On Sun, Feb 15, 2004 at 09:29:50AM +0700, Arie Reynaldi Z wrote: > Saya memang menggunakan postifx+amavisd-new+spamassassin, tapi belum > pernah uninstall amavisd-new, saya gak tau apakah kesalah ini ada di > postfix atau amavisd-new.. belum nemu jawaban.. :( Dan masalahnya cuma ada > di milis tertentu.. gak di semua tempat.
Lihat dibawah...dikutip dari email anda sebelumnya. > Feb 13 07:51:43 arz postfix/smtp[24702]: 27E26EE610: > to=<[EMAIL PROTECTED]>, relay=mail.suse.de[195.135.220.2], delay=46651, > status=deferred (conversation with mail.suse.de[195.135.220.2] timed out > while sending end of data -- message may be sent more than once) Kelihatannya email dikirim berkali-kali karena bandwidth antara SMTP anda ke Suse mungkin penuh. Lihat "message may be sent more than once". Solusi: kalau anda mempunyai akses ke SMTP yang bisa dibuat relay yang mungkin bandwidthnya lebih lebar, anda bisa memakain transport tersendiri untuk email dengan recipient ke domain suse.de Salam, Asfihani
