Menurut saya, sebetulnya setiap dari kita belajar setiap hari. Ada yang 
memiliki kesempatan dan kemauan untuk belajar secara formal dan ada yang 
belajar secara informal bahkan ada yang tidak sadar bahwa dia telah dipaksa 
belajar oleh Alam.

Apa pun pilihanya semuanya baik, karena hanya pilihan dan hidup yang disadari 
yang layak dijalani.

Pak DE,

Wish you all the best.

 

Sent from my XL BlackBerry®.                                                 
[The only way to change the past is in the present. The only way to shape the 
future is in the present]                    

-----Original Message-----
From: "earwicker_dean" <dean.earwic...@gmail.com>
Date: Tue, 08 Sep 2009 15:58:12 
To: <obrolan-bandar@yahoogroups.com>
Subject: Re: [ob] DE ijin cuti dulu dari OB

Pak Rei, sori kalo boleh saya komentar,...

Kalau paradigmanya seperti itu, kita engga akan bisa bersaing sama negara lain.

Coba dipikir, berapa banyak orang yang tetap miskin dan dikerjain orang lain 
akibat kurangnya pendidikan? Berapa banyak nubie yang kejebak GL karena engga 
ngerti teknik jebakannya? (termasuk saya sih..hehe)

Sama saja dengan paradigma "kebahagiaan tidak bisa diraih dengan uang", lha 
punya uang aja belum tentu bahagia, APALAGI engga punya uang?

Lagipula kalau memang engga perlu belajar bisa kaya raya, kenapa pada ikut 
workshop? heheh.. apa mau selamanya ngumpet diketeknya Mbah sama prof JT? 
Mereka itu ahli karena belajar, bukan karena bawaan lahir.

malu dong ah.

Tentunya proses belajar tidak harus melalui jalur formal, bisa juga dari 
pengalaman, kursus, workshop, dsb. Tapi kalau punya dana dan waktu, silakan 
sekolah/kursus. You will do best at things you love, seperti prof JT, he loves 
TA so much, that's why he's good at it.

Saya senang belajar, karena semakin banyak belajar, semakin kita sadar betapa 
bodohnya nya. Banyak hal yang tidak saya ketahui ternyata.

Lagipula saya engga bercita-cita trading seumur hidup. Gile aje.. 

(Sori, bukannya saya mau ngledek temen2 yang trading for living ya :) ini kan 
masalah pilihan aja sebenernya)

Oya boyz, gua gak nyari gelar tauk, lu juga mendingan sekolah lagi, emang lu 
mau selamanya jadi sales? :P canda bos..

Regards,
DE

--- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, Rei <highwaysta...@...> wrote:
>
> Lihat aja... banyak org di dunia ini yg jadi bilyuner malah tdk sampai
> mengecap pendidikan terlalu tinggi.
> 
> 2009/9/8 JT <jsxtra...@...>
> 
> >
> >
> > Kursus di pasar tanah abang anat di glodok ! hehehe...canda..canda....,
> >
> > well, I would say psychology..., tapi debatable lah, as a matter of fact,
> > menurut statistic (lupa baca dimana) ngga ada korelasi antara tingkat
> > pendidikan dengan keberhasilan dalam trading..., average people can do it
> > successfully, no fancy knowledge needed !
> >
> > JT
> >
> > -----Original Message-----
> > From: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
> > <obrolan-bandar%40yahoogroups.com>[mailto:
> > obrolan-bandar@yahoogroups.com <obrolan-bandar%40yahoogroups.com>]
> > On Behalf Of [ M S ]
> > Sent: 08 September 2009 21:52
> > To: Milis OB
> > Subject: Re: [ob] DE ijin cuti dulu dari OB
> >
> > Kalau mengamati postingan Pak DE:
> >
> > - Candaanya menunjukan kecerdasan dan kreatifitasnya.
> >
> > - Seriusnya menunjukan jeniusnya tapi ditutup tutupin dengan ilmu padi.
> >
> > Menurut ane Pak DE bukan mengejar S2 tapi S3.
> >
> > Anyway all the best to you master DE :)
> >
> > BTW, ngomong² soal edukasi, jurusan apa yang paling berperan menjadikan
> > kita trader yang sukses?
> >
> > 1. Accounting
> > 2. Finance
> > 3. Phycology
> > 4. Statistic
> > 5. IT
> > 6. Lain lain
> >
> > Sent from my BlackBerry®
> > powered by Sinyal Kuat INDOSAT
> >
> > ------------------------------------
> >
> > + +
> > + + + + +
> > Mohon saat meREPLY posting, text dari posting lama dihapus
> > kecuali diperlukan agar CONTEXTnya jelas.
> > + + + + +
> > + +Yahoo! Groups Links
> >
> > No virus found in this incoming message.
> > Checked by AVG - www.avg.com
> > Version: 8.5.409 / Virus Database: 270.13.83/2352 - Release Date: 09/08/09
> > 06:48:00
> >
> > 
> >
>



Kirim email ke