Dear Members,

Banyak orang menganggap kurang tidur merupakan hal biasa padahal menurut sebuah 
penelitian dari Universitas Pennsylvannia, kekurangan tidur sama berbahaya 
dengan tidak tidur. 

Para peneliti menemukan orang yang tidur hanya empat sampai enam jam per malam 
bereaksi lebih lambat dibanding mereka yang tidur selama delapan jam. Kondisi 
ini juga sama pada mereka yang tidak tidur selama dua malam walaupun mereka 
mengatakan tidak merasa lelah padahal ini adalah awal dari sebuah masalah.

Menurut penelitian orang dewasa membutuhkan tidur selama delapan jam dalam satu 
hari. Jumlah ini akan bervariasi dari satu orang ke orang lain tergantung 
jumlah kegiatan yang dilakukan. 

Penelitian yang dilakukan pada 48 orang dewasa sehat yang berumur 21 sampai 38 
tahun, usia dimana paling dikaitkan dengan kekurangan tidur akibat tuntutan 
pekerjaan.

Kekurangan tidur mungkin tidak terlalu berpengaruh pada penampilan rutinitas 
sepanjang hari namaun dapat memicu masalah fisik seperti:

Obesitas: Tidur memegang peranan dalam kemampuan tubuh untuk mengeluarkan 
neurohormon karena ketika jumlah pengeluaran hormon menurun, kesempatan 
bertambah berat badan meningkat.

Tekanan darah: Tekanan darah secara alami akan turun selama tidur. Namun akibat 
kekurangan tidur dapat memicu hipertensi dan masalah kardiovaskular.

Diabetes: Kemampuan tubuh menggunakan insulin dapat terganggu akibat kekurangan 
tidur sehingga memicu diabetes.

Menurut National Sleep Foundation dalam sebuah polling tahun 2002 di Amerika 
ditemukan sebanyak 47 juta orang dewasa tidak mendapatkan jumlah minimal tidur 
yang mereka butuhkan setiap malam.

Naah...jangan sepelekan istirahat ya..Mari kita coba atur porsi bekerja dan 
istirahat kita sebaik mungkin agar terhindar dari penyakit di kemudian hari.

Salam,

Indra Harjanto

PT. Liza Herbal International
Kinanti Office, Hotel Salak The Heritage 2nd Floor
Jl. Ir. H. Juanda No. 8
Bogor-Indonesia 16121
Phone : +62 251 352 867
Fax : +62 251 347608
www.lizaherbal.com

Selamat Bergabung bagi :
1. drg. Sonya Priyadharsini
2. Dra. Wiwiek M Daryanto
3. Bpk. Yeremia Wijaya di Lampung
4. Ibu. Lien H. K. Mamahit di Manado
sebagai Agen Dr. Liza. Info selengkapnya klik 
http://www.lizaherbal.com/partnership%20opportunity.php 

Kami membuka kesempatan bagi anda untuk 
menjadi Agent Dr. Liza. Info selengkapnya 
silakan klik http://www.lizaherbal.com/how%20to%20be%20agent.php 

 

 

 


_____________________________________________________________________ 
Batch broadcast email messages such as newsletters and reports to 
groups of people with no CC headers. To try [32bit Email Broadcaster] 
for FREE, click http://www.electrasoft.com/32bea.htm 
You may not use 32bit Email Broadcaster to send SPAM. 



------------------------ Yahoo! Groups Sponsor --------------------~--> 
DonorsChoose.org helps at-risk students succeed. Fund a student project today!
http://us.click.yahoo.com/LeSULA/FpQLAA/E2hLAA/BRUplB/TM
--------------------------------------------------------------------~-> 

***************************************************************************
Berdikusi dg Santun & Elegan, dg Semangat Persahabatan. Menuju Indonesia yg 
Lebih Baik, in Commonality & Shared Destiny. http://www.ppi-india.org
***************************************************************************
__________________________________________________________________________
Mohon Perhatian:

1. Harap tdk. memposting/reply yg menyinggung SARA (kecuali sbg otokritik)
2. Pesan yg akan direply harap dihapus, kecuali yg akan dikomentari.
3. Reading only, http://dear.to/ppi 
4. Satu email perhari: [EMAIL PROTECTED]
5. No-email/web only: [EMAIL PROTECTED]
6. kembali menerima email: [EMAIL PROTECTED]
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ppiindia/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke