Re: [balita-anda] ASI Exclusive

2000-09-18 Terurut Topik basuki rahmat

Kalau pabrik ASI nya berlimpah, Why not.
YAng jelas 4 bulan ke atas itu sudah boleh diperkenalkan makanan tambahan lain
selain asi, biar kenceng badannya. Dulu anakku, tak kasih bubur  hanya sekali
sehari, trus bulan ke 5  jadi 2 kali sehari tambah air soup/jus buah, Biar ndak
kaget/susah ntar kalo udah 6 bulan (Kan harus sudah makan-makanan tambahan)
Budi Sutrisno wrote:

 Dear Netter...
 Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah diberi
 makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi diberi
 full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang mana?
 apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
 besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
 terimakasih sebelumnya
 Ayahnya Fakhry

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Pemeriksaan air minum di lab

2000-09-18 Terurut Topik Lia YR

Pak Fathullah,
alamatnya Sucofindo dimana ya, saya juga ingin test air minum saya? Berapa
beaya sekali test dan seberapa air yang perlu dibawa?
Terima kasih atas informasinya.


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]

 Rekan netters, saya udah cek kandungan kimia air tanah di rumah yang
memang
 setiap hari digunakan
 untuk minum dan yang lainnya.  Saya cek-nya di Sucofindo dan yang saya mau
tanya
 kandungan Manganese-nya
 (Mg atau Mn, saya lupa rumusnya) adalah 0.31 sedang syarat maksimumnya
adalah
 0.1 berarti ada kelebihan 0.21
 dan iron totalnya (Fe) adalah 0.19 sedang syarat maksimumnya 0.3 berari
masih
 dalam batas.

 Yang saya mau tanya, apakah dengan hasil tersebut di atas, air tersebut
aman
 untuk dikonsumsi karena anak
 saya yang ke-2 baru 2,5 bulan.

 Terima kasih atas sharing-nya.




 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik umi LSM
Dear netter,
Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia satu
bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras sebagai
makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi karena sudah
tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian  juga
dengan anak- anak daerah tersebut.

Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta segera ganti
ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. . kemudian
saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel  akhirnya
tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang . namun di
usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali, kelihatan
kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah sering 2
sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat izhar
mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras sekali. Aduh
gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya mertua saya
minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa hubungannya ya?
Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?

salam Bunda izhar


RE: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik Ana,AndrianiJKELL

Mba Umi,

Aduh kasian dong Izhar, sudah dicoba dengan makan buah pepaya belum bu ??
anak saya Bana juga kalau buang air keras, tapi kalau saya perhatikan
mungkin karena susunya, jadi untuk mengimbanginya saya kasih pepaya setiap
hari, alhamdulillah BAB-nya lancar.
Mudah-mudahan berhasil juga untuk Izhar

Salam
Ibunya Bana
--
From:  umi LSM [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:  Monday, September 18, 2000 12:12 PM
To:  [EMAIL PROTECTED]
Subject:  [balita-anda] Susah Buang air besar

Dear netter,
Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia
satu
bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras
sebagai
makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi
karena sudah
tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian
juga
dengan anak- anak daerah tersebut.

Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta
segera ganti
ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. .
kemudian
saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel
akhirnya
tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang .
namun di
usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali,
kelihatan
kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah
sering 2
sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat
izhar
mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras
sekali. Aduh
gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya
mertua saya
minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa
hubungannya ya?
Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?

salam Bunda izhar


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] artikel : Perkembangan Otak

2000-09-18 Terurut Topik nining

Perkembangan Otak (I)
Oleh Staff IQEQ


Otak adalah organ yang paling penting dalam tubuh manusia. Organ inilah yang
mengontrol seluruh kerja tubuh. Proses pembentukan sel-sel otak ini hanya
terjadi sekali seumur hidup, yakni sejak dari kandungan hingga usia kurang
lebih tiga tahun. Sel-sel otak yang mati tidak dapat tergantikan oleh sel
yang baru.

Setelah sel-sel otak selesai terbentuk, sel-sel tersebut akan terus
bertambah besar dan kompleks dengan jumlah lebih dari 10.000 milyar
sambungan antar sel. Perkembangan sel-sel otak sangat tergantung dari setiap
rangsangan yang diterima, baik rangsangan yang positif maupun negatif dari
sekelilingnya.

Otak manusia terbagi atas 2 bagian, yaitu otak kiri dan otak kanan. Otak
kiri mengatur cara berpikir logis, kemampuan kognitif, dan menganalisa yang
memungkinkan seseorang mempelajari bahasa dan matematika. Sedangkan otak
kanan menghasilkan pikiran-pikiran kreatif dan artistik, seperti emosi,
musik, dan intuisi.

Bagian otak untuk berpikir disebut Korteks atau neokorteks, adalah jaringan
berlipat-lipat yang tebalnya kira-kira 3 mm, yang membungkus
hemisfer-hemisfer. Sementara hemisfer serebral mengendalikan sebagian besar
fungsi tubuh mendasar seperti gerak otot dan pencerapan, korteks memberi
makna apa yang kita lakukan dan cerap. Korteks juga berperan penting dalam
memahami kecerdasan emosional. Korteks memungkinkan kita mempunyai perasaan
tentang perasaan kita sendiri, memahami sesuatu secara mendalam,
menganalisis mengapa kita mengalami perasaan tertentu, dan selanjutnya
berbuat sesuatu untuk mengatasinya.

Bagian otak yang mengurusi emosi adalah sistem Limbik. Sistem Limbik
terletak jauh dalam hemisfer otak besar dan terutama bertanggungjawab atas
pengaturan emosi dan impuls.

Sistem Limbik meliputi :

Hippocampus, yaitu tempat berlangsungnya proses pembelajaran emosi dan
tempat disimpannya ingatan emosi. Di sini terjadi perekaman dan pemaknaan
pola persepsi, ingatan naratif, dan mengenali perbedaan makna.
Amigdala, adalah pusat pengendalian emosi pada otak. Amigdala memproses
hal-hal yang berkaitan dengan emosi. Rasa sedih, marah, nafsu, kasih sayang,
dan sebagainya bergantung pada Amigdala. Hubungan antara Korteks dan
Amigdala inilah yang menentukan kecerdasan emosi (EQ) seseorang.
Pada seseorang yang cerdas, terdapat banyak komunikasi dan interaksi antara
otak kiri dan kanan. Untuk meningkatkan interaksi tersebut, dibutuhkan
rangsangan dari luar yang ditangkap melalui panca indera. Melalui penelitian
diperoleh, bahwa musik klasik dan musik yang harmonis merupakan rangsangan
yang terbaik bagi perkembangan otak. Saat mendengarkan musik, lirik lagu
akan merangsang otak kiri, dan melodinya akan merangsang otak kanan.
Rangsangan yang didapatkan selama 12 bulan pertama sejak kelahiran, sangat
berperan dalam pembentukan dan perkembangan otak, dibandingkan pada
tahun-tahun berikutnya.

Agar otak berkembang secara sempurna, dibutuhkan nutrisi yang sempurna pula.
Asam Linoleat yang biasa disebut Omega 6, Asam Omega 3, dan DHA
(Docosahexaenoic Acid) adalah beberapa zat yang sangat dibutuhkan oleh otak
untuk perkembangannya, di samping karbohidrat, protein, kalsium, mineral dan
zat-zat penting lainnya. Zat-zat tersebut tidak diproduksi oleh tubuh,
sehingga harus dipenuhi dari makanan yang dimakan oleh Ibu yang mengandung.

Di samping rangsangan untuk kecerdasan intelektualnya, sejak dini seorang
anak harus dirangsang emosinya secara benar. Bernyanyi dan bermain adalah
beberapa hal yang terbaik untuk merangsang kecerdasan emosi anak. Seiring
bertambahnya usia, anak juga harus diperkenalkan dengan etika, moral dan
nilai-nilai keagamaan. Hal-hal tersebut yang akan menjadi penyeimbang dari
perkembangan IQ dan EQ-nya di kemudian hari.


sumber : http://www.iqeq.web.id/art/art02.shtml



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] test....

2000-09-18 Terurut Topik call

kok ngadat punya sayabisa masuk nggak bisa keluar ?


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] kasiat madu ?

2000-09-18 Terurut Topik call


Dear netters
Ada yang punya artikel kasiat madu buat sikecil kita ?
Ayo kita cari dan kuak apa gerangan kasiat madu lebah yang banyak
agar bermanfaat untuk sikecil kita semua !
--
 From: call [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] test
 Date: 18 September 2000 14:46
 
 kok ngadat punya sayabisa masuk nggak bisa keluar ?
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik basuki rahmat

umi LSM wrote:

 Dear netter,
 Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia satu
 bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras sebagai
 makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi karena sudah
 tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
 pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian  juga
 dengan anak- anak daerah tersebut.


Pencernakan anak tidak sama bu. Nah 4bulan itu ideal rata-ratanya. Begitu kata
dokter.


 Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta segera ganti
 ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. . kemudian
 saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel  akhirnya
 tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang . namun di
 usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali, kelihatan
 kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah sering 2
 sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat izhar
 mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras sekali. Aduh
 gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya mertua saya
 minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa hubungannya ya?
 Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?


Saya trus terang kerepotan, kasih saran soalnya bayinya baru 4 bulan.  Saya cuma
bilang untuk menuruti DSA anda, itu saja. Kalau bisa kasih ASI saja yang
banyak/kalau udah ndak ASI, ya Susu formula, buburnya diencerin saja . Kalau mau
Jus, coba jus alpukat.
Coba juga dengan gunakan sabun batangan yang dimasukkan ke dubur (buatlah sekecil
jari telunjuk, lalu bikin licin dengan air, jangan terlalu kecil dan jangan terlalu
besar juga),atau congkel-congkel dengan jari kelingking.
Atau kalau dengan sabun ndak berani (takut patah di dalam), ya balik kedokter lagi
aja, biasanya akan di suntik, saya pikir hal ini lebih bagus.
Soal Mertua, ya ndak usah dikomplain lagi. Daun jarak itu maksudnya mungkin dikira
anak lagi kembung , masuk angin kali. Tapi ini kan kembung karna anak gak bisa BAB.


 salam Bunda izhar



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik Fifianza

mbak Umi,
coba kasi madu dech Izhar, saya dulu dapet resep ini dari balita-balita 
kayaknya Tyo cocok dech ama resep tersebut.
Semoga Izhar cepat BAB.

Regards,
Fifianza bundanya Molly  Bramantyo
IT Helpdesk 80
0765 994619

 --
 From: umi LSM[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, September 18, 2000 12:12 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Susah Buang air besar
 
 Dear netter,
 Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia satu
 bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras sebagai
 makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi karena
 sudah
 tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
 pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian  juga
 dengan anak- anak daerah tersebut.
 
 Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta segera
 ganti
 ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. . kemudian
 saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel
 akhirnya
 tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang . namun di
 usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali,
 kelihatan
 kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah sering 2
 sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat izhar
 mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras sekali.
 Aduh
 gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya mertua saya
 minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa hubungannya ya?
 Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?
 
 salam Bunda izhar
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Pemeriksaan air minum di lab

2000-09-18 Terurut Topik Lita Agustin

Iya... saya juga mau tuch pak ?!
Yang di CCE bukan ? Gimana caranya ?
-- Forwarded by Lita Agustin/CON/PTTU on 09/18/2000
02:37 PM ---


"Lia YR" [EMAIL PROTECTED] on 09/18/2000 01:41:12 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Lita Agustin/CON/PTTU)
Subject:  Re: [balita-anda] Pemeriksaan air minum di lab




Pak Fathullah,
alamatnya Sucofindo dimana ya, saya juga ingin test air minum saya? Berapa
beaya sekali test dan seberapa air yang perlu dibawa?
Terima kasih atas informasinya.


- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]

 Rekan netters, saya udah cek kandungan kimia air tanah di rumah yang
memang
 setiap hari digunakan
 untuk minum dan yang lainnya.  Saya cek-nya di Sucofindo dan yang saya
mau
tanya
 kandungan Manganese-nya
 (Mg atau Mn, saya lupa rumusnya) adalah 0.31 sedang syarat maksimumnya
adalah
 0.1 berarti ada kelebihan 0.21
 dan iron totalnya (Fe) adalah 0.19 sedang syarat maksimumnya 0.3 berari
masih
 dalam batas.

 Yang saya mau tanya, apakah dengan hasil tersebut di atas, air tersebut
aman
 untuk dikonsumsi karena anak
 saya yang ke-2 baru 2,5 bulan.

 Terima kasih atas sharing-nya.




 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]





















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik call

kasiat madu yg pertama kita terima

--
 From: Fifianza [EMAIL PROTECTED]
 To: '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject: RE: [balita-anda] Susah Buang air besar
 Date: 18 September 2000 15:09
 
 mbak Umi,
 coba kasi madu dech Izhar, saya dulu dapet resep ini dari balita-balita 
 kayaknya Tyo cocok dech ama resep tersebut.
 Semoga Izhar cepat BAB.
 
 Regards,
 Fifianza bundanya Molly  Bramantyo
 IT Helpdesk 80
 0765 994619
 
  --
  From:   umi LSM[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To:   [EMAIL PROTECTED]
  Sent:   Monday, September 18, 2000 12:12 PM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:[balita-anda] Susah Buang air besar
  
  Dear netter,
  Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia
satu
  bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras sebagai
  makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi karena
  sudah
  tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
  pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian  juga
  dengan anak- anak daerah tersebut.
  
  Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta segera
  ganti
  ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. .
kemudian
  saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel
  akhirnya
  tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang . namun
di
  usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali,
  kelihatan
  kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah
sering 2
  sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat izhar
  mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras sekali.
  Aduh
  gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya mertua
saya
  minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa hubungannya
ya?
  Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?
  
  salam Bunda izhar
  
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik Edie K

coba tanyakan ke dsa apakah boleh meminum laxoberon, atau jika sudah s/d 3
hari mungkin bisa dibantu dengan microlax.

cuman lebih baik, menggunakan juice buah pepaya atau buah lainnya yang
mengandung banyak serat.

- Original Message -
From: Ana,AndrianiJKELL [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]; 'umi LSM' [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, September 18, 2000 2:32 PM
Subject: RE: [balita-anda] Susah Buang air besar


 Mba Umi,

 Aduh kasian dong Izhar, sudah dicoba dengan makan buah pepaya belum bu ??
 anak saya Bana juga kalau buang air keras, tapi kalau saya perhatikan
 mungkin karena susunya, jadi untuk mengimbanginya saya kasih pepaya setiap
 hari, alhamdulillah BAB-nya lancar.
 Mudah-mudahan berhasil juga untuk Izhar

 Salam
 Ibunya Bana
 --
 From:  umi LSM [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent:  Monday, September 18, 2000 12:12 PM
 To:  [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Susah Buang air besar

 Dear netter,
 Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia
 satu
 bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras
 sebagai
 makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi
 karena sudah
 tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
 pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian
 juga
 dengan anak- anak daerah tersebut.

 Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta
 segera ganti
 ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. .
 kemudian
 saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel
 akhirnya
 tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang .
 namun di
 usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali,
 kelihatan
 kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah
 sering 2
 sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat
 izhar
 mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras
 sekali. Aduh
 gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya
 mertua saya
 minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa
 hubungannya ya?
 Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?

 salam Bunda izhar


  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] mabok

2000-09-18 Terurut Topik basuki rahmat

Pernahkah anak anda mabok naik kendaraan..?
Ajarkan untuk memandang ke satu titik tertentu yang jauh sehingga peralatan
keseimbangan anak dapat pulih kembali. Pandanglah kedepan atau dipangku saja biar
kita dapat mengarahkan pandangannya.
JAngan dibiasakan minum obat anti mabok , karna ini merupakan obat penenang
KAlau sudah terlanjur mabok, istirahat lah yang cukup ditempat yang rindang dan
makanlah sedikit-sedikit dan pelan, yang penting sering.



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Susah Buang air besar

2000-09-18 Terurut Topik ariesanthy
Bu, sebaiknya usia dibawah 4 bulan, bayi jangan diberi makan bubur beras
dulu, mungkin secara bertahap mulai usia 4 bln keatas, bayi baru diberi
makan tambahan. Biasanya DSA menyarankan makanan tambahan adl. pisang,
pepaya, tomat. dan buburnya adl. bubur susu.
Tapi kalo Izhar sudah terlanjur diberi bubur nasi, yah.?.

Terus u/ BAB sulit, anak saya juga pernah mengalami hal spt itu, 
mungkin ibu bisa ikuti cara-cara saya dulu :
-  pertama-tama u/ membantu mengeluarkan, ibu bisa memberi bantuan dengan
sabun yg dipotong kecil  
   (mjd mirip dgn ujung pensil), dilumuri baby oil, kemudian (maaf)
ditusukkan pelan ke anus, 
   jangan dimasukin semua, hanya ujungnya saja..sampai keluar BAB nya.
-  Jangan memberi susu terlalu kental, sebaiknya u/ beberapa hari ini
susunya agak diencerkan 
   (mis. 1 sdk susu : 40 CC air), hal ini berlanjut sampai BABnya normal.
-  Perbanyak berikan minum air putih
-  Berikan jus buah pepaya, dan hindari pisang (pisang akan menambah keras
feses).

Nah, selamat mencoba, semoga berhasil.

-Original Message-
From: umi LSM [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, 18 September, 2000 12:12 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Susah Buang air besar


Dear netter,
Saya punya masalah nich mohon disharing ya?Dulu waktu izhar berusia satu
bulan setengah ,mertua saya sudah memberikan bubur dari beras sebagai
makanan tambahannya.Mulanya saya menolak dari segi logika .Tapi karena sudah
tradisi jadi saya mengalah , karena logika tak berarti dibanding
pengalaman,dan buktinya keluarga suami sehat- sehat aja demikian  juga
dengan anak- anak daerah tersebut.

Namun DSA anak saya marah begitu tahu hal tersebut dan meminta segera ganti
ke minuman susu aja karena khawatir pencernaan izhar terganggu. . kemudian
saya coba ganti ke minum susu aja (non- ASI) tapi izhar jadi rewel  akhirnya
tradisi lama saya lanjutkan lagi barulah kemudian izhar tenang . namun di
usianya yang sekarang menjelang 4 bulan , izhar jadi rewel sekali, kelihatan
kalau perutnya keras dan BAB nya paling cepat 30 jam sekali malah sering 2
sampai 3 hari kemudian baru Bab. saya cemas sekali kalau melihat izhar
mengejan sampai mukanya kehitaman . kotorannya putih dan keras sekali. Aduh
gimana ya ? Saya udah komplain ke mertua dan sebagai solusinya mertua saya
minta saya membungkus perut izhar dengan daun jarak . Apa hubungannya ya?
Aduh apa yang harus saya lakukan? Bantu saya ya pak /bu?

salam Bunda izhar


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [balita-anda] resep es krim

2000-09-18 Terurut Topik Imelda Pasni



Mbak Laras  netters lainnya
Saya tertarik dg resep es krim-nya M'Laras
Tapi berhubung resep itu pake putih telur, saya punya bbrp concern, yi:
1.Putih telur yg kaku dicampurnya gimana, pake mixer juga biar rata or cukup
diaduk aja?
2.Bisa gak sih kalo gak pake putih telur? Apa sih fungsi putih telur di es
krim?
3.Karena putih telurnya mentah, baik gak es krim itu dikonsumsi oleh kita,
especially balita kita?

Makasih ya






"Larasati, Sri" [EMAIL PROTECTED] on 09/14/2000 11:27:13 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Imelda Pasni/ARII/AIOGC/ARCO)

Subject:  RE: [balita-anda] resep es krim






Bundanya Reyhan,
Ini ada resep es puter durian sebagai contoh.  Nanti duriannya bisa Ibu
ganti dengan buah lain seperti mangga kweni atau yang lain.  Es puter dan es
krim setahu saya bedanya cuman santan untuk es puter diganti dengan susu.
Resep ini saya dapat dari tabloid Bahagia, dan udah saya coba.  Hasilnya:
suami saya nggak bisa berhenti makan es puternya sampai es krimnya habis...
he he
Terus komposisi bahannya Ibu bisa atur sesuai selera.

Bahan:
Tepung maizena 125 gram
Santan kental 500 ml (kalo es krim diganti susu)
Garam secukupnya.
Daging buah durian 5 buah ukuran sedang (bisa diganti buah lain), diblender
sampai halus
Putih telur 2 biji, di mixer sampai kaku
Gula pasih 125 gram
Vanili ½ sendok tea

Cara Membuat:
Semua bahan, kecuali putih telur, dicampur jadi satu terus dididihkan di
atas kompor dengan api sedang.  Setelah agak dingin campur dengan kocokan
putih telur yang udah kaku tersebut.  Sesudah tercampur rata, simpan dalam
freezer.  Tunggu sampai membeku.  Nah siap dinikmati.
Gampang kan:-), Bu?

Salam,
Laras






 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















[balita-anda] test RE: [balita-anda] mabok

2000-09-18 Terurut Topik TJUTJU SOBARI



 --
 From: basuki rahmat[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, September 18, 2000 3:11 PM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] mabok 
 
 Pernahkah anak anda mabok naik kendaraan..?
 Ajarkan untuk memandang ke satu titik tertentu yang jauh sehingga
 peralatan
 keseimbangan anak dapat pulih kembali. Pandanglah kedepan atau
 dipangku saja biar
 kita dapat mengarahkan pandangannya.
 JAngan dibiasakan minum obat anti mabok , karna ini merupakan obat
 penenang
 KAlau sudah terlanjur mabok, istirahat lah yang cukup ditempat yang
 rindang dan
 makanlah sedikit-sedikit dan pelan, yang penting sering.
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik Khoerul Anwar

Salam,
Ada netters yang punya cerita Gadis penjual korek Api.
kalau ada mohon kirim lewat Japri.

Wassalam,



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Porsi buah /juz

2000-09-18 Terurut Topik Gokma Hasugian

Aku juga punya pengalaman spt bundanya izhar, malah kadang-kadang anakku bonita
(skrg 2th 5bl) sampai sedikit berdarah ' nggak bisa nangis lagi. Utk
mengatasinya aku kasih jus pepaya (diblender) 1 training cup-nya "penuh" utk 2x
pemberian pk. 11 siang dan pk. 4 sore setiap hari. Krn aku bekerja, jus-nya aku
buatin pagi trus aku simpan di kulkas. ( Jadinya kerjaanku itu setia harinya
nelpon ke prt-ku bonita udah pup atau belon).

thx, mama bonita-benito

umi LSM wrote:

 Dear netters,
 Senang sekali mendapat banyak masukan mengenai susah BAB. Izhar tiduk minum
 ASI sejak bayi karena sesuatu sebab. Untuk memperlancar BAB izhar adalah
 nggak mungkin kalau bundanya yang kuat makan buah/sayuran.untuk itu saya
 tertarik memberinya buah -dan jus buah . cuma yang jadi pertanyaan saat ini
 buah /juz apa yang bisa diberikan  dan berapa banyak porsi yang normal buat
 bayi berusia menjelang 4 bulan. Apakah bayi mempunyai pantangan dalam
 memakan buah?
 Bila ada kandungan asam dalam buah misal jeruk. apakah bisa ditambah gula
 /madu?Apakah buah yang disimpan di dalam kulkas dapat diberikan pada bayi?
 cara pemberian jus pada bayi dengan menggunakan apa? Hingga saat ini izhar
 belum bisa minum air putih dari dot apakah juz tersebut harus disuapkan
 saja?

 maaf atas banyaknya pertanyaan saya tapi saya mohon sharing dari netters
 sekalian .

 salam, bunda Izhar



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Imunisasi HiB

2000-09-18 Terurut Topik Lita Agustin

Tolong di transfer donk...habis saya tidak bisa buka internet nich...!!!





Yani Trianti [EMAIL PROTECTED] on 09/15/2000 01:35:37 PM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Lita Agustin/CON/PTTU)
Subject:  RE: [balita-anda] Imunisasi HiB




Halo Bundanya Izhar,

Ibu bisa access ke http://www.dokteranak.or.id di situ ada info (Tabel )
Imunisasi yg diwajibkan  ada yg dianjurkan lengkap dgn usia
baby seharusnya.

Thanks Best Regards-Yani


-Original Message-
From: umi LSM [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Friday, September 15, 2000 11:04 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Imunisasi HiB


Dear netter,
saya heran , selama ikut milis ini saya mendengar tentang bermacam-macam
jenis imunisasi   yang sebelumnya nggak pernah terdengar oleh
saya.Sebenarnya imunisasi itu berapa macam sih? Imunisasi apa saja itu? dan
usia berapa tiap imunisasi itu di berikan? barangkali ada netter yang bisa
bantu? Maaf informasi mengenai ini khabarnya hanya bisa di dapat di
posyandu.Saya siang hari bekerja jadi praktis saya nggak pernah ke posyandu
 Tolong dong  infonya?
salam,

bunda izhar.

- Original Message -
From: irma [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, September 15, 2000 2:19 PM
Subject: [balita-anda] Imunisasi HiB


 Dear Rekans.
 Buat rekan-rekan yang mengkawatirkan imunisasi HiB karena pemberitaan di
 Lombok, saya mau informasikan bahwa majalah Tempo edisi minggu ini memuat
 berita tsb. Dari majalah tsb, saya baca bahwa kematian yang disebabkan
oleh
 vaccine terjadi less than a week dari penyuntikan itu. Kalo udah lewat,
 yabukan disebabkan vaccine lagi.

 Ini sekedar informasi buat teman-teman semua.

 Ika


  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Porsi buah /juz

2000-09-18 Terurut Topik Dwi Wahyu Julianto

Mamanya Bonita-Benito, bagaimana menghilangkan rasa pahit dari pepaya yg
diblender

Terima Kasih
Ayahnya Tsaqif 

-Original Message-
From: Gokma Hasugian [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Monday, September 18, 2000 4:48 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] Porsi buah /juz


Aku juga punya pengalaman spt bundanya izhar, malah kadang-kadang anakku
bonita
(skrg 2th 5bl) sampai sedikit berdarah ' nggak bisa nangis lagi. Utk
mengatasinya aku kasih jus pepaya (diblender) 1 training cup-nya "penuh" utk
2x
pemberian pk. 11 siang dan pk. 4 sore setiap hari. Krn aku bekerja, jus-nya
aku
buatin pagi trus aku simpan di kulkas. ( Jadinya kerjaanku itu setia harinya
nelpon ke prt-ku bonita udah pup atau belon).

thx, mama bonita-benito

umi LSM wrote:

 Dear netters,
 Senang sekali mendapat banyak masukan mengenai susah BAB. Izhar tiduk
minum
 ASI sejak bayi karena sesuatu sebab. Untuk memperlancar BAB izhar adalah
 nggak mungkin kalau bundanya yang kuat makan buah/sayuran.untuk itu saya
 tertarik memberinya buah -dan jus buah . cuma yang jadi pertanyaan saat
ini
 buah /juz apa yang bisa diberikan  dan berapa banyak porsi yang normal
buat
 bayi berusia menjelang 4 bulan. Apakah bayi mempunyai pantangan dalam
 memakan buah?
 Bila ada kandungan asam dalam buah misal jeruk. apakah bisa ditambah gula
 /madu?Apakah buah yang disimpan di dalam kulkas dapat diberikan pada bayi?
 cara pemberian jus pada bayi dengan menggunakan apa? Hingga saat ini izhar
 belum bisa minum air putih dari dot apakah juz tersebut harus disuapkan
 saja?

 maaf atas banyaknya pertanyaan saya tapi saya mohon sharing dari netters
 sekalian .

 salam, bunda Izhar



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] ASI Exclusive Jadwal makan

2000-09-18 Terurut Topik Fenny Halim

Dear netters

Oh ya, saya lupa tambahkan informasi bahwa jadwal makan yang saya kirim itu
bukan asli dari saya loh, itu juga kiriman dari mbak Triyani ke saya lewat
japri. (Mbak Triyani sorry nih, takut nantinya nggak enak sih).

Thanks and best regards for all
Fenny


 --
 From: Budi Sutrisno[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Monday, September 18, 2000 9:59 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] ASI Exclusive
 
 Dear Netter...
 Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah
 diberi
 makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi
 diberi
 full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang
 mana?
 apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
 besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
 terimakasih sebelumnya
 Ayahnya Fakhry
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Sharing ttg Fisioterapi

2000-09-18 Terurut Topik Novi Mayasari

Rekan semua,
Saya ingin sharing tentang pengalaman saya, mungkin ada rekan yang
mengalami hal yang sama.
Anak saya (Abbi) 9,5 bulan, sampai saat ini belum bisa duduk sendiri
(dari posisi telentang) dan tidak bisa mengangkat dadanya ketika
tengkurap. Beberapa minggu yang lalu saya sempat meminta informasi ttg
klinik tumbuh kembang ke balita-anda, namun tidak ada yg menanggapi.
Untunglah saya mendapat informasi tentang biro konsultasi yg memiliki
ahli fisioterapi anak.
Dari hasil konsultasi, berupa pengamatan ketika Abbi ditengkurapkan,
diketahui Abbi memiliki kelemahan otot pd punggung atas, pundak dan
lengan. Saat itu pula Fisioterapist melakukan suatu tindakan sehingga
otot-otot tersebut diatas terlatih. Tentu saja Abbi mengamuk, menangis
sejadi-jadinya, namun saya bisa melihat sendiri bahwa dg suatu tindakan
tertentu, Abbi bisa bangkit dari tengkurapnya. Saya juga diajari cara
melatih otot punggung atas yg harus dipraktekkan 5 menit / hari (saya
baru bisa konsultasi lagi 2 minggu ke depan).

Dari hasil konsultasi itu saya juga diberitahu :
1. Mengapa tingkat kecurigaan anak saya sangat tinggi dibandingkan bayi
seusiaya. Karena ketidakmampuannya itu analisa mata Abbi diatas anak
seusianya, sehingga dia menjadi pengamat dan cepat sekali mengingat hal
buruk. Memang Abbi (sejak 6 bulan) sudah langsung menangis jika masuk ke
ruang tunggu DSA-nya, apalagi kalau melihat DSA-nya wah ngamuk berat
karena pengalaman divaksin.
2. Jika tidak diterapi, maka kemampuan fisiknya tidak optimal, misalnya
kemampuan melempar bola dibawah kemampuan anak-anak lain.

Demikian, mudah-mudahan orangtua yg mengalami hal yg sama akan lebih
waspada.

Salam
Novi



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] sepi...

2000-09-18 Terurut Topik Dwiana

Haloo.. teman2 
kok saya nggak pernah dapat kiriman lagi..?
udah bubaran ya...
gimana dong cara masuk lagi...??


_
Do You Yahoo!?
Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Re: Kasiat Madu ?

2000-09-18 Terurut Topik call



--
 From: call [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Kasiat Madu ?
 Date: 18 September 2000 13:53
 
 Dear ..Netter yang budiman.
 Ada yang bisa ngumpulin artikel kasiat madu lebah untuk sikecil kita ?
 jika nggak keberatan ayo dong send artikel yang pernah ada untuk kita
 agar bisa bermanfaat untuk semua
 tank's.


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] kasiat madu ?

2000-09-18 Terurut Topik aulia

  Dear ..Netter yang budiman.
  Ada yang bisa ngumpulin artikel kasiat madu lebah untuk sikecil kita ?
  jika nggak keberatan ayo dong send artikel yang pernah ada untuk kita
  agar bisa bermanfaat untuk semua
  tank's.



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Kasiat Madu ?

2000-09-18 Terurut Topik call

Dear ..Netter yang budiman.
Ada yang bisa ngumpulin artikel kasiat madu lebah untuk sikecil kita ?
jika nggak keberatan ayo dong send artikel yang pernah ada untuk kita
agar bisa bermanfaat untuk semua
tank's.


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] ASI Exclusive Jadwal makan

2000-09-18 Terurut Topik Isroq Sumiharti

Dear Netter,

maaf jika pertanyaan saya agak keluar jalur. Anak saya sekarang berumur 4,5 bulan dan 
beratnya 6,6 kg. 
saya hanya bisa menyusui anak saya sampe berumur 3 bulan karena saya harus bekerja di 
lain pulau selama 10 hari dan terpaksa menggunakan breast pump. selama minggu -minggu 
pertama  anak saya minum susu botol dan kemudian ketika saya mendapat off selama 4 
hari saya beri lagi dia ASI. tapi sudah sebulan ini anak saya tidak mau menyusu lagi, 
walaupun ASInya masih ada. pertanyaan saya, apakah tidak berbahaya bagi bayi jika 
minum ASI yg sudah lama tidak keluar..?  karena saya sudah lama tidak menggunakan 
breast pump, tapi jika saya pompa, ASI-nya masih ada.
terima kasih atas perhatiannya.

regards,
Is Hidayat 

 Fenny Halim [EMAIL PROTECTED] 09/18/2000 11:58:33 AM 
Dear netters

Oh ya, saya lupa tambahkan informasi bahwa jadwal makan yang saya kirim itu
bukan asli dari saya loh, itu juga kiriman dari mbak Triyani ke saya lewat
japri. (Mbak Triyani sorry nih, takut nantinya nggak enak sih).

Thanks and best regards for all
Fenny


 --
 From: Budi Sutrisno[SMTP:[EMAIL PROTECTED]] 
 Sent: Monday, September 18, 2000 9:59 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]' 
 Subject:  [balita-anda] ASI Exclusive
 
 Dear Netter...
 Saya lihat dijadual makan bayi mbak Fenny, bayi umur 4-6 bulan sudah
 diberi
 makanan tambahan, Tapi ada saran mengenai ASI exclusive katanya bayi
 diberi
 full ASI sampai 6 bulan, dari pengalaman para netter yang terbaik yang
 mana?
 apa diberi makanan tambahan atau full ASI s/d 6 bulan? soalnya anak saya
 besok udah genap 4 bulan dan masih full ASI.
 terimakasih sebelumnya
 Ayahnya Fakhry
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com 
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com 
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED] 
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED] 


















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan

Dear rekan netters,
mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg lain :
kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman masak
sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan nih,
dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for sharing.

best regards,
Quinike

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Jadwal Makan Bayi

2000-09-18 Terurut Topik METTA PALUPI

Mbak.. Fenny saya juga mau
penting banget nich

txs


 --
 From: Budi Sutrisno[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, September 18, 2000 8:09 AM
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Jadwal Makan Bayi
 
 Mbak Fenny,tolong kirimi saya dong, 
 terimakasih
 budi
 
  -Original Message-
  From:   Fenny Halim [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:   Saturday, September 16, 2000 10:19 AM
  To: 'Quinike N. Sukirwan'
  Cc: '[EMAIL PROTECTED]'
  Subject:[balita-anda] Jadwal Makan Bayi
  
   JadwalMakan 
  
  Mbak Nike
  
  Ini saya coba pake zip, besar file hanya 3 kb loh. Mudah-mudahan
 bisa
  masuk
  ya.
  
  Saya sih nggak keberatan ngirim ke japri satu-satu, cuma addressnya
 itu
  loh,
  udah saya delete mail dari yang minta.
  
  Regards
  Fenny
  
  
  
  
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Diaper rash

2000-09-18 Terurut Topik Yani-Prime Indonesia

Rekan netters ,

Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering maka ia saya 
pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata malam senin saya lihat 
selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena saya punya daktarin untuk diaper 
rash saya oleskan (setelah saya lap dengan air hangat)..ternyata sekarang merahnya 
agak berkurang dan kulitnya menjadi agak kering..mohon sharing dong dari rekan 
netters..kalau ruam seperti ini sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan 
enggak memberi daktarin atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???

Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang hijau konon menurut 
teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa benar ari kacang hijau bisa juga 
menyubur kan rambut ..?? karena rambut anak saya sedikit sekali..(tidak seperti 
kakaknya)..ada yang tahu bagaimana menyuburkan rambut anak bayi..

saya tunggu informasinya...


Wassalam,
Ibu Farhan + Raihan





RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Panjaitan, Debby {FA~Jakarta}

mba' Nike,
anaknya udah umur berapa?kalo' anak saya sih udah agak gede (3.5th), jadi
dia suka tuh kalo' makan kacang merah dimasak pake' bumbu rendang tapi ngga'
pedes donk.tapi kalo' anak mba' Nike masih bayi mungkin belum bisa
yah.berarti rendang kacang merah merahnya buat mama dan papanya aja
deh,he...he...

Debby Panjaitan
FA Department-PT.Roche 
Phone:021-5279070 ext.223

 -Original Message-
 From: Quinike N. Sukirwan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Tuesday, September 19, 2000 7:51 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Kacang Merah
 
 Dear rekan netters,
 mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg lain :
 kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman masak
 sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan nih,
 dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for sharing.
 
 best regards,
 Quinike
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
 http://mail.yahoo.com/
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Ganti Susu

2000-09-18 Terurut Topik sinta . triprianandi

 
 
 Sudah 5hari ini si kecil, saya kasih susu Enfagrow rasa vanila, 
 sebelumnya Enfapro, tapi..kok pup nya keras yaa..?
 apa pengaruh dari susu atau kenapa ya...? 
 pedahal makan buahnya terus jalan.
 Mohon sharing dari temen2 kalau sekiranya pernah mengalami hal serupa.
 
 Thanks,
 Bundanya Salmadita


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Manfaat Satu Sendok Madu

2000-09-18 Terurut Topik chida




  
  

  

  Netters,
  smoga info ini bermanfaat 
  ya
  
  salam, 
  mamanya Dhika
  ---
  
  (satumed.com/alternatif) Senin, 21 Agustus 2000 
  
  Manfaat Satu Sendok 
  Madu
  Winnie-the-Pooh, 
  salah satu karakter dalam film kartun, mungkin adalah "beruang dengan otak 
  yang kecil", namun ia lebih maju daripada teman-temannya dalam hal 
  kesukaannya akan madu. Makanan favorit Pooh ini memiliki komponen yang 
  dapat membantu mencegah kanker dan mempermudah penyembuhan luka, demikian 
  menurut sebuah laporan dalam Nutrition 
  Today.Namun karena bayi tidak memiliki 
  kemampuan untuk melawan jenis keracunan makanan tertentu yang berhubungan 
  dengan madu, para dokter anak menganjurkan untuk tidak memberikan madu 
  pada anak dibawah usia 1 tahun."Memelihara lebah telah dimulai 
  sejak kira-kira 5.000 tahun yang lalu di Mesir. Mereka menggunakan madu 
  sebagai bahan makanan, obat-obatan dan balsem," kata Ann Coulston, MS, RD, 
  si penulis, yang juga adalah konsultan nutrisi dan mantan presiden 
  American Dietetic Association. Dan saat ini, di Amerika Serikat 
  saja diproduksi lebih dari 90 juta kg madu setiap tahunnya.Dengan 
  kandungan 64 kalori setiap sendok makan, madu itu sebenarnya lebih dari 
  sekedar air dan gula. Cairan berwarna kekuningan tersebut ternyata 
  mengandung beberapa jenis antioksidan, termasuk vitamin E dan 
  senyawa-senyawa terkait, flavonoid dan fenolik, yang terdapat dalam 
  buah-buahan, seperti, apel dan pisang. Madu juga mengandung asam askorbat 
  (vitamin C).Beberapa penelitian telah memperlihatkan bahwa 
  kandungan antioksidan dalam madu terdapat dalam jumlah yang bervariasi, 
  tergantung dari bunga yang menjadi sumbernya. Para dokter 
  mengatakan bahwa diet yang kaya akan antioksidan dapat membantu mencegah 
  timbulnya kanker. "Antioksidan melindungi gen kita dari kerusakan akibat 
  radikal bebas," kata Mitchell Gaynor, MD, asisten profesor di Cornell 
  University serta direktur onkologi medis dan pengobatan terpadu di 
  Strang Cancer Prevention Center, New York City. Disamping 
  madu, suatu diet yang seimbang juga harus mengandung banyak antioksidan. 
  "Buah dan sayuran merupakan sumber antioksidan dan serat yang sangat baik, 
  serta merupakan bagian dari diet antikanker," kata Gaynor. "Anda juga 
  harus mempertimbangkan suplemen-suplemen diet seperti asam folat, kalsium, 
  dan selenium," sarannya.Sebetulnya, beberapa penelitian 
  akhir-akhir ini juga memperkirakan bahwa madu dapat mengurangi 
  pembengkakkan, mencegah tumbuhnya bakteri dan menyediakan lingkungan yang 
  lembab untuk penyembuhan luka.Namun sebelum madu digunakan dalam 
  praktek klinis, para ahli mengatakan bahwa penemuan tersebut harus 
  diulangi lagi dalam penelitian yang lebih besar. "Meskipun mungkin 
  terlihat membawa beberapa manfaat, namun sebelum kita dapat menggunakannya 
  sebagai pembungkus luka, kita perlu lebih banyak mengetahuinya," kata Jo 
  Ann Waldrop, MSN, RN, CWOCN, asisten program manager dari Wound Ostomy 
  and Continence Nursing Education Center di Emory University, 
  Atlanta."Sebelum muncul data dari penelitian yang terbaru, saran 
  yang terbaik adalah ikuti saja cara-cara yang sudah ada. Anda dapat 
  memberikan lingkungan penyembuhan yang lembab dengan hanya menutupi 
  luka-luka kecil dengan Band-Aid. Beberapa merek Band-Aid 
  telah dilumasi dengan salep antibiotika dan yang lainnya dibuat dalam 
  bentuk kedap air," ujar 
Waldrop

=


[balita-anda] Traveling

2000-09-18 Terurut Topik Budi Sutrisno

Dear netter..

Beberap hari lagi Fakhry (4 bln)  keluarga mau ke luar kota pulang-balik,
amankah bayi seusia Fakhry  dibawa pergi dan apakah pengaruhnya mohon
sharing
terimakasih sebelumnya

Ayahnya Fakhry


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] suster Hartini (surat rekomendasi)

2000-09-18 Terurut Topik mamanya Dafi

Rekans Netter,
Sudah lama mail mbak Erny ini ada di mailbox saya.
Kebetulan saya tidak mengenal suster yang dimaksud,
tetapi saya jadi berpikir, mungkinkah di masa datang
(kalau bisa tidak terlalu lama dari sekarang), kita
menerapkan sistem surat rekomendasi dalam menerima
pembantu rumah tangga, baby sitter, tukang kebun,
supir dll seperti yang terjadi di barat.
Minimal kita bisa mulai dengan meminta surat tersebut
kepada agen penyalur saat mereka akan mengirimkan
tenaga kerjanya ke kita. Dengan adanya surat
rekomendasi dari majikan yang lama (tentunya kita
harus cross check dahulu) kita akan lebih yakin dengan
mutu mereka dan mengurangi kemungkinan tenaga kerja
tersebut punya track record yang buruk (mencuri, pergi
tanpa pesan, menyebabkan anak celaka dll)dari pihak
tenaga kerja sendiri akan menjadi lebih bertanggung
jawab untuk 'give the best of me' karena mereka tahu
tanpa surat rekomendasi akan lebih sulit mencari
pekerjaan berikutnya.
Saya tidak berharap suster anak saya berhenti dari
pekerjaan sekarang, tetapi saya punya niat untuk
memberikan surat tersebut sebagai bekal dia kelak
bekerja di tempatnya yang baru.

Mamanya Dafi

--- Erny Handjojo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 dear netters,
 
 saya hendak bertanya adakah diantara para netters
 yang pernah mengenal /
 menggunakan jasa baby sitter bernama HARTINI asal
 Ngawi Jawa Timur dengan
 tgl lahir 21 April, 1973 ? ciri-ciri orangnya tinggi
 sekitar 155 Cm, kulit
 sawo matang (tapi tidak hitam sekali), badan sedang,
 nggak langsing dan
 nggak gendut juga, rambut dipotong cepak / potongan
 laki-laki dengan jenis
 rambut agak keriting alami, seperti orang Flores.
 saya mengambilnya dari
 Yayasan Santo Fransiskus ASISI Tebet Jak-Sel.
 
 jika netters ada yang mengenalnya, mohon bantuannya
 untuk sharing pengalaman
 anda selama menggunakan jasa BS tsb. apakah dia good
 quality atau nggak ?
 apakah dia bersihan, sayang anak, atau tidak ? atau
 apa saja mengenai dia.
 sepengetahuan saya, berdasarkan penjelasannya, dia
 pernah bekerja di Kebon
 Jeruk, kemudian di Rawamangun. berpengalaman kurang
 lebih 6-7 tahun, menjaga
 bayi dari lahir.
 
 sekali lagi tolong sharingnya kalau diantara netters
 ada yang mengenalnya
 via japri juga boleh biar nggak ganggu yang lain.
 thanks before and after.
 
 regards,
 erny
 [EMAIL PROTECTED]


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] suster Hartini (surat rekomendasi)

2000-09-18 Terurut Topik Safaatun

Saya setuju dengan idenya mamanya Dafi, cuma perlu dicatat bahwa rekomendasi
tsb bukan berarti tarifnya nanti jadi bumerang buat kita-kita yang butuh
lho.

Salam 
Eva
Mamanya Adit  Tia 

-Original Message-
From:   mamanya Dafi [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   19 September 2000 8:20
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] suster Hartini (surat
rekomendasi)

Rekans Netter,
Sudah lama mail mbak Erny ini ada di mailbox saya.
Kebetulan saya tidak mengenal suster yang dimaksud,
tetapi saya jadi berpikir, mungkinkah di masa datang
(kalau bisa tidak terlalu lama dari sekarang), kita
menerapkan sistem surat rekomendasi dalam menerima
pembantu rumah tangga, baby sitter, tukang kebun,
supir dll seperti yang terjadi di barat.
Minimal kita bisa mulai dengan meminta surat tersebut
kepada agen penyalur saat mereka akan mengirimkan
tenaga kerjanya ke kita. Dengan adanya surat
rekomendasi dari majikan yang lama (tentunya kita
harus cross check dahulu) kita akan lebih yakin dengan
mutu mereka dan mengurangi kemungkinan tenaga kerja
tersebut punya track record yang buruk (mencuri, pergi
tanpa pesan, menyebabkan anak celaka dll)dari pihak
tenaga kerja sendiri akan menjadi lebih bertanggung
jawab untuk 'give the best of me' karena mereka tahu
tanpa surat rekomendasi akan lebih sulit mencari
pekerjaan berikutnya.
Saya tidak berharap suster anak saya berhenti dari
pekerjaan sekarang, tetapi saya punya niat untuk
memberikan surat tersebut sebagai bekal dia kelak
bekerja di tempatnya yang baru.

Mamanya Dafi

--- Erny Handjojo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 dear netters,
 
 saya hendak bertanya adakah diantara para netters
 yang pernah mengenal /
 menggunakan jasa baby sitter bernama HARTINI asal
 Ngawi Jawa Timur dengan
 tgl lahir 21 April, 1973 ? ciri-ciri orangnya tinggi
 sekitar 155 Cm, kulit
 sawo matang (tapi tidak hitam sekali), badan sedang,
 nggak langsing dan
 nggak gendut juga, rambut dipotong cepak / potongan
 laki-laki dengan jenis
 rambut agak keriting alami, seperti orang Flores.
 saya mengambilnya dari
 Yayasan Santo Fransiskus ASISI Tebet Jak-Sel.
 
 jika netters ada yang mengenalnya, mohon bantuannya
 untuk sharing pengalaman
 anda selama menggunakan jasa BS tsb. apakah dia good
 quality atau nggak ?
 apakah dia bersihan, sayang anak, atau tidak ? atau
 apa saja mengenai dia.
 sepengetahuan saya, berdasarkan penjelasannya, dia
 pernah bekerja di Kebon
 Jeruk, kemudian di Rawamangun. berpengalaman kurang
 lebih 6-7 tahun, menjaga
 bayi dari lahir.
 
 sekali lagi tolong sharingnya kalau diantara netters
 ada yang mengenalnya
 via japri juga boleh biar nggak ganggu yang lain.
 thanks before and after.
 
 regards,
 erny
 [EMAIL PROTECTED]


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik Irene F Mongkar

Pak Khoerul Anwar...saya punya bukunya... mau di copy in apa nggak ?

Wass,
Irene F Mongkar

- Original Message - 
From: Khoerul Anwar [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, September 18, 2000 4:36 PM
Subject: [balita-anda] Gadis penjual korek Api 


 Salam,
 Ada netters yang punya cerita Gadis penjual korek Api.
 kalau ada mohon kirim lewat Japri.
 
 Wassalam,
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Traveling

2000-09-18 Terurut Topik Susanti Hermin

Kalau menurut pengalaman saya, anak saya Dhea waktu keluar kota baru berumur
2 bulan.  Karena ngejar ngabisin cuti melahirkan.  Yang perlu diperhatikan,
sediakan tempat tidur yang nyaman, seperti keranjang baby, jangan terlalu
lama digendong dan sering gonta-ganti yang nggendong, kasian tulang
punggungnya dan dibawah ketiaknya, bawa makanan yang cukup dan pakaian harus
sering diganti karena udara di luar yang kurang bagus dan keringat akan
membuat dia merasa sering gatal dan kurang nyaman serta mainan yang ada
bunyinya untuk menghilangkan kejenuhan.  Tapi namanya anak kecil Pak, gitu
aja pasti udah capek.  Dan sampai di tempat tujuan saya bawa Dhea kecil ke
tukang pijit bayi dan juga sekembalinya dari travelling. 

Semoga bermanfaat,
Hermin - Batam

-Original Message-
From: Budi Sutrisno [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, September 19, 2000 8:23 AM
To: '[EMAIL PROTECTED]'
Subject: [balita-anda] Traveling


Dear netter..

Beberap hari lagi Fakhry (4 bln)  keluarga mau ke luar kota pulang-balik,
amankah bayi seusia Fakhry  dibawa pergi dan apakah pengaruhnya mohon
sharing
terimakasih sebelumnya

Ayahnya Fakhry


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Diaper rash

2000-09-18 Terurut Topik Citra Wahyusari

mbak Yani,
Air kacang hijau banyak manfaatnya selain bisa meningkatkan nafsu makan dan
menyuburkan rambut (Tips ini juga saya dapat dari milis ini). Anak saya,
Diva, 7 bulan, sudah sebulan ini saya berikan air kacang hijau sebagai
pengganti air putih, biasanya saya berikan setelah makan bubur nasi/bubur
susu, dan juga untuk kumur-kumur setelah minum susu. Hasilnya, anak saya
jadi lebih nafsu makan dari sebelumnya.
Caranya : Kacang hijau dicuci dulu kemudian direndam 5-10 menit, kemudian
direbus sampai mendidih dan airnya kehijau-hijauan.
Selain itu, untuk menghitamkan rambut, bisa digunakan kemiri yang sudah
digongseng sampai keluar minyaknya terus diusapkan ke kepala anak.
Selamat mencoba !

 --
 From: Yani-Prime Indonesia[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 19 September 2000 8:03
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Diaper rash 
 
 Rekan netters ,
 
 Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering maka
 ia saya pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata malam
 senin saya lihat selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena saya
 punya daktarin untuk diaper rash saya oleskan (setelah saya lap dengan air
 hangat)..ternyata sekarang merahnya agak berkurang dan kulitnya menjadi
 agak kering..mohon sharing dong dari rekan netters..kalau ruam seperti ini
 sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan enggak memberi daktarin
 atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???
 
 Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang hijau
 konon menurut teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa benar
 ari kacang hijau bisa juga menyubur kan rambut ..?? karena rambut anak
 saya sedikit sekali..(tidak seperti kakaknya)..ada yang tahu bagaimana
 menyuburkan rambut anak bayi..
 
 saya tunggu informasinya...
 
 
 Wassalam,
 Ibu Farhan + Raihan
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik Safaatun

Mba Irene,

Jika nggak keberatan saya juga ingin tau ceritanya, tentang apa ya...

Thanks ya
Eva
Mamanya Adit  Tia

-Original Message-
From:   Irene F Mongkar
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   19 September 2000 8:33
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api 

Pak Khoerul Anwar...saya punya bukunya... mau di copy in apa
nggak ?

Wass,
Irene F Mongkar

- Original Message - 
From: Khoerul Anwar [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, September 18, 2000 4:36 PM
Subject: [balita-anda] Gadis penjual korek Api 


 Salam,
 Ada netters yang punya cerita Gadis penjual korek Api.
 kalau ada mohon kirim lewat Japri.
 
 Wassalam,
 
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke:
[EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Traveling

2000-09-18 Terurut Topik mamanya Dafi

Ayah Fakhri,
Selama persiapan buat traveling lengkap tidak ada
masalah si kecil ikut bepergian. Beberapa hal yang
harus dipersiapkan adalah 
1. Pakaian dan pakaian dalam : Lebihkan 1-2 pasang
untuk mencegah saat anak muntah, pipis dll, jangan
lupa topi/jaket yang ada penutup kepala, kaos kaki,
selimut, semua dengan jumlah 2x lipat.
2. Makanan dan minuman : kalau 4 bulan mungkin sudah
makan bubur susu, biskuit dan buah, bawa dengan jumlah
cukup dan berikan sesuai jadwalnya. Bawa lebih
persediaan air putih, air panas (termos), susu
formula, botol susu (kalau pakai ASI lebih aman) untuk
mencegah terjadi macet atau hal lain yang menyebabkan
tidak sampai sesuai jadwal.
3. Bawa persediaan obat yang sering digunakan (obat
mencret, panas, muntah, luka, gatal, biang keringat,
dll) juga  obat untuk penyakit khusus.
4. Bawa perlengkapan kebersihan misalnya tisu kering,
tisu basah (untuk ganti popok, dan lap tangan bayi),
waslap. Juga bedak, lotion untuk rash, popok/diaper
dengan jumlah cukup. Bawa juga kantong plastik untuk
sampah dan pakaian kotor.
5. Sediakan tempat yang nyaman, kalau ada seperti car
seat, keranjang bayi, bantal besar atau yang lain
sehingga bayi bisa ditidurkan posisi nyaman. Dipangku
orang tua sebenarnya baik juga, hanya untuk waktu yang
lama bayi akan tidak nyaman karena posisinya tidak
enak.
6. Pastikan bayi dalam posisi yang aman (posisi aman
untuk anak di mobil adalah di bangku belakang).

Kalau perginya dengan pesawat/KA/kapal laut maka
sesekali bawa bayi jalan-jalan agar tidak bosan. Kalau
bawa kendaraan sendiri setiap 3 jam usahakan berhenti
sejenak, bawa bayi turun, jalan-jalan atau yang lain
agar tidak terlalu rewel.

Setiap pergi agak jauh saya suka bekal bawang merah
dan minyak goreng/minyak kayu putih, begitu sampai
tempat tujuan anak dimandikan atau diseka kalau sudah
malam dan dibalur dengan bawang tumbuk plus minyak
juga badannya dipijat ringan, khasiatnya anak tidak
mudah masuk angin, capeknya hilang dan tidurnya
nyenyak.
Jangan kaget kalau bawaan anak akan lebih banyak dari
orang tuanya karena kita harus mengantisipasi keadaan
paling jelek di perjalanan demi kenyamanan si kecil.
Nah selamat traveling.

Mamanya Dafi

--- Budi Sutrisno [EMAIL PROTECTED]
wrote:
 Dear netter..
 
 Beberap hari lagi Fakhry (4 bln)  keluarga mau ke
 luar kota pulang-balik,
 amankah bayi seusia Fakhry  dibawa pergi dan apakah
 pengaruhnya mohon
 sharing
 terimakasih sebelumnya
 
 Ayahnya Fakhry



__
Do You Yahoo!?
Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Traveling

2000-09-18 Terurut Topik mamanya Dafi

Ayah Fakhri,
Selama persiapan buat traveling lengkap tidak ada
masalah si kecil ikut bepergian. Beberapa hal yang
harus dipersiapkan adalah 
1. Pakaian dan pakaian dalam : Lebihkan 1-2 pasang
untuk mencegah saat anak muntah, pipis dll, jangan
lupa topi/jaket yang ada penutup kepala, kaos kaki,
selimut, semua dengan jumlah 2x lipat.
2. Makanan dan minuman : kalau 4 bulan mungkin sudah
makan bubur susu, biskuit dan buah, bawa dengan jumlah
cukup dan berikan sesuai jadwalnya. Bawa lebih
persediaan air putih, air panas (termos), susu
formula, botol susu (kalau pakai ASI lebih aman) untuk
mencegah terjadi macet atau hal lain yang menyebabkan
tidak sampai sesuai jadwal.
3. Bawa persediaan obat yang sering digunakan (obat
mencret, panas, muntah, luka, gatal, biang keringat,
dll) juga  obat untuk penyakit khusus.
4. Bawa perlengkapan kebersihan misalnya tisu kering,
tisu basah (untuk ganti popok, dan lap tangan bayi),
waslap. Juga bedak, lotion untuk rash, popok/diaper
dengan jumlah cukup. Bawa juga kantong plastik untuk
sampah dan pakaian kotor.
5. Sediakan tempat yang nyaman, kalau ada seperti car
seat, keranjang bayi, bantal besar atau yang lain
sehingga bayi bisa ditidurkan posisi nyaman. Dipangku
orang tua sebenarnya baik juga, hanya untuk waktu yang
lama bayi akan tidak nyaman karena posisinya tidak
enak.
6. Pastikan bayi dalam posisi yang aman (posisi aman
untuk anak di mobil adalah di bangku belakang).

Kalau perginya dengan pesawat/KA/kapal laut maka
sesekali bawa bayi jalan-jalan agar tidak bosan. Kalau
bawa kendaraan sendiri setiap 3 jam usahakan berhenti
sejenak, bawa bayi turun, jalan-jalan atau yang lain
agar tidak terlalu rewel.

Setiap pergi agak jauh saya suka bekal bawang merah
dan minyak goreng/minyak kayu putih, begitu sampai
tempat tujuan anak dimandikan atau diseka kalau sudah
malam dan dibalur dengan bawang tumbuk plus minyak
juga badannya dipijat ringan, khasiatnya anak tidak
mudah masuk angin, capeknya hilang dan tidurnya
nyenyak.
Jangan kaget kalau bawaan anak akan lebih banyak dari
orang tuanya karena kita harus mengantisipasi keadaan
paling jelek di perjalanan demi kenyamanan si kecil.
Nah selamat traveling.

Mamanya Dafi

--- Budi Sutrisno [EMAIL PROTECTED]
wrote:
 Dear netter..
 
 Beberap hari lagi Fakhry (4 bln)  keluarga mau ke
 luar kota pulang-balik,
 amankah bayi seusia Fakhry  dibawa pergi dan apakah
 pengaruhnya mohon
 sharing
 terimakasih sebelumnya
 
 Ayahnya Fakhry



__
Do You Yahoo!?
Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan


Mbak Debby,
anak saya umur 1.5 tahun. Sudah bisa sih makan kacang merah rebusan gitu. 
Kalau rendang sih... he..he... saya ngga' suka! Saya ngga' doyan pedes
sih Thanks anyway. 
Rekan lain, ada ide lain lagi?

regards,
Quinike

--- "Panjaitan, Debby {FA~Jakarta}" [EMAIL PROTECTED] wrote:
 mba' Nike,
 anaknya udah umur berapa?kalo' anak saya sih udah agak gede (3.5th),
 jadi
 dia suka tuh kalo' makan kacang merah dimasak pake' bumbu rendang tapi
 ngga'
 pedes donk.tapi kalo' anak mba' Nike masih bayi mungkin belum bisa
 yah.berarti rendang kacang merah merahnya buat mama dan papanya aja
 deh,he...he...
 
 Debby Panjaitan
 FA Department-PT.Roche 
 Phone:021-5279070 ext.223
 
  -Original Message-
  From:   Quinike N. Sukirwan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:   Tuesday, September 19, 2000 7:51 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:[balita-anda] Kacang Merah
  
  Dear rekan netters,
  mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg
 lain :
  kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman
 masak
  sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan
 nih,
  dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for
 sharing.
  
  best regards,
  Quinike
 

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Diaper rash

2000-09-18 Terurut Topik Citra Wahyusari



 --
 From: Citra Wahyusari
 Sent: 19 September 2000 8:45
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  RE: [balita-anda] Diaper rash 
 
 mbak Yani,
 Air kacang hijau banyak manfaatnya selain bisa meningkatkan nafsu makan
 dan menyuburkan rambut (Tips ini juga saya dapat dari milis ini). Anak
 saya, Diva, 7 bulan, sudah sebulan ini saya berikan air kacang hijau
 sebagai pengganti air putih, biasanya saya berikan setelah makan bubur
 nasi/bubur susu, dan juga untuk kumur-kumur setelah minum susu. Hasilnya,
 anak saya jadi lebih nafsu makan dari sebelumnya.
 Caranya : Kacang hijau dicuci dulu kemudian direndam 5-10 menit, kemudian
 direbus sampai mendidih dan airnya kehijau-hijauan.
 Selain itu, untuk menghitamkan rambut, bisa digunakan kemiri yang sudah
 digongseng sampai keluar minyaknya terus diusapkan ke kepala anak.
 Selamat mencoba !
 
   --
   From:   Yani-Prime Indonesia[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
   Reply To:   [EMAIL PROTECTED]
   Sent:   19 September 2000 8:03
   To: [EMAIL PROTECTED]
   Subject:[balita-anda] Diaper rash 
 
   Rekan netters ,
 
   Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering
 maka ia saya pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata
 malam senin saya lihat selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena
 saya punya daktarin untuk diaper rash saya oleskan (setelah saya lap
 dengan air hangat)..ternyata sekarang merahnya agak berkurang dan kulitnya
 menjadi agak kering..mohon sharing dong dari rekan netters..kalau ruam
 seperti ini sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan enggak
 memberi daktarin atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???
 
   Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang
 hijau konon menurut teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa
 benar ari kacang hijau bisa juga menyubur kan rambut ..?? karena rambut
 anak saya sedikit sekali..(tidak seperti kakaknya)..ada yang tahu
 bagaimana menyuburkan rambut anak bayi..
 
   saya tunggu informasinya...
 
 
   Wassalam,
   Ibu Farhan + Raihan
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Fifianza

mbak Nike,
selain disop, terutama kacang merah bisa di buat es campur, es krim (di
blender dulu)
dan kalau si Alex grahamnya sudah tumbuh digoreng juga bisa (ya direbus dulu
dech biar renyah)
segitu saja sharingnya
Regards,
Fifianza bundanya Molly  Bramantyo
IT Helpdesk 80
0765 994619

 --
 From: Quinike N. Sukirwan[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, September 19, 2000 7:50 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Kacang Merah
 
 Dear rekan netters,
 mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg lain :
 kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman masak
 sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan nih,
 dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for sharing.
 
 best regards,
 Quinike
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
 http://mail.yahoo.com/
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang hijau (was : Diaper rash )

2000-09-18 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan


Hi,
setahu saya kacang hijau memang bermanfaat buat menyuburkan rambut, ngga'
cuman buat anaknya, tapi buat ibu-ibu yang lagi hamil nih... baiknya
banyak-2 makan kacang hijau (selain dibuat bubur, masak apa lagi ya?),
biar bayinya nanti lahir gondrong... tuh, lihat anak saya gondrong! :-)

Kemiri juga bener tuh. Saya dulu hobinya creambath kemiri lho! Kemirinya
bisa digongseng, dibakar, atau langsung ditumbuk juga ngga' papa sih

Trus satu lagi, katanya seledri juga bisa untuk menghitamkan rambut. Anak
tetangga saya dulu, tiap hari rambutnya diseledriin, jadinya bagus lo...
hitam bener.

rgds,
Quinike


--- Citra Wahyusari
[EMAIL PROTECTED]
wrote:
 mbak Yani,
 Air kacang hijau banyak manfaatnya selain bisa meningkatkan nafsu makan
 dan
 menyuburkan rambut (Tips ini juga saya dapat dari milis ini). Anak saya,
 Diva, 7 bulan, sudah sebulan ini saya berikan air kacang hijau sebagai
 pengganti air putih, biasanya saya berikan setelah makan bubur
 nasi/bubur
 susu, dan juga untuk kumur-kumur setelah minum susu. Hasilnya, anak saya
 jadi lebih nafsu makan dari sebelumnya.
 Caranya : Kacang hijau dicuci dulu kemudian direndam 5-10 menit,
 kemudian
 direbus sampai mendidih dan airnya kehijau-hijauan.
 Selain itu, untuk menghitamkan rambut, bisa digunakan kemiri yang sudah
 digongseng sampai keluar minyaknya terus diusapkan ke kepala anak.
 Selamat mencoba !
 
 

__
Do You Yahoo!?
Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Ninin Kristanti

Mbak Quinike anaknya umur berapa?
Kalau anak saya 2 tahun, paling suka kacang merah yang direbus terus
digoreng pake mentega (nggak direbus juga boleh tapi jadi keras ). Lalu
dicampur dg kornet  / daging giling yang digoreng juga. Ngga usah dibumbui
Kacangnya kan udah manis dan kornetnya juga udah asin. Makannya sama nasi
anget. Untuk sayuran bisa diberikan tumisan jagung manis yang disisir plus
buncis.
Coba deh...

Regards,
 ... Ninin Kristanti
Network Operation  Maintenance Celullar
Telp. 021-5331993/4 Ext. 6418
Fax. 021-5332914
HP. 0816-804 942
e-mail: nkristanti@satelindo mailto:n_kristanti@satelindo . co.id
[EMAIL PROTECTED]


-Original Message-
From:   Quinike N. Sukirwan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Tuesday, September 19, 2000 7:51 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject:[balita-anda] Kacang Merah

Dear rekan netters,
mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg
lain :
kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman
masak
sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai
bosan nih,
dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for
sharing.

best regards,
Quinike

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] suster Hartini (surat rekomendasi)

2000-09-18 Terurut Topik Stella Martini

Saya setuju 100 % sama Mamanya Dafi. Hanya saja kelihatannya agak susah untuk minta 
yayasan/penyalur untuk melakukan ini. Saya selalu minta kepada yayasan untuk diberikan 
nomor telepon majikan yang lama, tapi mereka keberatan...tanpa mengemukakan alasannya. 
Bahkan yayasan Citra Bunda yang nota bene punya nama sangat baik juga sama...mereka 
menolak permintaan saya untuk memberikan nomor telepon majikan yang lama. Sungguh 
mengecewakannya.

Stella 

--

On Mon, 18 Sep 2000 18:20:23  
 mamanya Dafi wrote:
Rekans Netter,
Sudah lama mail mbak Erny ini ada di mailbox saya.
Kebetulan saya tidak mengenal suster yang dimaksud,
tetapi saya jadi berpikir, mungkinkah di masa datang
(kalau bisa tidak terlalu lama dari sekarang), kita
menerapkan sistem surat rekomendasi dalam menerima
pembantu rumah tangga, baby sitter, tukang kebun,
supir dll seperti yang terjadi di barat.
Minimal kita bisa mulai dengan meminta surat tersebut
kepada agen penyalur saat mereka akan mengirimkan
tenaga kerjanya ke kita. Dengan adanya surat
rekomendasi dari majikan yang lama (tentunya kita
harus cross check dahulu) kita akan lebih yakin dengan
mutu mereka dan mengurangi kemungkinan tenaga kerja
tersebut punya track record yang buruk (mencuri, pergi
tanpa pesan, menyebabkan anak celaka dll)dari pihak
tenaga kerja sendiri akan menjadi lebih bertanggung
jawab untuk 'give the best of me' karena mereka tahu
tanpa surat rekomendasi akan lebih sulit mencari
pekerjaan berikutnya.
Saya tidak berharap suster anak saya berhenti dari
pekerjaan sekarang, tetapi saya punya niat untuk
memberikan surat tersebut sebagai bekal dia kelak
bekerja di tempatnya yang baru.

Mamanya Dafi

--- Erny Handjojo [EMAIL PROTECTED] wrote:
 dear netters,
 
 saya hendak bertanya adakah diantara para netters
 yang pernah mengenal /
 menggunakan jasa baby sitter bernama HARTINI asal
 Ngawi Jawa Timur dengan
 tgl lahir 21 April, 1973 ? ciri-ciri orangnya tinggi
 sekitar 155 Cm, kulit
 sawo matang (tapi tidak hitam sekali), badan sedang,
 nggak langsing dan
 nggak gendut juga, rambut dipotong cepak / potongan
 laki-laki dengan jenis
 rambut agak keriting alami, seperti orang Flores.
 saya mengambilnya dari
 Yayasan Santo Fransiskus ASISI Tebet Jak-Sel.
 
 jika netters ada yang mengenalnya, mohon bantuannya
 untuk sharing pengalaman
 anda selama menggunakan jasa BS tsb. apakah dia good
 quality atau nggak ?
 apakah dia bersihan, sayang anak, atau tidak ? atau
 apa saja mengenai dia.
 sepengetahuan saya, berdasarkan penjelasannya, dia
 pernah bekerja di Kebon
 Jeruk, kemudian di Rawamangun. berpengalaman kurang
 lebih 6-7 tahun, menjaga
 bayi dari lahir.
 
 sekali lagi tolong sharingnya kalau diantara netters
 ada yang mengenalnya
 via japri juga boleh biar nggak ganggu yang lain.
 thanks before and after.
 
 regards,
 erny
 [EMAIL PROTECTED]


__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Get your FREE Email and Voicemail at Lycos Communications at
http://comm.lycos.com


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik hanny suluh

Dear rekan netter, 
Sebenernya sih ini resep dari teman yang belum aku praktekkan sendiri,
karena belum ada waktu. Jadi, mudah-mudahan enak dan mudah dicoba.
Bahannya kacang kalengan, namanya back bean (ato black bean, ato baked
bean ?) di Jakarta ada yang merk ayam, katanya lebih enak, ato pake
kacang yang lain mungkin boleh juga, asal dimatengin dulu. 

Trus, daging ayam atau sapi diblender dikasih sagu sedikit, trus
dipulung (dicetak bulat) jadi bentuk bola/baso. Lalu kentang dipotong
kubus besarnya sesuai selera, lalu digoreng asal aja yang penting
pinggirnya udah kecoklatan. 

Cara masaknya gini, minyak goreng dikit dipanasin diwajan, masukin
bawang bombai yang udah dipotong sesuai selera, bisa bulat-bulat, kotak
ato panjang-panjang, sampe bombainya lemes aja, enggak usah terlalu
mateng. Trus masukin kacangnya, tunggu mendidih, masukin bola dagingnya,
tunggu empuk, lalu masukin kentangnya, aduk sampe mateng, matikan
apinya. Kalo pake kacang bukan kalengan, mungkin perlu dikasih air
dikit, biar enggak kekeringan, kalo kalengan kan udah ada kuahnya.

Sementara masukin bahan-bahan tadi, kalo bisa sambil bikin telur mata
sapi yang dimasak diapi kecil aja, jangan dibalik, sampe pinggirnya pada
garing. Nah kalo udah mateng telurnya, langsung dimasukin ke atas
masakan tadi, trus tutup, biar uap panasnya matengin telur bagian atas.
Kalo perlu pake api kecil. katanya sih, telurnya itu yang bikin enak.
Mmmmh... jadi laper nih.. 

Oya, bumbu-bumbunya aku enggak dikasih tau tuch, mungkin sesuai selera
kali ya ? Kalo aku paling tak pakein garam dan lada dikit.  Juga
ukurannya, dikira-kira sendiri aja deh... Kalo udah jadi, hasilnya
masakan tadi ada kuahnya sedikit (mecek-mecek) makannya pake nasi putih
panas udah cukup kok.  Selamat mencoba ya mudah-mudahan penjelasanku
enggak ngebingungin...

-Original Message-
From: Quinike N. Sukirwan [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, September 19, 2000 8:56 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Kacang Merah



Mbak Debby,
anak saya umur 1.5 tahun. Sudah bisa sih makan kacang merah rebusan
gitu. 
Kalau rendang sih... he..he... saya ngga' suka! Saya ngga' doyan pedes
sih Thanks anyway. 
Rekan lain, ada ide lain lagi?

regards,
Quinike

--- "Panjaitan, Debby {FA~Jakarta}" [EMAIL PROTECTED] wrote:
 mba' Nike,
 anaknya udah umur berapa?kalo' anak saya sih udah agak gede (3.5th),
 jadi
 dia suka tuh kalo' makan kacang merah dimasak pake' bumbu rendang tapi
 ngga'
 pedes donk.tapi kalo' anak mba' Nike masih bayi mungkin belum bisa
 yah.berarti rendang kacang merah merahnya buat mama dan papanya aja
 deh,he...he...
 
 Debby Panjaitan
 FA Department-PT.Roche 
 Phone:021-5279070 ext.223
 
  -Original Message-
  From:   Quinike N. Sukirwan [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:   Tuesday, September 19, 2000 7:51 AM
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:[balita-anda] Kacang Merah
  
  Dear rekan netters,
  mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg
 lain :
  kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman
 masak
  sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai
bosan
 nih,
  dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for
 sharing.
  
  best regards,
  Quinike
 

__
Do You Yahoo!?
Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
http://mail.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Diaper rash

2000-09-18 Terurut Topik Maria Nasrun

Mbak Yani,

Anak saya Alissa (5 bulan) juga pernah seperti itu dan untungnya ruamnya
cuma dua hari saja. Saya kontrol terus popoknya supaya jangan sampai basah,
kalau basah cepat-cepat saya ganti. Untuk sementara jangan pakai diaper
dulu. LEbih bagus menggunakan popok yang lembut.  Setelah dibersihkan dengan
air hangat segera beri baby cream. Coba dech mbak.

Maria - Mamanya Alissa

 --
 From: Yani-Prime Indonesia[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Tuesday, September 19, 2000 8:03 AM
 To:   [EMAIL PROTECTED]
 Subject:  [balita-anda] Diaper rash 
 
 Rekan netters ,
 
 Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering maka
 ia saya pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata malam
 senin saya lihat selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena saya
 punya daktarin untuk diaper rash saya oleskan (setelah saya lap dengan air
 hangat)..ternyata sekarang merahnya agak berkurang dan kulitnya menjadi
 agak kering..mohon sharing dong dari rekan netters..kalau ruam seperti ini
 sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan enggak memberi daktarin
 atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???
 
 Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang hijau
 konon menurut teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa benar
 ari kacang hijau bisa juga menyubur kan rambut ..?? karena rambut anak
 saya sedikit sekali..(tidak seperti kakaknya)..ada yang tahu bagaimana
 menyuburkan rambut anak bayi..
 
 saya tunggu informasinya...
 
 
 Wassalam,
 Ibu Farhan + Raihan
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] suster Hartini (surat rekomendasi)

2000-09-18 Terurut Topik mamanya Dafi

Mama John,
Memang hal ini cukup sulit direalisasikan, apalagi
kadang yayasan sendiri yang 'mengambil paksa' tenaga
kerja dari majikan barunya, dengan tujuan yang kurang
baik (mengharap uang administrasi, ada yang nawar
lebih tinggi dsb).
Seharusnya ada peraturan tenaga kerja untuk hal itu
ya, atau dimasukkan ke UU Konsumen? Karena berapa
banyak yang pernah punya pengalaman, pembantu atau
susternya berhenti tepat setelah masa garansi
yayasannya habis sehingga untuk dapat yang baru harus
bayar lagi, dan kalau pun diganti biasanya dengan mutu
yang lebih rendah sehingga akhirnya kita bosen sendiri
minta dari yayasan tersebut.
Tapi kalau anggota milis kita ini bisa memulai dengan
alasan yang tepat rasanya bisa jadi langkah awal
memberikan budaya baru dalam kontrak tenaga kerja.
Kalau dipikir-pikir kok saya senengnya jadi provokator
ya he..he..he..tapi tujuannya kan baik.

Mamanya Dafi

--- Stella Martini [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Saya setuju 100 % sama Mamanya Dafi. Hanya saja
 kelihatannya agak susah untuk minta yayasan/penyalur
 untuk melakukan ini. Saya selalu minta kepada
 yayasan untuk diberikan nomor telepon majikan yang
 lama, tapi mereka keberatan...tanpa mengemukakan
 alasannya. Bahkan yayasan Citra Bunda yang nota bene
 punya nama sangat baik juga sama...mereka menolak
 permintaan saya untuk memberikan nomor telepon
 majikan yang lama. Sungguh mengecewakannya.
 
 Stella 


__
Do You Yahoo!?
Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Air kacang hijau

2000-09-18 Terurut Topik dyana . mugijanto



Mbak Citra,
air kacang hijaunya diberi gula nggak ?
Putra saya juga berumur 7 bulan sekarang.
Thanks.






Citra Wahyusari
"IMCEAEX-_O=SATELINDO_OU=HEADOFFICE_CN=RECIPIENTS_CN=S1263"@satelindo.co.id on
09/19/2000 08:39:39 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]

To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Dyana Mugijanto/IDN/SEA/CCA)
Subject:  RE: [balita-anda] Diaper rash




mbak Yani,
Air kacang hijau banyak manfaatnya selain bisa meningkatkan nafsu makan dan
menyuburkan rambut (Tips ini juga saya dapat dari milis ini). Anak saya,
Diva, 7 bulan, sudah sebulan ini saya berikan air kacang hijau sebagai
pengganti air putih, biasanya saya berikan setelah makan bubur nasi/bubur
susu, dan juga untuk kumur-kumur setelah minum susu. Hasilnya, anak saya
jadi lebih nafsu makan dari sebelumnya.
Caranya : Kacang hijau dicuci dulu kemudian direndam 5-10 menit, kemudian
direbus sampai mendidih dan airnya kehijau-hijauan.
Selain itu, untuk menghitamkan rambut, bisa digunakan kemiri yang sudah
digongseng sampai keluar minyaknya terus diusapkan ke kepala anak.
Selamat mencoba !

 --
 From:   Yani-Prime Indonesia[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To:[EMAIL PROTECTED]
 Sent:   19 September 2000 8:03
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: [balita-anda] Diaper rash

 Rekan netters ,

 Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering maka
 ia saya pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata malam
 senin saya lihat selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena saya
 punya daktarin untuk diaper rash saya oleskan (setelah saya lap dengan air
 hangat)..ternyata sekarang merahnya agak berkurang dan kulitnya menjadi
 agak kering..mohon sharing dong dari rekan netters..kalau ruam seperti ini
 sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan enggak memberi daktarin
 atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???

 Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang hijau
 konon menurut teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa benar
 ari kacang hijau bisa juga menyubur kan rambut ..?? karena rambut anak
 saya sedikit sekali..(tidak seperti kakaknya)..ada yang tahu bagaimana
 menyuburkan rambut anak bayi..

 saya tunggu informasinya...


 Wassalam,
 Ibu Farhan + Raihan





 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]























 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Diaper rash

2000-09-18 Terurut Topik Sukarno

Anak saya Felicia pernah begitu juga waktu kecil dan di kasih salep Bepanten'

Maria Nasrun wrote:

 Mbak Yani,

 Anak saya Alissa (5 bulan) juga pernah seperti itu dan untungnya ruamnya
 cuma dua hari saja. Saya kontrol terus popoknya supaya jangan sampai basah,
 kalau basah cepat-cepat saya ganti. Untuk sementara jangan pakai diaper
 dulu. LEbih bagus menggunakan popok yang lembut.  Setelah dibersihkan dengan
 air hangat segera beri baby cream. Coba dech mbak.

 Maria - Mamanya Alissa

  --
  From: Yani-Prime Indonesia[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
  Reply To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Tuesday, September 19, 2000 8:03 AM
  To:   [EMAIL PROTECTED]
  Subject:  [balita-anda] Diaper rash
 
  Rekan netters ,
 
  Anak saya (8 bln) minggu kemarin buang-buang air..dan karena sering maka
  ia saya pakaikan pampers..selama hari sabtu dan minggu ..ternyata malam
  senin saya lihat selangkangan belakang dan bokongnya merah..karena saya
  punya daktarin untuk diaper rash saya oleskan (setelah saya lap dengan air
  hangat)..ternyata sekarang merahnya agak berkurang dan kulitnya menjadi
  agak kering..mohon sharing dong dari rekan netters..kalau ruam seperti ini
  sebaiknya dikasih apa ya..?? boleh saya teruskan enggak memberi daktarin
  atau sebaiknya saya kasih baby cream saja...???
 
  Satu lagi, saat ini anak  saya , saya berikan campuran air kacang hijau
  konon menurut teman saya bisa membuat anak tidak gampang step..apa benar
  ari kacang hijau bisa juga menyubur kan rambut ..?? karena rambut anak
  saya sedikit sekali..(tidak seperti kakaknya)..ada yang tahu bagaimana
  menyuburkan rambut anak bayi..
 
  saya tunggu informasinya...
 
 
  Wassalam,
  Ibu Farhan + Raihan
 
 
 

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik Sukarno

kalau nggak salah yang ceritanya di musim salju dan gadis kecil tersebut
kedinginan lalu dia nyalain korek apinya satu-satu dan dari korek api itu muncul
illusi hingga akhirnya si anak tsb meninggal dunia dengan tersenyum..
kalau benar yg itu saya pernah baca, cuma sdh lama sekali. kalau ada yang punya
ceritanya saya juga mau. thx
Safaatun wrote:

 Mba Irene,

 Jika nggak keberatan saya juga ingin tau ceritanya, tentang apa ya...

 Thanks ya
 Eva
 Mamanya Adit  Tia

 -Original Message-
 From:   Irene F Mongkar
 [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent:   19 September 2000 8:33
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject:Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

 Pak Khoerul Anwar...saya punya bukunya... mau di copy in apa
 nggak ?

 Wass,
 Irene F Mongkar

 - Original Message -
 From: Khoerul Anwar [EMAIL PROTECTED]
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: Monday, September 18, 2000 4:36 PM
 Subject: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

  Salam,
  Ada netters yang punya cerita Gadis penjual korek Api.
  kalau ada mohon kirim lewat Japri.
 
  Wassalam,
 
 
 
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
 http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
 http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke:
 [EMAIL PROTECTED]



  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Sharing ttg Fisioterapi

2000-09-18 Terurut Topik Patria, Diah

Wah Mbak,
Mudah-mudahan Abi kecilnya cepet sehat, mungkin bukan engga ada yang
menanggapi mbak tapi kita-kita engga tahu...kalau boleh tahu dimana alamat
fisioterapist itu, soalnya tetangga ku anakknya 3 tahun bicaranya belum
jelas bisa engga ya ke biro konsultasi itu..??? salam buat abi dari
sulthan..semoga abi jadi anak sehat dan shaleh..

Salam 
Bundanya Sulthan

-Original Message-
From: Novi Mayasari [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 18 September 2000 12:28
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Sharing ttg Fisioterapi


Rekan semua,
Saya ingin sharing tentang pengalaman saya, mungkin ada rekan yang
mengalami hal yang sama.
Anak saya (Abbi) 9,5 bulan, sampai saat ini belum bisa duduk sendiri
(dari posisi telentang) dan tidak bisa mengangkat dadanya ketika
tengkurap. Beberapa minggu yang lalu saya sempat meminta informasi ttg
klinik tumbuh kembang ke balita-anda, namun tidak ada yg menanggapi.
Untunglah saya mendapat informasi tentang biro konsultasi yg memiliki
ahli fisioterapi anak.
Dari hasil konsultasi, berupa pengamatan ketika Abbi ditengkurapkan,
diketahui Abbi memiliki kelemahan otot pd punggung atas, pundak dan
lengan. Saat itu pula Fisioterapist melakukan suatu tindakan sehingga
otot-otot tersebut diatas terlatih. Tentu saja Abbi mengamuk, menangis
sejadi-jadinya, namun saya bisa melihat sendiri bahwa dg suatu tindakan
tertentu, Abbi bisa bangkit dari tengkurapnya. Saya juga diajari cara
melatih otot punggung atas yg harus dipraktekkan 5 menit / hari (saya
baru bisa konsultasi lagi 2 minggu ke depan).

Dari hasil konsultasi itu saya juga diberitahu :
1. Mengapa tingkat kecurigaan anak saya sangat tinggi dibandingkan bayi
seusiaya. Karena ketidakmampuannya itu analisa mata Abbi diatas anak
seusianya, sehingga dia menjadi pengamat dan cepat sekali mengingat hal
buruk. Memang Abbi (sejak 6 bulan) sudah langsung menangis jika masuk ke
ruang tunggu DSA-nya, apalagi kalau melihat DSA-nya wah ngamuk berat
karena pengalaman divaksin.
2. Jika tidak diterapi, maka kemampuan fisiknya tidak optimal, misalnya
kemampuan melempar bola dibawah kemampuan anak-anak lain.

Demikian, mudah-mudahan orangtua yg mengalami hal yg sama akan lebih
waspada.

Salam
Novi



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]














**
This e-mail and any attachment contains information which is private
and confidential and is intended for the addressee only.
If you are not an addressee, you are not authorised to read, copy or 
use the e-mail or any attachment.  
If you have received this e-mail in error, please notify the sender 
by return e-mail and then destroy it.
**


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik Quinike N. Sukirwan


O iya... saya dulu pernah coba ding buat es campur, kan sudah direbus tuh
kacangnya sampai empuk, lha kok pas dicampur sama es, kok jadi keras lagi
sih? Padahal sebelumnya sudah direndam semaleman. Bagaimana caranya supaya
kacangnya empuk betul? Cat : saya pakai kacang kering (di sini ngga' nemu
kacang merah segar).

Trus kalau buat ice cream, apa musti dikulitin dulu? Atau langsung aja
sama kulit-2nya? Kalau ada resepnya donk Mbak, please

Buat rekan lain, makasih juga masukannya. Nanti mau dicobain satu-satu,
terutama yang buat anak kecil bisa ikutan makan donk!

rgds,
Quinike

--- Fifianza [EMAIL PROTECTED] wrote:
 mbak Nike,
 selain disop, terutama kacang merah bisa di buat es campur, es krim (di
 blender dulu)
 dan kalau si Alex grahamnya sudah tumbuh digoreng juga bisa (ya direbus
 dulu
 dech biar renyah)
 segitu saja sharingnya
 Regards,
 Fifianza bundanya Molly  Bramantyo
 IT Helpdesk 80
 0765 994619
 

__
Do You Yahoo!?
Send instant messages  get email alerts with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com/


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Porsi buah /juz

2000-09-18 Terurut Topik Gokma Hasugian

aku biasanya ngasih pepaya yg buahnya panjang( orang bilang pepaya bintang) dan
rasanya manis segar, trus yang aku ambil itu ya daging buahnya aja, jadi nggak
ikut bagian yg keras( sisa kulit).

thx, mama bonita-benito

Dwi Wahyu Julianto wrote:

 Mamanya Bonita-Benito, bagaimana menghilangkan rasa pahit dari pepaya yg
 diblender

 Terima Kasih
 Ayahnya Tsaqif

 -Original Message-
 From: Gokma Hasugian [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
 Sent: Monday, September 18, 2000 4:48 PM
 To: [EMAIL PROTECTED]
 Subject: Re: [balita-anda] Porsi buah /juz

 Aku juga punya pengalaman spt bundanya izhar, malah kadang-kadang anakku
 bonita
 (skrg 2th 5bl) sampai sedikit berdarah ' nggak bisa nangis lagi. Utk
 mengatasinya aku kasih jus pepaya (diblender) 1 training cup-nya "penuh" utk
 2x
 pemberian pk. 11 siang dan pk. 4 sore setiap hari. Krn aku bekerja, jus-nya
 aku
 buatin pagi trus aku simpan di kulkas. ( Jadinya kerjaanku itu setia harinya
 nelpon ke prt-ku bonita udah pup atau belon).

 thx, mama bonita-benito

 umi LSM wrote:

  Dear netters,
  Senang sekali mendapat banyak masukan mengenai susah BAB. Izhar tiduk
 minum
  ASI sejak bayi karena sesuatu sebab. Untuk memperlancar BAB izhar adalah
  nggak mungkin kalau bundanya yang kuat makan buah/sayuran.untuk itu saya
  tertarik memberinya buah -dan jus buah . cuma yang jadi pertanyaan saat
 ini
  buah /juz apa yang bisa diberikan  dan berapa banyak porsi yang normal
 buat
  bayi berusia menjelang 4 bulan. Apakah bayi mempunyai pantangan dalam
  memakan buah?
  Bila ada kandungan asam dalam buah misal jeruk. apakah bisa ditambah gula
  /madu?Apakah buah yang disimpan di dalam kulkas dapat diberikan pada bayi?
  cara pemberian jus pada bayi dengan menggunakan apa? Hingga saat ini izhar
  belum bisa minum air putih dari dot apakah juz tersebut harus disuapkan
  saja?
 
  maaf atas banyaknya pertanyaan saya tapi saya mohon sharing dari netters
  sekalian .
 
  salam, bunda Izhar

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] Cuti

2000-09-18 Terurut Topik Lucy Tanurahardja


Hai,

Aku cuti dulu nggak ...dan agak lama ,
mohon jangan di forward dulu yach.


Thanks
Lucy










"This email is intended for the named recipient only.  The information
contained in this message may be confidential, or commercially sensitive.
If you are not the intended recipient you must not reproduce or distribute
any part of the email, disclose its contents to any other party, or take
any action in reliance on it. If you have received this email in error,
please contact the sender immediately.  Please delete this message from
your computer."



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Traveling

2000-09-18 Terurut Topik Basrinudin

Ayahnya Fakhry

Beberapa jawaban yg harus kita putuskan sebelum membawa si kecil traveling
diantarnya sbb:
-Seberapa jauh perjalanan yg akan ditempuh..
-Waktu yg tersedia, karena perjalanan dg sikecil dibutuhkan waktu yg agak
lama untuk istirahat dsb..
-Kendaraan yg digunakan, umum atau pribadi
-Kepentingan si kecil ikut dengan kita..

Dari kondisi tersebut diatas disarankan untuk tidak membawa sikecil jika :
-Perjalanan cukup jauh..dan waktu terbatas sehingga kita harus pulang pergi.
-Perjalanan menggunakan kendaraan umum ( kita tidak bisa bebas berhenti
untuk istirahat dsb)
-Kalau kepentingan sikecil untuk ikut tidak ada atau kepentingan kita dapat
diwakilkan..ada baiknya kita orang tuanya salah  satu mengalah tidak ikut
serta dulu..mengingat kondisi anak kita belum memungkinkan.

Kalau terpaksa kita membawa sikecil, maka buatlah perjalanan panjang kita
dengan cukup waktu istirahat,nyaman,menyenangkan dan jangan lupa
perlengkapan khusus sikecil dibawa termasuk mainan.

Salam

Ayahnya Ara dan Adiss
 --
 From: Budi Sutrisno[SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
 Reply To: [EMAIL PROTECTED]
 Sent: 19 September 2000 08:23
 To:   '[EMAIL PROTECTED]'
 Subject:  [balita-anda] Traveling
 
 Dear netter..
 
 Beberap hari lagi Fakhry (4 bln)  keluarga mau ke luar kota pulang-balik,
 amankah bayi seusia Fakhry  dibawa pergi dan apakah pengaruhnya mohon
 sharing
 terimakasih sebelumnya
 
 Ayahnya Fakhry
 
 
  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Porsi buah /juz

2000-09-18 Terurut Topik Diah Rosdiana

sebaiknya buah yang dimakan oleh bayi adalah buah yang rasanya tidak
merangsang asam lambung. menurut dsa anak saya, antara lain buah pepaya,
jeruk baby, pisang (ambon atau raja yang tua/matang). nanti kalau sudah
sekitar 6 bulanan baru ditambah alpukat dan pir dan melon. semuanya harus
diberikan dalam keadaan segar jangan disimpan terlebih dahulu (di
jus/blender/parut)dan jangan ditambahkan gula/madu. 

supaya pepaya terasa segar dan manis boleh dicampur dengan air jeruk baby.
saya biasanya bereksperimen dengan mencampur 2/3 buah sekaligus mis.
pepaya+jeruk, pisang+jeruk, apel+pisang, apel+melon, apel +pisang dll,
sehingga si anak tidak bosan. 

pemberian boleh dengan menggunakan sendok atau botol jus sehari sekali
(siang hari). setelah minum atau makan buah tersebut usahakan minumkan air
putih sehingga mulut/gusi kembali bersih.

insya Allah kalau rajin memberikan buah dan air putih, si anak tidak akan
kesulitan BAB.

semoga bermanfaat
mamanya Nadira

 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Porsi buah /juz

2000-09-18 Terurut Topik ariesanthy

Mbak Diah,
Gimana caranya agar juice apel tidak berwarna kehitaman, soalnya untuk
menghabiskan juice buahnya (150 cc), anak saya membutuhkan waktu +/- 40
menit. Dan kalo apel pasti sudah berwarna kehitaman dan rasanya juga agak
pahit. tolong dong gimana ngakalin buah apelnya.Thanks.

Salam,

Arie

-Original Message-
From: Diah Rosdiana [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, 19 September, 2000 11:04 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda] Porsi buah /juz


sebaiknya buah yang dimakan oleh bayi adalah buah yang rasanya tidak
merangsang asam lambung. menurut dsa anak saya, antara lain buah pepaya,
jeruk baby, pisang (ambon atau raja yang tua/matang). nanti kalau sudah
sekitar 6 bulanan baru ditambah alpukat dan pir dan melon. semuanya harus
diberikan dalam keadaan segar jangan disimpan terlebih dahulu (di
jus/blender/parut)dan jangan ditambahkan gula/madu. 

supaya pepaya terasa segar dan manis boleh dicampur dengan air jeruk baby.
saya biasanya bereksperimen dengan mencampur 2/3 buah sekaligus mis.
pepaya+jeruk, pisang+jeruk, apel+pisang, apel+melon, apel +pisang dll,
sehingga si anak tidak bosan. 

pemberian boleh dengan menggunakan sendok atau botol jus sehari sekali
(siang hari). setelah minum atau makan buah tersebut usahakan minumkan air
putih sehingga mulut/gusi kembali bersih.

insya Allah kalau rajin memberikan buah dan air putih, si anak tidak akan
kesulitan BAB.

semoga bermanfaat
mamanya Nadira

 


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















[balita-anda] obat pilek

2000-09-18 Terurut Topik nawangsari


apakah obat pilek yang dapat dibeli secara bebas untuk anak umur 6 bulan...

terima kasih



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] sepi...

2000-09-18 Terurut Topik Sukarno

pernah unsubscribe kali yah
kalau ya subscribe lagi aja ke balita-anda

Dwiana wrote:

 Haloo.. teman2
 kok saya nggak pernah dapat kiriman lagi..?
 udah bubaran ya...
 gimana dong cara masuk lagi...??

 _
 Do You Yahoo!?
 Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] sepi...

2000-09-18 Terurut Topik Yossy

kirim file kosong dg alamat di bawah ini
balita-anda [EMAIL PROTECTED]



YOSSY ROSMELIA 
PT. Citra Abadi Sejati
Cileungsi, Bogor
Phone (021) 8231010 ext 40
Fax (021) 8232292
email : [EMAIL PROTECTED]


-Original Message-
From: Sukarno [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 19 September 2000 11:27
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] sepi...


pernah unsubscribe kali yah
kalau ya subscribe lagi aja ke balita-anda

Dwiana wrote:

 Haloo.. teman2
 kok saya nggak pernah dapat kiriman lagi..?
 udah bubaran ya...
 gimana dong cara masuk lagi...??

 _
 Do You Yahoo!?
 Get your free @yahoo.com address at http://mail.yahoo.com

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik masagus

coba mbak dimasak seperti bubur kacang ijo, tapi kacangijonya diganti dengan
kacang merak dan pake gula batok, selamat mencoba.

"Quinike N. Sukirwan" wrote:

 Dear rekan netters,
 mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg lain :
 kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman masak
 sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan nih,
 dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for sharing.

 best regards,
 Quinike

 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
 http://mail.yahoo.com/

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Kacang Merah

2000-09-18 Terurut Topik masagus

sorry deh,..pake gula merah atau gula putihya..?

"Quinike N. Sukirwan" wrote:

 Dear rekan netters,
 mau tanya nih, selain dibuat sup, kacang merah (atau kacang-2an yg lain :
 kacang polong, tolo, dll) bisa dimasak apa ya? Saya biasanya cuman masak
 sup kacang merah (dengan daging + wortel), anak saya udah mulai bosan nih,
 dia ngga' mau lagi sup kacang merah. Ada ide lain? Resep? Thx for sharing.

 best regards,
 Quinike

 __
 Do You Yahoo!?
 Yahoo! Mail - Free email you can access from anywhere!
 http://mail.yahoo.com/

  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik Puger

Coba aja dicari di Gramedia, kalau enggak salah, di buku kumpulan
dongeng-dongeng sedunia, cuma saya lupa judulnya. Filmnya juga udah pernah
diputar di TV kok.

Wassalam,
Bapaknya Jodie


- Original Message -
From: "Sukarno" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Tuesday, September 19, 2000 2:48 AM
Subject: Re: [balita-anda] Gadis penjual korek Api


 kalau nggak salah yang ceritanya di musim salju dan gadis kecil tersebut
 kedinginan lalu dia nyalain korek apinya satu-satu dan dari korek api itu
muncul
 illusi hingga akhirnya si anak tsb meninggal dunia dengan tersenyum..
 kalau benar yg itu saya pernah baca, cuma sdh lama sekali. kalau ada yang
punya
 ceritanya saya juga mau. thx
 Safaatun wrote:

  Mba Irene,
 
  Jika nggak keberatan saya juga ingin tau ceritanya, tentang apa ya...
 
  Thanks ya
  Eva
  Mamanya Adit  Tia
 
  -Original Message-
  From:   Irene F Mongkar
  [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
  Sent:   19 September 2000 8:33
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Subject:Re: [balita-anda] Gadis penjual korek
Api
 
  Pak Khoerul Anwar...saya punya bukunya... mau di copy in
apa
  nggak ?
 
  Wass,
  Irene F Mongkar
 
  - Original Message -
  From: Khoerul Anwar [EMAIL PROTECTED]
  To: [EMAIL PROTECTED]
  Sent: Monday, September 18, 2000 4:36 PM
  Subject: [balita-anda] Gadis penjual korek Api
 
   Salam,
   Ada netters yang punya cerita Gadis penjual korek Api.
   kalau ada mohon kirim lewat Japri.
  
   Wassalam,
  
  
  
Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
  http://www.indokado.com
Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
   Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
   Stop berlangganan, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
  
 
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik,
  http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke:
  [EMAIL PROTECTED]
 
 
 
   Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
   Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
  Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
  Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



  Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
  Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
 Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
 Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]



















 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















Re: [balita-anda] biang keringat

2000-09-18 Terurut Topik Puger

Walaupun agak telat reply-nya saya mau sharing juga. Untuk biang keringat,
nggak usah bingung-bingung atau mahal-mahal dan tanpa efek samping, pakai
aja obat tradisional: bedakin dengan tepung sagu (resep orang betawi!). Saya
udah buktikan.

Wassalam,
Bapaknya Jodie



 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


















RE: [balita-anda] Gadis penjual korek Api

2000-09-18 Terurut Topik watini

Sepertinya dulu sering juga diputar di radio, kalau nggak salah produksi
"Sanggar Cerita".
Itu dulu kesenangan saya waktu masih kecil dan di kampung, dimana TV dan
VCD/VHS belum begitu populer, apalagi punya, maklum terpencil. Kalau
sekarang radio apa yang sering mutar cerita 
anak-anak, khususnya Jakarta/Bekasi. Mungkin karena saya sudah tidak
anak-anak lagi, paling Radionya Kayu Manis, setiap Jum'at malam.
Sampai-sampai saya hafal lagu penutup acaranya. Inipun karena terbiasa
begadang malam, waktu punya baby. Dan lagu ini sering saya nyanyikan jika
nidurin si kecil. Tapi anak-anak sekarang sudah tidak tertarik lagi
ndengerin radio. Lebih tertarik dengan gambarnya daripada isi ceritanya.


 Kirim bunga ke-20 kota di Indonesia? Klik, http://www.indokado.com
 Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]