Re: [iagi-net] Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama Diprediksi

2013-08-01 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
Kesalahpahaman (perbedaan pandangan) terjadi disini :
Quote berita PU di link ini http://www.pu.go.id/main/view/8534 Laurens
melanjutkan bahwa bendungan alam Way Ela ini  bisa juga dikembangkan untuk
pariwisata dan  konservasi. Drinya berharap bendungan  ini harus dijaga
baik agar bisa menjadi sumber kesejahteraan masyarakat.

Kalau dari Lapsing yang direlease PVMBG (Pak Surono) menyarankan
sebaiknya*tetap diusahakan untuk dialirkan kembali seperti keadaan
sebelum longsor
*. Artinya diusahakan untuk tidak merubah sistem drainasi (menjadikan
bendungan permanen).

Sayapun ingat dengan Situ Gintung yang saya sendiri menyarankan untuk tidak
dibuat situ (bendungan lagi) karena jebolnya Situ Gintung merupakan hal
yang mirip dengan peristiwa ini.
http://rovicky.wordpress.com/2009/03/27/banjir-situ-gintung-keringkan-saja-danau-ini/hanya
selang waktunya sangat lama.

Kejadian seperti di Wae Ela inipun juga bukan yang pertama, di daerah ini
pulak
http://news.detik.com/read/2012/02/13/073417/1840640/10/danau-ajaib-jebol-dusun-mamua-maluku-tengah-tersapu-air-bah
Saya sendiri baru ingat karena menuliskan potensi bahayanya saat
pembentukan danau ini tahun 2006, yg akhirnya jebol tahun 2012.
http://rovicky.wordpress.com/2006/07/14/danau-baru-dan-patahan/

Salah satu alasan utamanya adalah menumpuknya bangunan dam (alamiah) ini
TIDAK disertai dengan FONDASI yang kuat. Bangunan bendung hanya menempel
diatas batuan dasar yang sangat rawan jebol. Jadi bila ada kejadian yang
sama atau mirip sebaiknya diushakan untuk dibuat sistem drainasi (pola
aliran) seperti sebelum kejadian. Ini jauh mengurangi risiko bencana yang
berkelanjutan.

Salam waspada

rdp
*--
**Control yourself, and you got freedom*


2013/8/1 MINARWAN minarw...@gmail.com

 Rekomendasi sebuah penyelidikan ternyata tak dijalankan dan kemudian
 menimbulkan korban jiwa bisa dikategorikan sebuah kelalaian sehingga
 menyebabkan orang lain meninggal bukan? Jadi bisa dituntut tuh.

 Salam
 min

 2013/8/1 Rovicky Dwi Putrohari rovi...@gmail.com




 http://www.tempo.co/read/news/2013/07/29/058500671/Jebolnya-Bendung-Way-Ela-Telah-Lama-Diprediksi

 senin, 29 Juli 2013 | 18:25 WIB Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama
 Diprediksi

  *TEMPO.CO*, *Bandung* - Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
 Geologi, Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Dr
 Surono, mengungkapkan, dinding natural dam Way Ela, Maluku Tengah, yang
 jebolhttp://www.tempo.co/read/news/2013/07/25/058499582/Bendung-Way-Ela-di-Maluku-Tengah-JebolKamis,
  25 Juli 2013, sudah diketahui lemah sejak November 2012 lalu.
 Inilah banjir bandang yang betul-betul secara dini diketahui, dan kita
 gagal mengantisipasi, dan terjadi korban, kata dia di kantornya, di
 Bandung, Senin, 29 Juli 2013.





 --
 - when one teaches, two learn -
 http://www.linkedin.com/in/minarwan

 
 Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
 The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention  Exhibition
 Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/
 
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact
 
 Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 
 Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
 Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id
 
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others.
 In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not
 limited
 to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever,
 resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
 the use of
 any information posted on IAGI mailing list.
 




Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention  Exhibition
Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/

Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact

Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti

Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id

[iagi-net] Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama Diprediksi

2013-07-31 Terurut Topik Rovicky Dwi Putrohari
http://www.tempo.co/read/news/2013/07/29/058500671/Jebolnya-Bendung-Way-Ela-Telah-Lama-Diprediksi

senin, 29 Juli 2013 | 18:25 WIB Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama
Diprediksi

 *TEMPO.CO*, *Bandung* - Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
Geologi, Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Dr
Surono, mengungkapkan, dinding natural dam Way Ela, Maluku Tengah, yang
jebolhttp://www.tempo.co/read/news/2013/07/25/058499582/Bendung-Way-Ela-di-Maluku-Tengah-JebolKamis,
25 Juli 2013, sudah diketahui lemah sejak November 2012 lalu.
Inilah banjir bandang yang betul-betul secara dini diketahui, dan kita
gagal mengantisipasi, dan terjadi korban, kata dia di kantornya, di
Bandung, Senin, 29 Juli 2013.

Dia menuturkan, bendungan alam Way Ela terbentuk akibat peristiwa longsor
yang menimbun Sungai Way Ela di Desa Nagari Lima, Kecamatan Leihitu, Maluku
Utara, pada 13 Juli 2012. Saat itu Surono mengirimkan anak buahnya untuk
memeriksa longsor itu dan rekomendasi lembaga itu diterbitkan 27 Juli 2012.
Kami melakukan penyelidikan di sana, ternyata terjadi bendung alam. Waktu
itu belum terlalu banyak airnya maka kami merekomendasikan untuk dijebol,
kata Surono.

Surono mengatakan tidak ada reaksi atas rekomendasi lembaganya kala itu.
Bendungan dibiarkan begitu saja hingga menggenang air. Tiga bulan kemudian,
dia mengirimkan lagi anak buahnya memeriksa bendung alam itu pada Oktober
2012, dan hasilnya Badan Geologi kembali menerbitkan rekomendasi tanggal 7
November 2012.

Dia mengungkapkan, salah satu pemeriksaan yang dilakukan anak buahnya
adalah memeriksa kekuatan dinding bendung alam itu. Begitu kami melakukan
survei dengan Ground Penetration Radar, di beberapa tempat, bendung alam
itu mengalami penjenuhan air. Artinya, bendung alam itu menjadi riskan
terjadi risiko jebol. Oleh karena itu, kita rekomendasikan untuk memperkuat
bendung alam, kata Surono.

Menurut dia, rekomendasi yang diterbitkan lembaganya sudah dikirim, mulai
dari BNPB hingga pemerintah daerah setempat. Rekomendasinya itu pada
Kepala BNPB, Gubernur Maluku, kabupatennya, sampai ke tingkat kecamatan,
kata Surono.

Dia mengatakan, selama setahun ini tidak ada intervensi yang berarti untuk
mencegah jebolnya bendung alam yang terhitung paling besar yang pernah
terbentuk di Indonesia itu. Ternyata tidak ada intervensi teknis di sana
yang memadai. Setelah satu tahun kemudian, bulan Juli (2013), Way Ela
jebol, kata Surono.

Surono mengatakan, jebolnya Way Ela itu menyesakkan dirinya. *Nyesak* bagi
saya, mungkin satu-satunya kejadian banjir bandang yang diketahui sejak
awal, dan sudah diketahui juga cara mengantisipasinya. Tapi Way Ela sudah
jebol, itulah yang kami takutkan waktu itu, kata dia.*

AHMAD FIKRI*
*--
**Control yourself, and you got freedom*


Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention  Exhibition
Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/

Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact

Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti

Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id

DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. 
In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not 
limited
to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use 
of 
any information posted on IAGI mailing list.


Re: [iagi-net] Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama Diprediksi

2013-07-31 Terurut Topik MINARWAN
Rekomendasi sebuah penyelidikan ternyata tak dijalankan dan kemudian
menimbulkan korban jiwa bisa dikategorikan sebuah kelalaian sehingga
menyebabkan orang lain meninggal bukan? Jadi bisa dituntut tuh.

Salam
min

2013/8/1 Rovicky Dwi Putrohari rovi...@gmail.com




 http://www.tempo.co/read/news/2013/07/29/058500671/Jebolnya-Bendung-Way-Ela-Telah-Lama-Diprediksi

 senin, 29 Juli 2013 | 18:25 WIB Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama
 Diprediksi

  *TEMPO.CO*, *Bandung* - Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
 Geologi, Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Dr
 Surono, mengungkapkan, dinding natural dam Way Ela, Maluku Tengah, yang
 jebolhttp://www.tempo.co/read/news/2013/07/25/058499582/Bendung-Way-Ela-di-Maluku-Tengah-JebolKamis,
  25 Juli 2013, sudah diketahui lemah sejak November 2012 lalu.
 Inilah banjir bandang yang betul-betul secara dini diketahui, dan kita
 gagal mengantisipasi, dan terjadi korban, kata dia di kantornya, di
 Bandung, Senin, 29 Juli 2013.





-- 
- when one teaches, two learn -
http://www.linkedin.com/in/minarwan


Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention  Exhibition
Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/

Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact

Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti

Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id

DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. 
In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not 
limited
to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use 
of 
any information posted on IAGI mailing list.


Re: [iagi-net] Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama Diprediksi

2013-07-31 Terurut Topik bandono . s
Sdh lapor ke Polisi?
Powered by Telkomsel BlackBerry®

-Original Message-
From: MINARWAN minarw...@gmail.com
Sender: iagi-net@iagi.or.id
Date: Thu, 1 Aug 2013 08:57:34 
To: iagi-net@iagi.or.id
Reply-To: iagi-net@iagi.or.id
Subject: Re: [iagi-net] Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama Diprediksi
Rekomendasi sebuah penyelidikan ternyata tak dijalankan dan kemudian
menimbulkan korban jiwa bisa dikategorikan sebuah kelalaian sehingga
menyebabkan orang lain meninggal bukan? Jadi bisa dituntut tuh.

Salam
min

2013/8/1 Rovicky Dwi Putrohari rovi...@gmail.com




 http://www.tempo.co/read/news/2013/07/29/058500671/Jebolnya-Bendung-Way-Ela-Telah-Lama-Diprediksi

 senin, 29 Juli 2013 | 18:25 WIB Jebolnya Bendung Way Ela Telah Lama
 Diprediksi

  *TEMPO.CO*, *Bandung* - Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana
 Geologi, Badan Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, Dr
 Surono, mengungkapkan, dinding natural dam Way Ela, Maluku Tengah, yang
 jebolhttp://www.tempo.co/read/news/2013/07/25/058499582/Bendung-Way-Ela-di-Maluku-Tengah-JebolKamis,
  25 Juli 2013, sudah diketahui lemah sejak November 2012 lalu.
 Inilah banjir bandang yang betul-betul secara dini diketahui, dan kita
 gagal mengantisipasi, dan terjadi korban, kata dia di kantornya, di
 Bandung, Senin, 29 Juli 2013.





-- 
- when one teaches, two learn -
http://www.linkedin.com/in/minarwan


Joint Convention Medan 2013 (JCM 2013)
The 38th HAGI and 42nd IAGI Annual Convention  Exhibition
Register Now! http://www.jcm2013.com/registration/

Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Hubungi Kami: http://www.iagi.or.id/contact

Iuran tahunan Rp.250.000,- (profesional) dan Rp.100.000,- (mahasiswa)
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti

Subscribe: iagi-net-subscr...@iagi.or.id
Unsubscribe: iagi-net-unsubscr...@iagi.or.id

DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information 
posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. 
In no event shall IAGI or its members be liable for any, including but not 
limited
to direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting 
from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with the use 
of 
any information posted on IAGI mailing list.