On Wed, Feb 16, 2005 at 11:08:30AM +0700, Dwi Nugroho wrote:
> Saya menggunakan fasilitas Always_bcc di poistfix saya yang maksudnya
> adalah memonitor setiap email keluar dan masuk yang melalui postfix
> dan langsung di Bcc-kan ke email postmaster( kebijakan perusahaan ),
> semua berjalan baik, tapi kenapa postmaster selalu menerima email yang
> dikirim/keluar tersebut selalu double ? apakah selain menambahkan
> always_bcc = [EMAIL PROTECTED] ada lagi yang mesti ditambahkan di
> main.cf atau file yang lain ?

silakan tunjukkan konfigurasi dan log anda.
btw, apakah anda menggunakan/menerapkan content filter?

Salam,

P.Y. Adi Prasaja

Reply via email to