The TAO of bandar by jsx_consultant
April 12, 2005 20:45 WIB

Dari tulisan dan analisa akhir2 ini, embah membaca KEGALAUAN dalam
pikiran analyst, dan terlihat adanya PERBEDAAN pendapat:

- Apakah index akan turun dan masuk ke periode bearish ?.
- Apakah index masih naik lagi dan melanjutkan rally ?
- Apakah index naik lagi secara terbatas dan kemudian jatuh masuk ke
   periode bearish.

Manakah yang BENAR ?

Embah akan mencoba mencari SOLUSI nya dengan menggunakan: The
Tao dari bandar

- Pada HAKEKAT nya  bursa mau jatuh.
- Pada HAKEKAT nya, bandar MAU JUALAN karena bursa mau JATUH.
- Jika bursa mau JATUH, pada HAHEKAT nya siapa yang MAU BELI.
- Jika TIDAK ADA yang mau beli, pada HAKEKAT nya gimana si BD
   bisa JUALAN.

Gimana KELANJUTAN nya?.

Lupakan pada apa yang anda LIHAT dan RASA...
KONSENTRASI pada TAO atau HAKEKAT nya...

Silahkan lanjutkan PEMIKIRAN TAO ini.....
Gampang banget kan ...hehehe....

....

embah, bandarmologist



arie wrote:

> Nggak TAO ah ... gelap tuh ...... a3k
>
>   ----- Original Message -----
>   From: Poltak Hotradero
>   To: saham@yahoogroups.com
>   Sent: Tuesday, April 12, 2005 4:08 PM
>   Subject: Re: [saham] The "Tao" of Stock (was : Kemana larinya BNII???
>
>   At 09:47 12/04/2005, you wrote:
>
>   Kalo boleh ngutip Tao-Te-Ching -- "Apa yang tidak ada - adalah hakekat
>   sesungguhnya dari apa yang ada".  So sometime it's BEYOND common sense.
>
>   Itu sebabnya pertanyaan tentang saham dan harga -- harus selalu dimulai
>   dengan : "What's missing here?".  Because what is missing is what affect
>   most.  In most cases, what people miss is the REASON.  That's why so many
>   people doing stock trading like zombies...  (Shaun of The Dead, anyone?)
>
>   That's the TAO of Stock.
>
>   >KAGET juga embah denger abang Poltak nulis isue: TAO soal saham...
>   >
>   >Setau embah TAO itu adalah soal FALSAFAH atau COMMON SENSE...
>   >
>   >kalo kita ngomong TAO soal saham, kita akan banyak NGOMONG KENAPA.
>   >
>   >Contoh:
>   >- Kenapa saham NAIK ?.
>   >- Karena ada yang membeli
>   >- Kenapa orang membeli ?
>   >- Karena orang mengharapkan saham yang dibeli AKAN NAIK ?.
>   >- Kalo begitu kenapa kita tidak BARENG-BARENG beli supaya NAIK ?.
>   >- dll pertanyaan dengan KENAPA ?.... Biarkanlah pertanyaan KENAPA
>   >    MENGALIR SEPERTI AIR...
>   >
>   >Pertanyaan KENAPA menjadi sumber pengembangan suatu ilmu dari
>   >segi TAO.... Bener engga abang Poltak ?.
>   >
>   >Mungkin ada yang mau nambahin soal TAO dihubungkan dengan saham
>   >ini.. embah lagi BETE denger soal TA dan FA... embah lagi pengen
>   >denger soal FILSAFAT tentang saham...
>   >Siapa tahu bisa DAPAT PENCERAHAN soal saham dan mendapat
>   >jawaban:
>   >- Kenapa KITA NONGKRONG didepan monitor saban hari ?.... hehehe...
>   >
>   >
>   >Poltak Hotradero wrote: Pencerahan...?
>   >
>   > > 1. Anda dulu beli BNII karena alasan apa?  Apa keadaan yang mendasari..?
>   > > 2. Apakah keadaan sudah berubah?
>   > > 3. Kalau keadaan sudah berubah - berarti alasan anda sudah tidak 
> relevan.
>   > > 4. Anda tahu sendiri apa yang harus dilakukan kalau alasan tersebut 
> sudah
>   > > tidak valid.
>   > >
>   > > NB :
>   > > 1. Tidak ada seorangpun tahu suatu saham bisa sampai ke harga berapa.
>   > >
>   > > 2. KALAUPUN ada yang tahu - mereka tidak akan memberitahu orang lain 
> (kalau
>   > > bisa untung Rp. 1000 kenapa musti cuma untung Rp. 900?  -  kalau bisa 
> cut
>   > > loss Rp. 20 - kenapa musti cut loss Rp. 70...?).  You're on your
>   > > own.  There's no such thing as a free lunch.  Jer basuki mawa beya.
>   > >
>   > > 3. Orang yang mengklaim merasa tahu - biasanya tidak punya posisi atau
>   > > bermaksud menjerumuskan.
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
> DILARANG KERAS MEMOSTING OPINI PRIBADI TENTANG POLITIK DI MILIS INI.
> Silahkan lakukan itu di milis [EMAIL PROTECTED]
>
> [EMAIL PROTECTED] untuk unsubscribe dari milis saham
> [EMAIL PROTECTED] untuk subscribe ke milis saham
>
> Yahoo! Groups Links
>
>
>








------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> 
What would our lives be like without music, dance, and theater?
Donate or volunteer in the arts today at Network for Good!
http://us.click.yahoo.com/Tcy2bD/SOnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
--------------------------------------------------------------------~-> 



----------------------------------------------------------

    IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

----------------------------------------------------------


 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



Kirim email ke