DONGENG YANG DAPAT MENJADI PELAJARAN(1)

Assalamu'alaikum Wr.Wb.

Seorang wanita desa setiap hari membuatkan makanan
bagi kaum lelaki dikeluarganya.Namun pada suatu
kali,wanita itu membawa seikat rumput,dan
meletakkannya dihadapan lelaki,sebagai ganti dari
makanan,yang biasa dibawakannya..

Para lelaki berteriak sambil menghardik,dan mengira
bahwa wanita itu telah "GILA".Namun dgn lantangnya
wanita itu berkata:"mana saya tahu,kalian semua bisa
membedakan?!,saya tidak tahu,kalau kalian ini
manusia,yang bisa membedakan antara mana makanan,dan
mana rumput."

Wanita itu menambahkan lagi,"Saya telah memasakkan
kalian selama 20 thn,namun selama dua puluh tahun,saya
belum pernah mendengar dari kalian kata-kata yang
meyakinkan saya,bahwa kalian dapat membedakan antara
mana makanan,dan mana rumput utk binatang."

Dengan arti kata wanita tsb,merasa kesal,karena para
lelaki itu tak pernah memuji masakan yang dibuatnya
selama 20 thn itu,kini ia ingin membuat makanan lain
dari yang lain,yaitu "rumput!".Lantas,dgn serta merta
para lelaki itu menghardik dan mengkritik wanita itu.

Dale Carnegie berkata,"Seorang ahli bernama DD
menjelaskan,"seseungguhnya lebih dari 50% perkahwinan
yang berakhir dgn perceraian di muka pengadilan dikota
"R",disebabkan semata-mata kritikan..kritikan yang
mandul..yang melukai hati,dan merendahkan perasaan
orang.

Jangan lukai hati ,dan perasaan istri anda itu dgn
kritikan-kritikan anda,..tapi pujilah ia,hargailah
hasil kerjanya,wanita lain yang anda puji didepan
istri anda,akan sangat melukainya.Hasil kerjanya yang
dgn susah payah ia lakukan,tetapi anda kritik dgn
kritikan pedas,akan membuat hatinya hancur..
Wassalam(Cairo 17-3-02,RahimaRahim).


__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Yahoo! Sports - live college hoops coverage
http://sports.yahoo.com/

RantauNet http://www.rantaunet.com

Isikan data keanggotaan anda di http://www.rantaunet.com/register.php3
===============================================
Mendaftar atau berhenti menerima RantauNet Mailing List di
http://www.rantaunet.com/subscribe.php3

ATAU Kirimkan email
Ke/To: [EMAIL PROTECTED]
Isi email/Messages, ketik pada baris/kolom pertama:
-mendaftar--> subscribe rantau-net [email_anda]
-berhenti----> unsubscribe rantau-net [email_anda]
Keterangan: [email_anda] = isikan alamat email anda tanpa tanda kurung
===============================================

Kirim email ke