Re: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )

2008-07-24 Terurut Topik miko
Yth Pak Syaiful, Pak Ridwan, Pak Lambok,

Bukankah penyampaian visi dan misi merupakan sebagian dari perjuangan ?
Karena kita tidak bermain di arena politik, maka yang namanya perjuangan
diharapkan  dapat melewati 4 batu ujian atau The Four Way Test yaitu :

1. Is it the TRUTH ( benarkah yang kita pikirkan, katakan, dan perbuat ) ?
2. Is it FAIR  to all concerned ( adilkah bagi semua pihak yang terlibat )?
3. Will it build GOOD WILL and BETTER FRIENDSHIP ( apakah hal itu
akan menimbulkan saling menghargai dan persahabatan yang lebih baik ) ?
4. Will it be BENEFICIAL to all concerned ( apakah hal itu akan bermanfaat
bagi semua pihak yang berkepentingan ) ?

Nah , kalau yang kita pikirkan, yang kita ucapkan, dan yang kita perbuat
telah lulus dari  The Four Way Test di atas, maka insya Allah perjuangan
kita akan mendapatkan ridho  Allah SWT, dan tak ada seorangpun  pesaing 
kita yang sakit hati ( kalau kita menang ).

Setelah  berhasil menggapai kedudukan puncak, mungkin  beberapa motto di
bawah ini bisa diadobsi ( untuk memberikan kemantepan sebagai leader - - -
ta' iya ) :

1. You are the key !
2. Follow your dream and make it real !
3. Honor IAGI with faith and enthusiasm !
4. Build  IAGI with action and vision !
5. Act with consistency, credibility, and continuity !
6. Etc - etc.

Hal-hal di atas  mang Okim kenal sejak mang Okim bergabung dengan Rotary
tahun 1994 . Ketika mang Okim dipercaya menjadi pimpinan  Rotary di
Indonesia tahun 2006- 2007 ( namanya Governor  ), mottonya adalah LEAD THE
WAY. Dengan motto ini maka mang Okim yang diharapkan leading the way ,
tentunya tak bisa seenak gue atau berleha-leha karena sepak terjang mang
Okim selalu diamati oleh 5 Deputy Governor, 28 Assistant Governor dan 100
Club President  beserta 2000 anggotanya ( belum yang di Amerika - - - ta'
iya ! ).

Harapan dan anjuran   mang Okim di atas semoga tidak dianggap sebagai
sesuatu yang ria atau menggurui tetapi sebagai  sharing mang Okim bagi
kemajuan IAGI di masa mendatang. Semoga bermanfaat, dan rebu dihapunten
kalau ada yang kurang berkenan.

Selamat berjuang bagi semua calon leader IAGI,
Mang Okim


- Original Message -
From: mohammad syaiful [EMAIL PROTECTED]
To: iagi-net@iagi.or.id
Sent: Thursday, July 24, 2008 7:43 AM
Subject: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )


 mang okim,

 terus-terang, sebenarnyalah saya sempat terdiam sejenak membaca satu
 baris kalimat pada akhir subyek diskusi yg lain.

 selamat berjuang menuju nomer 1

 ada selintas pertanyaan dalam hati saya: apakah saya MEMANG berjuang
 utk 'menuju nomor 1'? apakah saya PERLU berjuang utk 'menuju nomor 1'?
 kata 'berjuang' rasa2nya terlalu tinggi utk 'menuju nomor 1'. sayang
 sekali rasanya kalau kata 'berjuang' digunakan hanya utk agar menjadi
 ketua umum iagi. setelah 'berjuang' dan 'mencapai tujuan', yaitu
 menjadi iagi-1, kesannya terus perjuangan selesai, berhenti, mandek,
 tidur pulasss...

 dalam pandangan kacamata saya yg minus 5, justru setelah terpilih sbg
 ketua iagi, itulah permulaan perjuangannya. dan dalam kamus saya pula,
 bukanlah perjuangan seorang ketua iagi saja, melainkan perjuangan oleh
 seluruh anggota iagi yg memegang peran di posisi masing2.

 sampai kapan perjuangan akan berhenti? tentunya hingga geologi sudah
 merasuk ke pelosok setiap jiwa di indonesia dan setiap denyut kegiatan
 sehari-hari akan sudah mempertimbangkan geologi di dalamnya.

 sekali lagi, semua anggota iagi mestilah ambil bagian dalam perjuangan
 tsb. ketua iagi sih, hanya sekedar layaknya seorang manajer saja. dan,
 sudah sekian lama, saya lihat sosok mang okim yg berjuang tanpa
 henti...

 salam,
 syaiful

 On 7/23/08, miko [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Pak Syaiful,
 
 (dihapuskan)
 
   Selamat berjuang menuju nomer 1, bons courage !
 
 
   Salam batumulia,
   Mang Okim
 
   - Original Message -


 --
 Mohammad Syaiful - Explorationist, Consultant Geologist
 Mobile: 62-812-9372808
 Emails:
 [EMAIL PROTECTED] (business)
 [EMAIL PROTECTED]

 Technical Manager of
 Exploration Think Tank Indonesia (ETTI)

 --
--
 PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
 * acara utama: 27-28 Agustus 2008
 * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
 * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
 * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
 * abstrak / makalah dikirimkan ke:
 www.grdc.esdm.go.id/aplod
 username: iagi2008
 password: masukdanaplod

 --
--
 PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
 * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
 * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
 AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

 --
---
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id

Re: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )

2008-07-24 Terurut Topik mohammad syaiful
mang okim yg kami sayangi,

wah, sungguh suatu masukan sekaligus nasihat yg sangat berharga.
tentunya akan sangat bermanfaat dalam menggerakkan roda kegiatan iagi
mendatang, siapa pun yg memimpin. terimakasih banget, mang okim.

utk saya pribadi, hal2 tsb juga sudah ditanamkan sejak sekolah dasar,
tentunya dg istilah2 yg berbeda tetapi nuansa yg sama. ya, sejak jaman
kepramukaan, sejak saya bergabung di salah satu gugus depan gerakan
pramuka di madiun (masih tingkat siaga, ketua barung coklat) hingga di
kediri (tingkat penggalang, ketua regu rajawali sekaligus gudep smpn
5; tingkat penegak di gudep sman 2), ajaran tri satya dan dasa dharma
pramuka, yg diadopsi dari kepanduan lord boden powell dan disesuaikan
dg negeri kita, rasa2nya klop dg kisi2 perjuangan yg disitir mang
okim.

permasalahannya, hanyalah bagaimana utk mengaplikasikan hal2 yg baik
tsb dalam menjalankan iagi dan menghadapi problem yg timbul. juga saya
yakin, hal2 baik tsb bukan diperuntukkan bagi saya, pak lambok, dan
pak ridwan saja, tetapi segenap anggota iagi dan para ahli geologi
indonesia tentunya akan sangat elok bilamana mengendapkannya dalam
hati masing2.

semuanya utk kejayaan iagi, hanya satu iagi!

salam,
syaiful

On 7/24/08, miko [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Yth Pak Syaiful, Pak Ridwan, Pak Lambok,

  Bukankah penyampaian visi dan misi merupakan sebagian dari perjuangan ?
  Karena kita tidak bermain di arena politik, maka yang namanya perjuangan
  diharapkan  dapat melewati 4 batu ujian atau The Four Way Test yaitu :

  1. Is it the TRUTH ( benarkah yang kita pikirkan, katakan, dan perbuat ) ?
  2. Is it FAIR  to all concerned ( adilkah bagi semua pihak yang terlibat )?
  3. Will it build GOOD WILL and BETTER FRIENDSHIP ( apakah hal itu
 akan menimbulkan saling menghargai dan persahabatan yang lebih baik ) ?
  4. Will it be BENEFICIAL to all concerned ( apakah hal itu akan bermanfaat
 bagi semua pihak yang berkepentingan ) ?

  Nah , kalau yang kita pikirkan, yang kita ucapkan, dan yang kita perbuat
  telah lulus dari  The Four Way Test di atas, maka insya Allah perjuangan
  kita akan mendapatkan ridho  Allah SWT, dan tak ada seorangpun  pesaing 
  kita yang sakit hati ( kalau kita menang ).

  Setelah  berhasil menggapai kedudukan puncak, mungkin  beberapa motto di
  bawah ini bisa diadobsi ( untuk memberikan kemantepan sebagai leader - - -
  ta' iya ) :

  1. You are the key !
  2. Follow your dream and make it real !
  3. Honor IAGI with faith and enthusiasm !
  4. Build  IAGI with action and vision !
  5. Act with consistency, credibility, and continuity !
  6. Etc - etc.

  Hal-hal di atas  mang Okim kenal sejak mang Okim bergabung dengan Rotary
  tahun 1994 . Ketika mang Okim dipercaya menjadi pimpinan  Rotary di
  Indonesia tahun 2006- 2007 ( namanya Governor  ), mottonya adalah LEAD THE
  WAY. Dengan motto ini maka mang Okim yang diharapkan leading the way ,
  tentunya tak bisa seenak gue atau berleha-leha karena sepak terjang mang
  Okim selalu diamati oleh 5 Deputy Governor, 28 Assistant Governor dan 100
  Club President  beserta 2000 anggotanya ( belum yang di Amerika - - - ta'
  iya ! ).

  Harapan dan anjuran   mang Okim di atas semoga tidak dianggap sebagai
  sesuatu yang ria atau menggurui tetapi sebagai  sharing mang Okim bagi
  kemajuan IAGI di masa mendatang. Semoga bermanfaat, dan rebu dihapunten
  kalau ada yang kurang berkenan.

  Selamat berjuang bagi semua calon leader IAGI,
  Mang Okim



  - Original Message -
  From: mohammad syaiful [EMAIL PROTECTED]
  To: iagi-net@iagi.or.id
  Sent: Thursday, July 24, 2008 7:43 AM
  Subject: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )


   mang okim,
  
   terus-terang, sebenarnyalah saya sempat terdiam sejenak membaca satu
   baris kalimat pada akhir subyek diskusi yg lain.
  
   selamat berjuang menuju nomer 1
  
   ada selintas pertanyaan dalam hati saya: apakah saya MEMANG berjuang
   utk 'menuju nomor 1'? apakah saya PERLU berjuang utk 'menuju nomor 1'?
   kata 'berjuang' rasa2nya terlalu tinggi utk 'menuju nomor 1'. sayang
   sekali rasanya kalau kata 'berjuang' digunakan hanya utk agar menjadi
   ketua umum iagi. setelah 'berjuang' dan 'mencapai tujuan', yaitu
   menjadi iagi-1, kesannya terus perjuangan selesai, berhenti, mandek,
   tidur pulasss...
  
   dalam pandangan kacamata saya yg minus 5, justru setelah terpilih sbg
   ketua iagi, itulah permulaan perjuangannya. dan dalam kamus saya pula,
   bukanlah perjuangan seorang ketua iagi saja, melainkan perjuangan oleh
   seluruh anggota iagi yg memegang peran di posisi masing2.
  
   sampai kapan perjuangan akan berhenti? tentunya hingga geologi sudah
   merasuk ke pelosok setiap jiwa di indonesia dan setiap denyut kegiatan
   sehari-hari akan sudah mempertimbangkan geologi di dalamnya.
  
   sekali lagi, semua anggota iagi mestilah ambil bagian dalam perjuangan
   tsb. ketua iagi sih, hanya sekedar layaknya seorang manajer saja. dan,
   sudah sekian lama, saya lihat sosok mang

[iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )

2008-07-23 Terurut Topik mohammad syaiful
mang okim,

terus-terang, sebenarnyalah saya sempat terdiam sejenak membaca satu
baris kalimat pada akhir subyek diskusi yg lain.

selamat berjuang menuju nomer 1

ada selintas pertanyaan dalam hati saya: apakah saya MEMANG berjuang
utk 'menuju nomor 1'? apakah saya PERLU berjuang utk 'menuju nomor 1'?
kata 'berjuang' rasa2nya terlalu tinggi utk 'menuju nomor 1'. sayang
sekali rasanya kalau kata 'berjuang' digunakan hanya utk agar menjadi
ketua umum iagi. setelah 'berjuang' dan 'mencapai tujuan', yaitu
menjadi iagi-1, kesannya terus perjuangan selesai, berhenti, mandek,
tidur pulasss...

dalam pandangan kacamata saya yg minus 5, justru setelah terpilih sbg
ketua iagi, itulah permulaan perjuangannya. dan dalam kamus saya pula,
bukanlah perjuangan seorang ketua iagi saja, melainkan perjuangan oleh
seluruh anggota iagi yg memegang peran di posisi masing2.

sampai kapan perjuangan akan berhenti? tentunya hingga geologi sudah
merasuk ke pelosok setiap jiwa di indonesia dan setiap denyut kegiatan
sehari-hari akan sudah mempertimbangkan geologi di dalamnya.

sekali lagi, semua anggota iagi mestilah ambil bagian dalam perjuangan
tsb. ketua iagi sih, hanya sekedar layaknya seorang manajer saja. dan,
sudah sekian lama, saya lihat sosok mang okim yg berjuang tanpa
henti...

salam,
syaiful

On 7/23/08, miko [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Pak Syaiful,

(dihapuskan)

  Selamat berjuang menuju nomer 1, bons courage !


  Salam batumulia,
  Mang Okim

  - Original Message -


-- 
Mohammad Syaiful - Explorationist, Consultant Geologist
Mobile: 62-812-9372808
Emails:
[EMAIL PROTECTED] (business)
[EMAIL PROTECTED]

Technical Manager of
Exploration Think Tank Indonesia (ETTI)


PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod


PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
* pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
* penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

-
To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
No. Rek: 123 0085005314
Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Bank BCA KCP. Manara Mulia
No. Rekening: 255-1088580
A/n: Shinta Damayanti
IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
-
DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information posted on 
its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event shall IAGI and 
its members be liable for any, including but not limited to direct or indirect 
damages, or damages of any kind whatsoever, resulting from loss of use, data or 
profits, arising out of or in connection with the use of any information posted 
on IAGI mailing list.
-



Re: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )

2008-07-23 Terurut Topik zaim

Ass.W.W.,
Cak Ipul, menurut saya lebih baik kata berjuang untuk 'menuju nomor 1'
ketimbang/daripada kata yang sangat lazim digunakan - tapi saya sangat
tidak setuju - yaitu mencuri untuk 'menuju nomor 1'.
Kata mencuri, banyak digunakan publik misalnya: dalam olah raga:
mencuri gol, mencuri kemenangan dll. Meski sebagai kata kiasan, naif
sekali menggunakan kata mencuri.
Gol dan kemenangan, diperoleh dengan perjuangan, berkeringat selama hampir
2jam, dan ketika menghasilkan gol dan kemenangan kok dikatakan Tim ANU
berhasil mencuri gol dan kemenangan. Inilah kata kiasan yang SANGAT
MENYESATKAN, sehingga bangsa kita ini bisanya meraih gol dan kemenangan
dengan mencuri ???!!!.
Jadi Cak Ipul, sangat lebih baik dan heroik jika Anda dikatakan berjuang
dan berhasil 'menuju nomor 1' daripada dikatakan: Cak Ipul mencuri dan
berhasil 'menuju nomor 1'.He...he...he...,

Wassalam,
Yahdi Zaim
Pencari (bukan pencuri),peneliti
dan penjaga fosil.




 mang okim,

 terus-terang, sebenarnyalah saya sempat terdiam sejenak membaca satu
 baris kalimat pada akhir subyek diskusi yg lain.

 selamat berjuang menuju nomer 1

 ada selintas pertanyaan dalam hati saya: apakah saya MEMANG berjuang
 utk 'menuju nomor 1'? apakah saya PERLU berjuang utk 'menuju nomor 1'?
 kata 'berjuang' rasa2nya terlalu tinggi utk 'menuju nomor 1'. sayang
 sekali rasanya kalau kata 'berjuang' digunakan hanya utk agar menjadi
 ketua umum iagi. setelah 'berjuang' dan 'mencapai tujuan', yaitu
 menjadi iagi-1, kesannya terus perjuangan selesai, berhenti, mandek,
 tidur pulasss...

 dalam pandangan kacamata saya yg minus 5, justru setelah terpilih sbg
 ketua iagi, itulah permulaan perjuangannya. dan dalam kamus saya pula,
 bukanlah perjuangan seorang ketua iagi saja, melainkan perjuangan oleh
 seluruh anggota iagi yg memegang peran di posisi masing2.

 sampai kapan perjuangan akan berhenti? tentunya hingga geologi sudah
 merasuk ke pelosok setiap jiwa di indonesia dan setiap denyut kegiatan
 sehari-hari akan sudah mempertimbangkan geologi di dalamnya.

 sekali lagi, semua anggota iagi mestilah ambil bagian dalam perjuangan
 tsb. ketua iagi sih, hanya sekedar layaknya seorang manajer saja. dan,
 sudah sekian lama, saya lihat sosok mang okim yg berjuang tanpa
 henti...

 salam,
 syaiful

 On 7/23/08, miko [EMAIL PROTECTED] wrote:
 Pak Syaiful,

 (dihapuskan)

  Selamat berjuang menuju nomer 1, bons courage !


  Salam batumulia,
  Mang Okim

  - Original Message -


 --
 Mohammad Syaiful - Explorationist, Consultant Geologist
 Mobile: 62-812-9372808
 Emails:
 [EMAIL PROTECTED] (business)
 [EMAIL PROTECTED]

 Technical Manager of
 Exploration Think Tank Indonesia (ETTI)

 
 PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
 * acara utama: 27-28 Agustus 2008
 * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
 * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
 * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
 * abstrak / makalah dikirimkan ke:
 www.grdc.esdm.go.id/aplod
 username: iagi2008
 password: masukdanaplod

 
 PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
 * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
 * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
 AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!

 -
 To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
 To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
 Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
 Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
 Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
 No. Rek: 123 0085005314
 Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
 Bank BCA KCP. Manara Mulia
 No. Rekening: 255-1088580
 A/n: Shinta Damayanti
 IAGI-net Archive 1: http://www.mail-archive.com/iagi-net%40iagi.or.id/
 IAGI-net Archive 2: http://groups.yahoo.com/group/iagi
 -
 DISCLAIMER: IAGI disclaims all warranties with regard to information
 posted on its mailing lists, whether posted by IAGI or others. In no event
 shall IAGI and its members be liable for any, including but not limited to
 direct or indirect damages, or damages of any kind whatsoever, resulting
 from loss of use, data or profits, arising out of or in connection with
 the use of any information posted on IAGI mailing list.
 -






PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
* acara utama: 27-28 Agustus 2008
* penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
* pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
* batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
* abstrak / makalah dikirimkan ke:
www.grdc.esdm.go.id/aplod
username: iagi2008
password: masukdanaplod



Re: [iagi-net-l] perjuangan? (Re: [iagi-net-l] TEMUAN BARU : )

2008-07-23 Terurut Topik mohammad syaiful
pak zaim yg baik,

terimakasih atas masukannya. saya sepakat utk menghindarkan kata
'mencuri' yg memang tidak elok. saya pun sepakat bahwa dalam permainan
bola, 'perjuangan' digunakan utk meraih gol sbg tujuan permainan. gol
diraih karena perjuangan masing2 peran: manajer klub atau tim, kapten,
gelandang kiri, libero, penyerang tengah, kiper, bahkan termasuk para
penonton.

analogi dg 'menuju nomor 1' adalah, mungkin, penetapan sang kapten.
kapten ditetapkan karena dipercaya oleh para pemain lainnya utk
menggerakkan permainan timnya. rasanya kata 'perjuangan' kurang
mengena utk penetapan posisi sang kapten ini. dan, dalam kacamata
saya, manajer tim adalah orang yg sudah makan asam-garam, yg biasanya
sudah pernah jadi pemain, termasuk umumnya jadi kapten juga.

dalam dunia iagi, para mantan ketua umum adalah seolah-olah manajer
tim pada klub sepakbola

hanya satu IAGI...

salam,
syaiful





On 7/24/08, [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] wrote:

  Ass.W.W.,
  Cak Ipul, menurut saya lebih baik kata berjuang untuk 'menuju nomor 1'
  ketimbang/daripada kata yang sangat lazim digunakan - tapi saya sangat
  tidak setuju - yaitu mencuri untuk 'menuju nomor 1'.
  Kata mencuri, banyak digunakan publik misalnya: dalam olah raga:
  mencuri gol, mencuri kemenangan dll. Meski sebagai kata kiasan, naif
  sekali menggunakan kata mencuri.
  Gol dan kemenangan, diperoleh dengan perjuangan, berkeringat selama hampir
  2jam, dan ketika menghasilkan gol dan kemenangan kok dikatakan Tim ANU
  berhasil mencuri gol dan kemenangan. Inilah kata kiasan yang SANGAT
  MENYESATKAN, sehingga bangsa kita ini bisanya meraih gol dan kemenangan
  dengan mencuri ???!!!.
  Jadi Cak Ipul, sangat lebih baik dan heroik jika Anda dikatakan berjuang
  dan berhasil 'menuju nomor 1' daripada dikatakan: Cak Ipul mencuri dan
  berhasil 'menuju nomor 1'.He...he...he...,

  Wassalam,
  Yahdi Zaim
  Pencari (bukan pencuri),peneliti
  dan penjaga fosil.





   mang okim,
  
   terus-terang, sebenarnyalah saya sempat terdiam sejenak membaca satu
   baris kalimat pada akhir subyek diskusi yg lain.
  
   selamat berjuang menuju nomer 1
  
   ada selintas pertanyaan dalam hati saya: apakah saya MEMANG berjuang
   utk 'menuju nomor 1'? apakah saya PERLU berjuang utk 'menuju nomor 1'?
   kata 'berjuang' rasa2nya terlalu tinggi utk 'menuju nomor 1'. sayang
   sekali rasanya kalau kata 'berjuang' digunakan hanya utk agar menjadi
   ketua umum iagi. setelah 'berjuang' dan 'mencapai tujuan', yaitu
   menjadi iagi-1, kesannya terus perjuangan selesai, berhenti, mandek,
   tidur pulasss...
  
   dalam pandangan kacamata saya yg minus 5, justru setelah terpilih sbg
   ketua iagi, itulah permulaan perjuangannya. dan dalam kamus saya pula,
   bukanlah perjuangan seorang ketua iagi saja, melainkan perjuangan oleh
   seluruh anggota iagi yg memegang peran di posisi masing2.
  
   sampai kapan perjuangan akan berhenti? tentunya hingga geologi sudah
   merasuk ke pelosok setiap jiwa di indonesia dan setiap denyut kegiatan
   sehari-hari akan sudah mempertimbangkan geologi di dalamnya.
  
   sekali lagi, semua anggota iagi mestilah ambil bagian dalam perjuangan
   tsb. ketua iagi sih, hanya sekedar layaknya seorang manajer saja. dan,
   sudah sekian lama, saya lihat sosok mang okim yg berjuang tanpa
   henti...
  
   salam,
   syaiful
  
   On 7/23/08, miko [EMAIL PROTECTED] wrote:
   Pak Syaiful,
  
   (dihapuskan)
  
Selamat berjuang menuju nomer 1, bons courage !
  
  
Salam batumulia,
Mang Okim
  
- Original Message -
  
  
   --
   Mohammad Syaiful - Explorationist, Consultant Geologist
   Mobile: 62-812-9372808
   Emails:
   [EMAIL PROTECTED] (business)
   [EMAIL PROTECTED]
  
   Technical Manager of
   Exploration Think Tank Indonesia (ETTI)
  

  
   PIT IAGI KE-37 (BANDUNG)
   * acara utama: 27-28 Agustus 2008
   * penerimaan abstrak: kemarin2 s/d 30 April 2008
   * pengumuman penerimaan abstrak: 15 Mei 2008
   * batas akhir penerimaan makalah lengkap: 15 Juli 2008
   * abstrak / makalah dikirimkan ke:
   www.grdc.esdm.go.id/aplod
   username: iagi2008
   password: masukdanaplod
  
   
 
   PEMILU KETUA UMUM IAGI 2008-2011:
   * pendaftaran calon ketua: 13 Pebruari - 6 Juni 2008
   * penghitungan suara: waktu PIT IAGI Ke-37 di Bandung
   AYO, CALONKAN DIRI ANDA SEKARANG JUGA!!!
  
   
 -
   To unsubscribe, send email to: iagi-net-unsubscribe[at]iagi.or.id
   To subscribe, send email to: iagi-net-subscribe[at]iagi.or.id
   Visit IAGI Website: http://iagi.or.id
   Pembayaran iuran anggota ditujukan ke:
   Bank Mandiri Cab. Wisma Alia Jakarta
   No. Rek: 123 0085005314
   Atas nama: Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
   Bank BCA KCP. Manara Mulia
   No. Rekening: 255-1088580
   A/n: Shinta Damayanti