Terima kasih rekan-rekan atas bantuannya...
Saya sudah coba ikuti langkah2 yang rekan2 beri, sementara ini sudah
berhasil update (tidak lagi keluar error) tapi gimana cara mengetahui
bahwa postfix tersebut sudah support dengan mySQL sesuai dengan tujuan
update yang kita lakukan ???

Please infonya

Andrean


On Tue, 2003-12-23 at 16:54, Asfihani wrote:
> On Tue, Dec 23, 2003 at 04:52:37PM +0700, Andrean wrote:
> 
> > Saya menggunakan mandrake 9.1
> 
> Install PCRE ftp://ftp.csx.cam.ac.uk/pub/software/programming/pcre/
> atau download paket dari rpmfind.net. Seharusnya di CD Mandrake anda
> ada paket pcre-*.mdk.*.rpm.
> 
>  Asfihani

Reply via email to