On Wed, Mar 10, 2004 at 06:44:42PM +0800, Abdullah Karim wrote: > kalo mau upgrade postfix, apa saja yg perlu di perhatikan yah ?
Kalau masih satu series (2.0.x ke 2.0.y misalnya) silakan baca file RELEASE_NOTES. Kalau dari 1.x ke 2.x silakan baca RELEASE_NOTES-2.0 mungkin ada beberapa parameter yang kadaluwarsa (tidak dipakai lagi atau diganti). Jangan lupa melakukan 'postfix stop' ketika 'make install' :-) > untuk upgdare ke experimental relase baguskah ? Eksperimental rilis adalah versi produksi ditambah beberapa fitur, dan tentunya kualitas eksperimental ya sama dengan versi produksi. Itulah Postfix... Asfihani
