Dunsanak jo orang tua ambo nan hadir di palantako....,

sabalunnyo ambo mohon maaf....dek kurang aktif di milis, namun menyimaki
permasalahan seputar unand di milis ini beberapa waktu lalu, ada beberapa
hal yg mungkin dapat saya sampaikan sehubungan sbg orang yang juga civitas
akademika di unand :
1. Masalah internet, Di unand saat ini memiliki bandwith sebesar 4 MB, yang
semuanya di share ke seluruh fakultas yang ada di unand, dan setiap fakultas
juga berhak untuk membaginya kesetiap unit yang ada. Dan fakultas di beri
kewenangan untuk menyediakan hotspot atas bandwith tersebut. Beberapa lokasi
hotspot yang saya ketahui adalah : di rektorat, auditorium, fekon, teknik,
kedokteran, perpustakaan unand. Perlu juga kita pahami bahwa, bandwith 4 MB
tersebut...unand dibebankan oleh telkom sebesar 45 jt perbulannya (setelah
dapat diskon tentunya).

 Kemudian, Politeknik Unand juga mempunyai bandwith 2 MB, dan alhamdulillah
seluruh area di politeknik unand saat ini telah dijangkau oleh hotspot yang
ada. dan kami di politeknik unand juga menyedia anjungan akses internet
gratis yang dapat di gunakan oleh mhs.

kalau kecepatannya lambat, itu sangat relatif dan banyak hal penyebabnya,
tergantung dari koneksi ke acces pointnya juga, yang jelas semua bandwith
itu di bagi secara rata.

2. Masalah Fakultas Ilmu Komputer, sejak setahun yang lalu telah dibentuk
tim untuk mendirikan jurusan Faklutas Ilmu Komputer, yang berada dibawah
FMIPA, namun sampai dengan saat ini izinnya belum keluar. jadi mari kita
bersama-sama berdoa agar jurusan ini segera disetujui.

sekedar tambahan, hari ini, direktur kami, berangkat ke Jakarta, dalam
rangka penandatangan MOU dengan SEAMOLEC untuk pendidikan jarak jauh
setingkat ASEAN, ini juga membuktikan bahwa Politeknik Unand sudah mulai
ikut bersaing dalam lingkup ASEAN.


Demikian sedikit informasi tambahan dari ambo, seputar TIK di Unand. Banyak
Maaf...

Salam
Yuhefizar a.k.a Ephi Lintau.
Dosen Jurusan Teknologi Informasi
Politeknik Unand.
-- 
[ Yuhefizar a.k.a Ephi Lintau }}
www.ephi.web.id | http://blog.ephi.web.id

--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
=============================================================== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet.
- Tuliskan Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting.
- Hapus footer & bagian yg tidak perlu, jika melakukan reply. 
- Email attachment, DILARANG! Tawarkan kepada yg berminat & kirim melalui jalur 
pribadi.
- Posting email besar dari >200KB akan dibanned, sampai yg bersangkutan minta 
maaf & menyampaikan komitmen mengikuti peraturan yang berlaku.
=============================================================== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 

Daftarkan email anda pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Agar dapat melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===============================================================
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke