waalaikumsalam wr. wb
anggota milis ini beragam mas, mulai dari yg baru mulai belajar sampai yg udah ahli kayak mas sistyo, jadi postingannya jg beragam sesuai dg tingkatanya.
saya sendiri ga tau ada ga nya milis khusus buat para senior vb, tapi kalau memang mau membahas hal2 tingkat menengah keatas kenapa ga di posting aja kesini?
siapa tau ini akan menggugah para senior yg selama ini hanya bertindak sebagai pengamat saja ;)
- knp saya bilang gt? karena saya kenal beberapa senior member yg saya tau jagooooo banget, tp selama ini jrg banget ikutan nimbrung ;p -
n keliatannya kita2 para pemula justru akan ikut terbantu banget dg adanya pengetahuan2 baru dr diskusi2 tingkat atas spt itu ;)
jadi kita tunggu postingannya ya mas :)
wassalamulaikum wr.wb
[wwn]
On 1/12/06, Sistyo Alfan Tribowo <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Assalamualaikum
Guys, ada nggak ya milis VB Indo yang khusus membahas hal2 tingkat menengah keatas?
saya bosan dengan topik2 yang diposting dimilis ini yang kebanyakan bersifat mendasar, yang seharusnya
bisa dipelajari sendiri. kalau nggak ada ya.. terpaksa stay here deh :)
maaf kalau ada yang kurang berkenan.
wassalam.
Wahana Programmer Groups Links
<*> Untuk mengunjungi sponsor milis ini, klik link berikut:
http://wahanaprogrammer.net
<*> Untuk menghubungi owner milis ini, kirim email ke:
[EMAIL PROTECTED]
<*> Konsultasi pemrogramman bisa chat disini:
Yahoo! Messenger: wahanaprogrammer
YAHOO! GROUPS LINKS
- Visit your group "Programmer-VB" on the web.
- To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]
- Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.
