Kamis, 17 Juni 2004, 13:34:08, [EMAIL PROTECTED] wrote:

> Saya secara tidak sengaja menghapus file log dari postfix
> (/var/log/mail/info), saya sudah coba membuat file baru dengan touch tapi
> tetap tidak bisa.... apa ada yang bisa bantu .....

wah mirip nih,
file log postfix disini juga bermasalah,
semula /var/log/mail/ saya ganti nama
menjadi /var/log/mail-lama/

saya pakai MDK 10 dan postfix rpm,
postfix saya uninstall,
lalu saya install ulang,
postfix jalan, tapi tidak mau nulis log,

saya coba ulang uninstall, lalu install,
folder juga sudah dikembalikan ke /var/log/mail/
tetap tidak mau nulis log,

restart Linux juga sudah dilakukan
(maklum mesin experiment), tetap log tidak ditulis.

---
ns


Reply via email to