html atau kalu bingung karena
pakai bahasa Inggris cobalah baca yang versi Indonesia (thx to Steven Haryanto)
di : http://steven.haryan.to/hacker-howto.id.html

Dan boleh juga dibaca essay beliau lagi di:
http://www.tuxedo.org/~esr/writings/hacker-history/hacker-history.html mengenai
perjalanan sejarah Hacker

Mudah-mudahan kamu jauh lebih tertari nge-HACK daripada nge_CRACK... welcome to
the otherside... =)

> Dulunya ada yang pernah bantuin, katanya di suruh coba pake Back Orifice
> (kalo tulisannya salah harap maklum). Tapi aku sama sekali nggak ngerti
> tujuan dan cara penggunaan program ini. Ada yang tau program-program hack
> yang mudah tetapi handal ?

Wah, anda ini bagaimana toh?
Back Orifice itu memang BUKAN salah satu program untuk HACK tetapi untuk
CRACK... dan sudah tersedia dokumentasinya yang BUANYAK!.... sulit loh mas
untuk belajar sesuatu tanpa baca manualnya...
Dan untuk dunia HACK kayaknya membaca manual adalah suatu KEWAJIBAN deh... dan
tidak ada yang MUDAH semudah memakai MS Word... (ini juga kudu belajar dulu...
heheheh... *analogi yang payah...*)

-- 
B. 'Avatar' Avianto - http://www.avianto.com
--------------------------------------------
Occam's eraser:
        The philosophical principle that even the simplest
        solution is bound to have something wrong with it.

> milis sedang diretest ulang.
---------------------------------------------------------------------
To unsubscribe, e-mail: [EMAIL PROTECTED]
For additional commands, e-mail: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke