[iagi-net] Laporan Singkat Field Trip Mahakam Delta - JCB2015 oleh ADB

2015-10-12 Terurut Topik Arif Gunawan
Rekan2 IAGI dan HAGI,

Laporan singkat tentang Mahakam Delta Field trip ini ditulis ADB digrup WA,
saya hanya fwd sesuai dg tulisan aslinya.

Salam,
Arif Gunawan



Seminar lapangan 3 hari "Delta Mahakam dan Cekungan Kutai" untuk
Dosen-dosen Sedimentologi / Stratigrafi / Petroleum Geology Seluruh
Indonesia telah sukses diselenggarakan oleh GDA bekerjasama dengan Komite
Eksplorasi Nasional pada 9-10-11 Oktober 2015 sebagai bagian dari rangkaian
acara Joint Convention Balikpapan IAGI-HAGI-IATMI-IAFMI 2015.

Acara seminar diikuti oleh 19 dosen, 8 anggota KEN, dan 6 panitia dari GDA
dengan dipimpin langsung oleh Andang Bachtiar Ketua Komite Eksplorasi
Nasional sekaligus geologist peneliti Delta Mahakam - Cekungan Kutai. Para
peserta acara 3 hari di Samarinda dan Balikpapan itu tidak dipungut biaya
alias gratis atas sponsorship dari Chevron, Ophir, dan VICO (ketiganya KKKS
yg beroperasi di Kalimantan Timur) dan juga kerjasama bantuan keuangan dr
Komite Eksplorasi Nasional yg saat itu juga sedang menyelenggarakan Focus
Group Discussion-nya tentang Potensi Eksplorasi di Cekungan Kutai Hilir.

Dosen-dosen tersebut datang dr Unila (1 orang), Undip (2 orang), Unsoed (1
orang), Unpak (1 orang), UI (1 orang), Univ Trisakti (1 orang), STTNas (2
orang), Akprind (1 orang), STTMigas (4 orang), dan Unmul (5 orang).

Dua singkapan penting yg menunjukkan geometri dan karakter litofasies khas
delta, fluvial, proses pasang surut, dan gelombang serta implikasi sekuen
stratigafinya dikunjungi di hari pertama di Samarinda. Pada malam harinya
diselenggarakan kuliah malam dan diskusi tentang Cekungan Kutai dan Delta
Mahakam di hotel tempat menginap peserta di Samarinda.

Pada hari kedua : Sabtu 10 Oktober 2015 para dosen diajak untuk menyusuri
Sungai Mahakam dg 3 perahu sea-truck dr daerah fluvial di S.Mariam sampai
ke delta front area di Muara Bujit, dari pagi jam 7:00 berangkat berakhir
jam 17:00 kembali ke Samarinda. Empat lokasi didatangi dan dilakukan
pengukuran batimetri, grab sampling (di Fluvial dan Upper Delta Plain) dan
coring (di Delta Front dan Lower Delta Plain). Peserta belajar bagaimana
karakter sedimen di berbagai depositional setting modern tersebut langsung
dr alam yg seringkali tidak sesederhana simplifikasi model yang dituliskan
di dalam buku2 teks. Yg paling eksotik adalah pengalaman mendarat di
distributary mouth bar di delta front area "jauh di tengah laut" seolah "in
the middle of nowhere" dan mendapati berbagai fenomena sedimentologi
permukaan maupun bawah permukaan dangkal (dr core).

Pada hari ketiga, Minggu 11 Oktober 2015. Para dosen diajak untuk naik ke
Gn Batuputih, titik tertinggi di Samarinda yg dibentuk oleh gawir
patahan-antiklin Separi yg menyingkapkan batugamping shelf-slopebreak
berumur N7-N8 di area tsb. Diskusipun menghangat tentang hubungan
lingkungan pengendapan gamping dengan delta, kontrol struktur pada
sedimentasi prodelta dan deepwater facies dan batugamping, dsb.

Setelah itu 1 singkapan endapan arus gravitasi berdekatan dg singkapan
batugamping itupun diamati, diikuti dengan kunjungan dan diskusi ke
singkapan Mud Volcano di sekitar area Batuputih. Model struktur, aktivitas
tegangan kompresi, diapirisme dan petroleum system didiskusikan di
singkapan2 tsb.

Singkapan terakhir yg dikunjungi pada field seminar ini adalah rembesan
minyak di tebing patahan batupasir Klandasan Fm di Gn Dubbs / Gn Pancur
Balikpapan. Di singkapan tersebut di bahas juga geologi Wain Basin di
sekitaran Balikpapan dan sejarah industri migas sejak jaman Belanda disana.
Satu fenomena sejarah perminyakan yg menarik di lokasi ini adalah: pipa
slotted bertahun 1939 yg dipasang oleh Belanda di dinding bendung
artifisial yg dipakai untuk mengalirkan minyak yg keluar dr rembesan untuk
dikontrol maupun dimanfaatkan penggunaannya.

Akhirnya acara Field Seminar singkat padat 3 hari full itu ditutup dg makan
malam bersama di Restoran Kenari Balikpapan pada Minggu 11 Oktober 2015 jam
19:00.

Salah satu komentar peserta yg menarik adalah: "Terimakasih buat GDA, KEN,
terutama pak Andang terimakasih banyak Pak. Mengubah pola berfikir saya,
dari text book oriented kembali menjadi apa itu geologi. Membumi...touch
the rocks, thats the text book is"

GDA akan terus komit untuk menyelenggarakan field trip / seminar gratis
untuk dosen2 geologi ini setiap tahun dalam rangka lebih menambah wawasan ,
pengalaman, dan jejaring kerja supaya dalam mendidik dan mengajar mahasiswa
geologi Indonesia bapak-ibu dosen akan menjadi lebih "kaya" dan punya
"warna" Indonesia.

Acara serupa di tahun2 sebelumnya diselenggarakan oleh GDA di JCM IAGI-HAGI
Medan 2013, yaitu field trip gratis untuk para dosen geologi ke Danau Toba
dan sekitarnya dan di PIT IAGI 2014 Jakarta: field trip gratis untuk para
dosen geologi dan mahasiswa ke Sungai Cipamingkis, Bogor dan sekitarnya.

Insyaallah, kita bertemu lagi di acara serupa di PIT IAGI atau HAGI tahun
2016 mend

[iagi-net] Re: [PP-IAGI-2014] Joint Convention Balikpapan (JCB) 2015 with theme “Empowering Marine Earth Resources”.

2015-06-24 Terurut Topik Arif Gunawan
Pak Sandri yg kami hormati,

Kami dari panitia JCB2015 tentunya sangat terbantu dengan aktifnya Bapak
dalam acara JCB2015. Perlu saya informasikan bahwa Pengda IAGI Kaltim
memang  masuk dalam susunan panitia JCB2015, begitu juga Kowil HAGI Kaltim
dan SM IATMI Kaltim, saat ini IAFMI belum ada pengurus daerah.

Mohon diinformasikan kontak (HP) Pak Sandri bisa Japri ke saya, nanti saya
masukkan dalam grup panitia JCB2015.
Sekali lagi terimakasih atas emailnya. Dan juga terimakasih buat cak Ipul
atas cc email ini ke saya.


Salam,

Arif Gunawan
Ketua JCB2015

2015-06-18 12:28 GMT+07:00 Pengurus Daerah IAGI Kalimantan Timur 
pengda-kal...@iagi.or.id:

 Terima kasih banyak informasinya Pak Ipul dan Ibu Rosalyn.

 Kami dari Pengda Kaltim hanya antisipasi siapa tau ada yang dapat dibantu
 untuk persiapan kegiatan ini. Terlebih lagi wakil ketua dan beberapa
 pengurus IAGI Pengda Kaltim berdomisili di Balikpapan.


 Salam,
 Sandri


 2015-06-18 10:48 GMT+07:00 mohammad syaiful mohammadsyai...@gmail.com:

 Yth. pak Sandri,

 Biasanya selalu ada kerjasama antara panitia pusat (Jakarta) dengan
 panitia
 daerah dimana pun PIT atau joint convention diadakan. Untuk kali ini,
 karena ada 4 asosiasi profesi yang bergabung, tentunya dari Balikpapan
 diharapkan ada perwakilan dari HAGI, IAGI, IATMI, dan IAFMI.

 Silakan cak Arif Gunawan sbg ketua OC JCB 2015, untuk mengatur atau
 koordinasi kerjasama ini. Jika IAGI saat ini punya IAGI Pengda Kaltim,
 apakah HAGI dan lainnya punya pengurus di daerah Balikpapan atau Kaltim
 juga?

 Salam,
 iPul
 * SC, steering committee


 On Wed, Jun 17, 2015 at 12:37 PM, Pengurus Daerah IAGI Kalimantan Timur 
 pengda-kal...@iagi.or.id wrote:

  Yth. PP IAGI
 
  Berkenaan dengan acara JCB 2015 di Balikpapan tanggal 5-8 Oktober 2015
  tersebut, apakah ada hal-hal yang bisa dibantu oleh IAGI Pengda
 Kalimantan
  Timur?
 
  Untuk di Balikpapan dan Samarinda sendiri saat ini ada perwakilan
 pengurus
  IAGI Pengda Kaltim dan SM IAGI.
 
  Demikian dari kami. Terima kasih.
 
 
  Salam,
  Sandri S.
 
  On Fri, Jun 12, 2015 at 11:00 AM, Sekretariat IAGI iagi...@cbn.net.id
  wrote:
 
   The Indonesian Association of Geophysicists (HAGI) and the Indonesian
   Association of Geologists (IAGI) in collaboration with the Indonesian
   Association of Oil and Gas Production Facilities Professionals (IAFMI)
  and
   the  Indonesian Association of Petroleum Engineers (IATMI) as co-host
  will
   organize a Joint Convention Balikpapan (JCB) 2015 with theme
 “*Empowering
   Marine Earth Resources*”. This event will be held on October 5-8,
 2015,
  at
   the Gran Senyiur Hotel, Balikpapan - East Kalimantan.
  
   [image: Gambar sisip 1]
  
 



 --
 Mohammad Syaiful - Explorationist, Consultant Geologist
 Mobile: 62-812-9372808





-- 
Regards,
Arif Gunawan





Visit IAGI Website: http://iagi.or.id

Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact



Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)

Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:

Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta

No. Rek: 123 0085005314

Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)

Bank BCA KCP. Manara Mulia

No. Rekening: 255-1088580

A/n: Shinta Damayanti



Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id

Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id



DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 

posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. 

In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not 
limited

to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 

from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use 
of 

any information posted on IAGI mailing list.





Re: [iagi-net] Minimal water depth untuk 3D seismic

2014-03-09 Terurut Topik Arif Gunawan
Parvita,

Mau menambahkan jawaban dari Paulus, selain mempertimbangkan dari kedalaman
airgun dan streamer tentunya harus dilihat juga spec dari kapal nya. Ada
istilah *draft* ( American) atau *draught* (English) yaitu jarak
vertikal antara muka air dan bagian bawah lambung (keel). Kalau draft dari
kapalnya 7m tentunya dioperasikan di area dengan water depth 10m tentunya
punya resiko yg sangat tinggi pada saat operasi.

Regards,
Arif





On Mon, Mar 10, 2014 at 11:34 AM, Paulus Tangke Allo paulu...@gmail.comwrote:

 Mbak Vita,

 alasannya tidak terkait dengan panjang streamer tapi lebih kepada
 kedalaman gun dan streamer yang nantinya akan dipakai.
 rata2 gun dan streamer akan diletakkan di kedalaman sekitar 5-7 meter
 sehingga perlu batas aman kedalaman laut paling tidak 10 meter (syukur2
 bisa 15 meter atau lebih).


 salam,
 Paulus



 On Mon, Mar 10, 2014 at 11:11 AM, Parvita Siregar 
 parvita.sire...@awexplore.com wrote:

  Teman2 geophysicist terutama nih,



 Untuk 3D seismic 4.5 km streamer, biasanya berapa kedalaman minimal yang
 diperlukan ya?  Apakah tergantung kapal juga?



 *PARVITA SIREGAR** |* SENIOR GEOLOGIST | AWE (NORTH MADURA) NZ LTD | AWE
 LIMITED
  --

 P +62 21 2934 2934  |  D EXT 107  |  F +62 21 780 3566  |  M +62  811
 996 616  |  E parvita.sire...@awexplore.com
 ARKADIA OFFICE PARK, TOWER F, 14TH FLOOR, JI. LET. JEND TB SIMATUPANG KAV
 88 JAKARTA  12520 INDONESIA

 SYDNEY *|* NEW PLYMOUTH *|* PERTH *|* JAKARTA
 *www.awexplore.com http://www.awexplore.com*
 If you are not an intended recipient of this email, please notify the
 sender, delete it and do not read, act upon, print, disclose, copy, retain
 or redistribute it.



 
 Siapkan waktu PIT IAGI ke-43
 Mark your date 43rd IAGI Annual Convention  Exhibition
 JAKARTA,15-18 September 2014
 
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact
 
 Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 
 Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
 Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id
 
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others.
 In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but
 not limited
 to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever,
 resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
 the use of
 any information posted on IAGI mailing list.
 



 
 Siapkan waktu PIT IAGI ke-43
 Mark your date 43rd IAGI Annual Convention  Exhibition
 JAKARTA,15-18 September 2014
 
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact
 
 Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 
 Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
 Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id
 
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others.
 In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not
 limited
 to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever,
 resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
 the use of
 any information posted on IAGI mailing list.
 




-- 
Regards,
Arif Gunawan


Siapkan waktu PIT IAGI ke-43
Mark your date 43rd IAGI Annual Convention  Exhibition
JAKARTA,15-18 September 2014

Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact

Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank

Re: [iagi-net-l] Kabar duka

2011-08-05 Terurut Topik Arif Gunawan
Innalillahi wa innailaihi rojiun,

Cak Andang, kami sekeluarga turut berduka atas meninggalnya ibunda. Semoga
Almarhumah diberikan tempat yang terbaik di sisiNya.

Salam,
Arif Gunawan

2011/8/5 Iwan B pak.i...@gmail.com

 ** Innalillahi wa innailaihi rojiun, turut berduka atas meninggalnya
 Ibunda sobat Andang Bachtiar, semoga arwah beliau di terima di sisiNya..


 Sent from MyDevice®
 --
 *From: * sahuri mulyono sahuri0...@gmail.com
 *Date: *Fri, 5 Aug 2011 23:50:57 +0930
 *To: *iagi-net@iagi.or.id
 *ReplyTo: * iagi-net@iagi.or.id
 *Subject: *Re: [iagi-net-l] Kabar duka

 Turut mendoakan, semoga mas Andang dan keluarga besarnya ridho dan ikhlas,
 dan Almarhumah diberikan ampunan dan kelapangan tempat di sisi Allah SWT.
 amin.

 salam, sahuri

 On Fri, Aug 5, 2011 at 11:46 PM, supar...@gmail.com wrote:

 Innalillahi wa inna ilaihi raji'un. Kami ikut berdukacita yg
 sedalam-dalamnya atas wafatnya ibunda cak Andang. Semoga arwah almarhumah
 diterima di Allah SWT, diampuni dosa2-nya, diterima seluruh amal ibadahnya
 dan keluarga yg ditinggalkan diberikan ketabahan dan kekuatan. Amin...YRA.

 Pardan - Jatim

 Powered by Telkomsel BlackBerry®

 -Original Message-
 From: Rovicky Dwi Putrohari rovi...@gmail.com
 Date: Fri, 5 Aug 2011 21:02:26
 To: IAGIiagi-net@iagi.or.id
 Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
 Subject: [iagi-net-l] Kabar duka
  Innalillahi wa innailaihi rojiun, ibu Lastri Padmi (ibunya Andang
 Bachtiar), telah menghadap sempurna ke hadiratnya 5 agustus 2011 20:33
 di Malang,..mohon maafkan semua kesalahan,..mohon doanya..

 Turut berduka
 Rovicky dan keluarga.

 --
 Sent from my mobile device

 *Everybody is safety leader, You can stop any unsafe operation !*


 
 PP-IAGI 2008-2011:
 ketua umum: LAMBOK HUTASOIT, lam...@gc.itb.ac.id
 sekjen: MOHAMMAD SYAIFUL, mohammadsyai...@gmail.com
 * 2 sekretariat (Jkt  Bdg), 5 departemen, banyak biro...

 
 Ayo siapkan diri!
 Hadirilah Joint Convention Makassar (JCM), HAGI-IAGI, Sulawesi, 26-29
 September 2011

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id

 For topics not directly related to Geology, users are advised to post the
 email to: o...@iagi.or.id

 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event
 shall IAGI or its members be liable for any, including but not limited to
 direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the
 use of any information posted on IAGI mailing list.
 -