Apakah tanda-tanda yang bisa digunakan untuk menentukan kita sedang di periode 
bubble atau tidak?

Satu tanda barangkali kalau Pak Alan Greenspan bilang "Irational Exuberance" 
tapi tahun depannya saham masih naek terus dengan kecepatan tinggi.

Tanda kedua barangkali ketika DJIA masih mencoba nembus 10,000 sudah ada analis 
yang nulis bukku Dow 40,000

Bagaimana dengan bubble Indonesia? Apakah kita sedang mandi busa sekarang ini?

Bisakah terjadi bubble setelah pasar saham mengalami guncangan hebat?

Di Indonesia barangkali kita bisa lihat bubble kalau semua orang menganggap 
untung 50% setahun sebagai untung kecil....?? Kita ada di dalam bubble kalau 
ekspektasi keuntungan 400% setahun padahal bunga sbi kurang dari 15%??

Apakah bisa bubble ini di definisikan dari segi teknikal analysis?

Kirim email ke