Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-03-01 Terurut Topik Teddy A. Purwadi

Coba dicek sdh sampai di mana rencana pembentukan
nic.mil.id utk pemakaian IP di lingkungan Militer jika
tdk di KASUM TNI, CILANGKAP.

hosmater.mil.id saat ini msh dipegang PDTT ID, Kang BR;
sdh saatnya diserahkan ke administrator_organik melek
internet_untuk_keamanan_negara di Cilangkap.
Wah...,berat amat ya m/isinya.

kapan e-mail organik TNI mulai dengan:
[EMAIL PROTECTED]. Jadi ada pengelola MILNET utk
IP, AS dan *mil.id* [DTD=mil.id]. Ada 3-aspek utama
yg harus segera dimulai. Jadi dari awal sdh harus mulai
secured. logical network

Selayang pandang:
Jaringan Telekomunikasinya menyatu dengan PP khusus
utk telekomunikasi HANKAM, dan sdh berserak: satelit,
trunking, packetswitched, circuit switched, hot-line ke
Panglima Tertinggi?, tinggal nyalain logical networknya
saja.

Bagaimana team TNI mau mulai 2002 ini, kita bantu.

-teddy

At 15:13 01/03/2002 +0700, you wrote:
Begini pak ...
saya setuju dengan anda, bahwa penulisah hirarki tidak selalu demikian dan 
tentunya juga tidak boleh terlepas dari makna suatu sebutan/ istilah, 
mungkin kita harus lebih jeli lagi mempelajari struktur organisasi dan 
metode sebutan/ istilah yang lazim digunakan, baik dijajaran militer, 
sipil maupun swasta. seperti contoh bapak tsb, saya yakin pasti bila ada 
manager di di direktorat keuangan pasti sebutannya manager ditku 
(lazimnya)  dan di jajaran militer hal tsb sudah sangat jelas (apabila 
bapak cermat memperhatikannya) , sebagai contoh ditkesad orang akan 
sudah tahu bahwa pasti dibawah angkatan darat dengan strata direktorat, 
dan pasti bukan milit TNI AU atau milik departemen kehakiman, semua 
penamaan di instalasi militer sampai pada pos terkecil sudah tertata 
dengan cermat, baik sebutan maupun kode instalasinya, bahkan sampai plat 
nomor mobil dinas pun ada aturannya. jadi kalau ada domain 
ditkesad.mil.id  dan orang pasti akan langsung mengetahui bahwa itu siapa 
yang punya  kan begitu pak.
Nah, sekarang tinggal masalah recording di idnic, tentunya idnic punya 
database daftar domain di indonesia (yang melalui idnic), pada waktu 
registrasi domain kan dapat dikelompok-kelompokkan dengan pola struktur 
organisasi yang ada, terutama untuk organisasi yang mempunyai struktur 
komando dan kewilayahan. sehingga idnic bisa menyajikan domain apa saja 
yang dibawah TNI AL, TNI AD, TNI AU dan banyak lagi instansi lain diluar itu.
seperti saya contohkan : ada domain : mabesad.mil.id dan juga ada domain 
tni-ad.mil.id , saya tidak tahu apa perbedaan keduanya, apakah kedua 
domain tsb dibawah otoritas yang sama atau berbeda, yang saya tahu 
hanyalah kedua domain tsb milik tni ad. nanti setelah kita menelusuri web 
sitenya (misalnya) baru kita mengerti keperuntukan domain tersebut. karena 
disini, pimpinan mabesad itu adalah kasad, dan pimpinan tni-ad juga kasad 
 jadi mungkin keperuntukannya yang berbeda.

Nah kalau harus ada system yang mengatur, saya sangat setuju. untuk itu 
saya serahkan pada idnic yang mengawaki ini. atau khusus untuk domain 
mil.id harus ada konsultan seorang administrator militer yang paham dengan 
masalah ini, saya tidak tahu prosedur organisasi (AD/ART) di idnic, semua 
saya serahkan kepada pihak idnic. sehingga jangan sampai ada suatu kodim 
gitu menggunakan domain kodimxxx.com karena sulit dapet mil.id . ini 
malah menambah ruwet pengorganisasiannya saya rasa.

Hallo Pak Budi Bagaimana ini ?

thank's
- Original Message -
From: mailto:[EMAIL PROTECTED]Novizal Kristianto
To: mailto:[EMAIL PROTECTED][EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 01, 2002 2:22 PM
Subject: Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

Walah, yang ini justru musti dibicarakan dulu. Hirarki khan tidak harus 
seperti yang Pak Arry bilang tohk. :-). Memangnya dibawah direktur 
keuangan, namanya manager direktur keuangan? atau lebih dalam lagi 
untuk stafnya punya jabatan staff seksi akuntasi divisi billing 
management direktorat keuangan??? :).

Mungkin ada system tertentu yang bisa diterapkan untuk mil.id ini supaya 
tidak terkesan terpisah dari TNI, begitu pak. Maka dari itu, seperti yang 
sudah saya sarankan, konsultasi kepada pihak TNI sangat diperlukan, bukan 
untuk satu divisi saja loh pak, tapi pengaturan secara general pembuatan 
domain mil.id ini.
Mengenai masalah melek internet, wah saya minta maaf kalo menyinggung 
pak, tetapi ini seringkali terjadidimana suatu organisasi yang besar, 
orang-orang di divisi yang lebih kecil lebih maju secara keilmuan (mungkin 
juga karena lebih fokus yach :)), sehingga untuk maju sendiri khan 
jadi agak susah pak.

Pak Budi gimana komentarnya nih???

Ok. salam sejahtera

o0 Bule 0o

   drg. Arry Sadewo, MM [EMAIL PROTECTED] wrote:
Saya tidak bisa membayangkan kalau IDNIC mempertahankan hirarki komando
untuk domain  katakanlah sebagai contoh, nanti apabila ada kodim yang
akan buka domain, maka domainnya harus
kodimxxx.koremxxx.kodamxxx.tni-ad.mil.id karena kodim dibawah komando
korem, korem dibawah komando kodam dst .
mungkin orang indonesia

RE: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik Arif Hidayat

setuju...!
kalo web ditkesad harus menggunakan alamat www.ditkes.ad.tni.mil.id saya pikir lebih 
mudah menghapal nomor ip saja dari pada harus menghapal alamat sepanjang itu
arif h
-- Original Message --
From: Roby Nataatmadja [EMAIL PROTECTED]
Reply-To: [EMAIL PROTECTED]
Date: Thu, 28 Feb 2002 13:50:00 +0700


 Harusnya bisa diloloskan,

karena kalau ikut garis komando domainnya harus:

mil.id -- tni.mil.id -- ad.tni.mil.id -- mabes.ad.tni.mil.id
  -- al.tni.mil.id
  -- au.tni.mil.id

sedangkan mil.id memang dibuat untuk semua instansi yang
berhubungan dengan militer.

jadi ok donk...

salam
*roby*


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]

 On Thursday 28 February 2002 14:04, [EMAIL PROTECTED] wrote:
 oya..apakah sudah ada pihak luar yang ingin beli *.id..??
 kalau memang menguntungkan buat negara dan orang banyak..berikan
 saja..
 
 Sudah pernah dibahas.
 IDNIC tidak akan menjual negara :-)


Yang saya heran apa benar IDNIC punya wewenang untuk menjual negara..??
tapi kalau sudah pernah dibahas hal ini tidak usah diperpanjang..

Salam
Raja


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik budi

On 1 Mar 2002 at 8:54, Effendy Kho wrote:

 Tapi kalau ada yang mau melunaskan seluruh utang luar negeri kita, saya kira 
 boleh saja kita jual .ID nya terus kita bikin .INDO atau .INA

Punya uang US$50.000 untuk submit proposal? ;-)
he he he nggak segampang itu.
Buktinya proposal .WEB saja gagal.


-- budi

--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik drg. Arry Sadewo, MM

Perlu saya jelaskan disini bahwa domain ditkesad.mil.id yang diminta adalah
akan digunakan untuk instansi TNI AD dalam hal ini Direktorat Kesehatan TNI
AD (disingkat ditkesad), saya prihatin diskusi ini tidak jelas arahnya.
sayang mas Budi pada awal pembukaan masalah ini tidak menjelaskan duduk
permasalahan dengan sejelas-jelasnya, sehingga terjadi banyak kesalahan
paham. ada sebagian seolah berpendapat bahwa domain tsb akan digunakan oleh
pihak diluar TNI AD dbs .

- Original Message -
From: [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Friday, March 01, 2002 9:10 AM
Subject: RE: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id


  Intinya, jangan emosi menancapkan pendapat
 seolah hostmaster_sementara Budi Rahardjo utk
  tni.mil.id sedang buka vote.

 emosi bisa positif dan bisa juga negatif
 menurut saya kita harus punya emosi dalam hal ini..

  Jangan sekali2 publik yg merasa_melek_internet
  ingin memanfaatkan kelemahan organisasi
  TNI R.I. yg dianggap msh belum_melek utk
  dieksploitasi, sampai barangkali nanti terlanjur
 sdh diacak-acak industri komersil, lalu mau
  ditata ulang, dst...dst...

 inilah namanya proses..kalau masalah ditata ulang itu biasa..
 tidak ada yang sempurna..

  Kesimpulan: Tanpa proses yg matang utk
  TNI kita, tetap kami tdk setuju.
 
  -teddy

 mas -teddy benar, saya juga setuju harus ada proses yang matang untuk
 tentara kita, tapi jangan lupa perjalanan menuju ke arah yang matang itu
 harus melalui proses setengah matang dst..dst..

 tapi apapun keputusannya saya tetap mendukung (kalau sudah final), yang
 penting kita semua mau bekerjasama yang positif, untuk negara kita..


 Salam
 Raja


 --
 STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
 START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik Muhammad Ichsan



H. Mas Arry. 
Pendapat yang mana yah yang "seolah 
berpendapat bahwa domain tsb akan digunakan oleh pihak diluar TNI 
AD"??


~regards
^^muhammaD 
ichsaN_
- Original Message - 
From: drg. Arry 
Sadewo, MM 
To: [EMAIL PROTECTED] 
Sent: Friday, March 01, 2002 9:26 AM
Subject: Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id
Perlu saya jelaskan disini bahwa domain ditkesad.mil.id yang 
diminta adalahakan digunakan untuk instansi TNI AD dalam hal ini Direktorat 
Kesehatan TNIAD (disingkat ditkesad), saya prihatin diskusi ini tidak jelas 
arahnya.sayang mas Budi pada awal pembukaan masalah ini tidak menjelaskan 
dudukpermasalahan dengan sejelas-jelasnya, sehingga terjadi banyak 
kesalahanpaham. ada sebagian seolah berpendapat bahwa domain tsb akan 
digunakan olehpihak diluar TNI AD dbs .- Original Message 
-From: [EMAIL PROTECTED]To: [EMAIL PROTECTED]Sent: Friday, March 01, 
2002 9:10 AMSubject: RE: [idnic] Saran tentang 
ditkesad.mil.id  Intinya, jangan "emosi" menancapkan 
pendapat seolah "hostmaster_sementara" Budi Rahardjo utk 
 tni.mil.id sedang buka "vote". emosi bisa positif dan bisa 
juga negatif menurut saya kita harus punya emosi dalam hal 
ini..  Jangan sekali2 publik yg 
"merasa_melek_internet  ingin" memanfaatkan "kelemahan" 
organisasi  TNI R.I. yg dianggap msh "belum_melek" utk  
dieksploitasi, sampai barangkali nanti terlanjur sdh diacak-acak 
industri komersil, lalu mau  ditata ulang, 
dst...dst... inilah namanya proses..kalau masalah ditata ulang 
itu biasa.. tidak ada yang sempurna..  Kesimpulan: 
Tanpa proses yg matang utk  TNI "kita", tetap "kami" tdk 
setuju.   -teddy mas -teddy benar, saya 
juga setuju harus ada proses yang matang untuk tentara kita, tapi jangan 
lupa perjalanan menuju ke arah yang matang itu harus melalui proses 
setengah matang dst..dst.. tapi apapun keputusannya saya tetap 
mendukung (kalau sudah final), yang penting kita semua mau bekerjasama 
yang positif, untuk negara kita.. Salam 
Raja -- STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED] 
START-LANGGANAN: 'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]--STOP-LANGGANAN: 
'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]START-LANGGANAN: 
'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]


Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-28 Terurut Topik drg. Arry Sadewo, MM



Sekedar Info.
Untuk diketahui oleh kalangan konco-konco, bahwa 
sistem informasi Ditkesad online telah dirintis mulai tahun 1997, pada waktu itu 
Direktur Kesehatan TNI AD adalah Brigjen TNI dr. Widodo
Namun dalam perjalanannya masih harus belajar 
kesana kemari .. maklum belum "melek" tadi ... tetapi secara resmi 
ceremonial, telah diresmikan oleh Kasad (pada waktu itu diwakili oleh Wakasad 
Letjen TNI Subagio HS) sebagai media resmi sistem Informasi di jajaran Kesehatan 
TNI AD.
sampai saat ini Direktur Kesehatan telah berganti 4 
kali (saat ini Brigjen TNI dr. Aluisius Suharto, SpB), kemudian kami membuka 
server online sendiri untuk merealisasikan gagasan waktu lalu. Para pihak 
Disinfollahta Mabesad pun sudah mengetahui keberadaan kita, 
kalau konco-konco beranggapan bahwa kami belum 
"melek" mengenai sistem ini, hal tersebut kami maklumi, dan mungkin kami titip 
bantuan untuk membuat "melek" akan hal tersebut . biar kita bangsa ini bisa 
sama-sama majunya  kan begitu.
Kami dalam membangun sistem ini tidak didasari atas 
orientasi komersial ataupun politis, namun semata untuk mendukung tugas kami 
sehari-hari dalam bidang Kesehatan, khususnya dilingkungan intern Kesehatan 
Angkatan Darat. 
Bila ada konco-konco yang sudi sumbang saran/ 
kritik membangun, kami sangat berterima kasih.
Jadi dengan adanya domain ditkesad.mil.id ... pada 
hemat saya tidak akan mengkacaukan struktur organisasi bahkan hirarki komando 
dan lain sebagainya, karena toh media maya ini bukan segala-galanya . dalam 
hal lajunya roda organisasi.
Thank's buat konco-konco yang respon terhadap 
permasalahan ini

drg. Arry Sadewo, MM

- Original Message - 

  From: 
  Novizal 
  Kristianto 
  To: [EMAIL PROTECTED] 
  Sent: Friday, March 01, 2002 10:19 
  AM
  Subject: Re: [idnic] Saran tentang 
  ditkesad.mil.id
  
   
  Dear all,
  Saya hanya akan membuat beberapa pertimbangan atas ditkesad.mil.id:
  Kalau disetujui, maka hirarki dalam mil.id menjadi berantakan, karena 
  semestinya diletakkan dibawah tni.mil.id atau ini bukan berarti tidak ada 
  kebebasan dalam dunia maya, tapi saya percaya management yang baik akan 
  membuat segalanya lebih teratur dan mudah dikemudian hari. Oleh karena itu 
  IDNIC harus mempertimbangkan apakah disetujuinya domain ini akan menyulitkan 
  IDNIC /penerus/pengganti IDNIC selanjutnya atau tidak.
  Kalau tidak disetujui, terkadang kita dihadapkan bahwa pengurus pusat dari 
  suatu organisasi (ini mungkin juga termasuk organisasi pemerintahan J ) belum "melek" internet, sehingga akan sulit bagi 
  pengurus seksi/divisi yang sudah "melek" internet untuk bisa maju. Tentu saja 
  ini akan menghambat IDNIC sendiri dalam mensosialisasikan domain name .id 
  kepada masyarakat Indonesia.
  Hal lain yang harus diperhatikan dalam memberikan persetujuan adalah:
  
konsultasi kepada pihak TNI, menimbang bahwa mil.id merupakan domain 
name yang "tertutup" bagi kalangan publik; 
harus dibuat tata-cara dan prosedur pembuatan domain name untuk mil.id 
sebelum diputuskan untuk disetujui/tidak disetujui;
  Untuk Pak Arry,
  Tenang saja pak, memang dimilis ini terkadang materi "bercanda" pun dibahas 
  secara serius….. yach untuk mengurangi ketegangan mungkin. Menurut pandangan 
  saya, pembahasan masih mengarah pada pokok permasalahan kok(kecuali 
  materi "bercandaan"-nya itu tadi, hehehehe)
  Untuk semuanya salam Merdeka…!!!
  o0 Bule 0o
  
   "drg. Arry Sadewo, MM" [EMAIL PROTECTED] 
  wrote: 
  Perlu 
saya jelaskan disini bahwa domain ditkesad.mil.id yang diminta 
adalahakan digunakan untuk instansi TNI AD dalam hal ini Direktorat 
Kesehatan TNIAD (disingkat ditkesad), saya prihatin diskusi ini tidak 
jelas arahnya.sayang mas Budi pada awal pembukaan masalah ini tidak 
menjelaskan dudukpermasalahan dengan sejelas-jelasnya, sehingga terjadi 
banyak kesalahanpaham. ada sebagian seolah berpendapat bahwa domain tsb 
akan digunakan olehpihak diluar TNI AD dbs .- Original 
Message -From: <[EMAIL PROTECTED]>To: <[EMAIL PROTECTED]>Sent: 
Friday, March 01, 2002 9:10 AMSubject: RE: [idnic] Saran tentang 
ditkesad.mil.id  Intinya, jangan "emosi" menancapkan 
pendapat seolah "hostmaster_sementara" Budi Rahardjo utk 
 tni.mil.id sedang buka "vote". emosi bisa positif dan 
bisa juga negatif menurut saya kita harus punya emosi dalam hal 
ini..  Jangan sekali2 publik yg 
"merasa_melek_internet  ingin" memanfaatkan "kelemahan" 
organisasi  TNI R.I. yg dianggap msh "belum_melek" utk 
 dieksploitasi, sampai barangkali nanti terlanjur sdh 
diacak-acak industri komersil, lalu mau  ditata ulang, 
dst...dst... inilah namanya proses..kalau masalah ditata 
ulang itu biasa.. tidak ada yang sempurna..  
Kesimpulan: Tanpa proses yg matang utk 

Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik Denie Nataprawira

ditkesad.tni-ad.mil.id - sebaiknya dibawah domain garis komando saja.

Kalau diloloskan, apakah nanti tidak akan menjadi polemik baru ? spt masalah 
nama-domain pada unsur wilayah (provinsi, kotamadya, dll) yg tempo hari sempat 
menghangat di sini.

-=CMIIW=-

Rgds,

-Denie Nataprawira-


At 06:52 28/02/02 +0700, you wrote:
[Saya sudah kirimkan email tentang ini, tapi hilang]

Begini, saya mendapat permohonan domain
Ditkesad.mil.id
yaitu untuk Direktorat Kesehatan TNI AD.
Dan surat resmi sudah kami terima.

Nah, permasalahan yang kami hadapi.
- Apakah sebaiknya domain ini diloloskan?
atau
- Diminta untuk berada dalam sub domain
   TNI-AD.mil.id

Keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan.
Jika diloloskan maka akan banyak domain baru
di lingkungan mil.id. Ini bagus.
Namun, apakah ini tidak bertentangan dengan
struktur organisasi dari TNI AD yang memiliki
garis komando.

Saya cenderung untuk meloloskan permohonan.
Namun saya minta masukan dari komunitas.

Komentar?

-- budi



--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik Muhammad Ichsan



wah, ini nanti ujung2nya bisa 
mempermasalahkan bahwa *.id boleh didaftarkan oleh 
orang/badan/organisasi/perusahaan yang tidak punya perwakilan di 
Indonesia.


~regards
^^muhammaD 
ichsaN_
- Original Message - 
From: [EMAIL PROTECTED] 

To: [EMAIL PROTECTED] 
Sent: Thursday, February 28, 2002 8:36 AM
Subject: Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id
internet tidak mengenal batas-batas teritorial dsb..jadi di 
internet tidak ada panglima teritorial dsb...jadi berikan saja 
pak..salamRaja Begini, saya mendapat permohonan 
domain Ditkesad.mil.id yaitu untuk Direktorat 
Kesehatan TNI AD. Dan surat resmi sudah kami terima.  
Nah, permasalahan yang kami hadapi. - Apakah sebaiknya domain ini 
diloloskan? atau - Diminta untuk berada dalam sub 
domain TNI-AD.mil.id  Keduanya memiliki 
kelebihan dan kekurangan. Jika diloloskan maka akan banyak domain 
baru di lingkungan mil.id. Ini bagus. Namun, apakah ini tidak 
bertentangan denganstruktur organisasi dari TNI AD yang memiliki 
garis komando.  Saya cenderung untuk meloloskan 
permohonan. Namun saya minta masukan dari komunitas.  
Komentar?  -- budi  -- STOP-LANGGANAN: 
'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED] 
START-LANGGANAN: 'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]--STOP-LANGGANAN: 
'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]START-LANGGANAN: 
'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]


RE: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik Haerani Akbar

Pak Budi,
Kalau tidak salah mabes-AD sudah mempunya domain mabesad.mil.id apa
tidak sebaiknya menggunakan domain yang sudah ada semisal
ditkesad.mabesad.mil.id, karena setahu saya ditkesad masih dibawah
Mabes-AD. Terkecuali jika ditkesad ada dibawah Mabes-TNI nah itu mungkin
bisa diloloskan.
Kalau boleh tahu atas nama siapa ditkesad.mil.id ini di apply ?mungkin
saya bisa membantu meneruskan ke Mabes-AD.

Terima Kasih

Haerani Akbar

-Original Message-
From: [EMAIL PROTECTED]
[mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Thursday, February 28, 2002 6:52 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id


[Saya sudah kirimkan email tentang ini, tapi hilang]

Begini, saya mendapat permohonan domain
   Ditkesad.mil.id
yaitu untuk Direktorat Kesehatan TNI AD.
Dan surat resmi sudah kami terima.

Nah, permasalahan yang kami hadapi.
- Apakah sebaiknya domain ini diloloskan?
atau
- Diminta untuk berada dalam sub domain
  TNI-AD.mil.id

Keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan.
Jika diloloskan maka akan banyak domain baru
di lingkungan mil.id. Ini bagus.
Namun, apakah ini tidak bertentangan dengan
struktur organisasi dari TNI AD yang memiliki
garis komando.

Saya cenderung untuk meloloskan permohonan.
Namun saya minta masukan dari komunitas.

Komentar?

-- budi

--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]

--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik A Wank


SETUJU, pemberian nama domain ditkesad.mil.id untuk Direktorat Kesehatan 
TNI AD.

Tidak layak kalo dunia internet khususnya kepemilikan nama domain di racuni 
oleh asumsi asumsi yang mengarah kepada kebirokrasi, sistem komando atau 
tetek bengek lainnya.
Hal seperti itu bukan gayanya di dunia maya.

Jika mereka ingin menerapkan garis komando menurut istilah manajemen 
mereka, yah silahkan buat buat nama domain utk level top mereka dan lakukan 
link ke masing-masing nama domain di jajaran mereka, dan dari pengamatan 
saya, akronim yang mereka keluarkan semuanya unik, jadi tidak mungkin 
terjadi duplikasi penamaan pada nama domain mereka.

Apa gak ribet kalo nama domain masih ada lagi turunan turunannya, dari segi 
penulisan aja cukup panjang , apalagi utk mengingatnya..  ;-)

Kalo ada yg gampang kenapa di persulit... broer


rgrds
a wank

--- [EMAIL PROTECTED] wrote:
  [Saya sudah kirimkan email tentang ini, tapi hilang]
 
  Begini, saya mendapat permohonan domain
 Ditkesad.mil.id
  yaitu untuk Direktorat Kesehatan TNI AD.
  Dan surat resmi sudah kami terima.
 
  Nah, permasalahan yang kami hadapi.
  - Apakah sebaiknya domain ini diloloskan?
  atau
  - Diminta untuk berada dalam sub domain
TNI-AD.mil.id
 
  Keduanya memiliki kelebihan dan kekurangan.
  Jika diloloskan maka akan banyak domain baru
  di lingkungan mil.id. Ini bagus.
  Namun, apakah ini tidak bertentangan dengan
  struktur organisasi dari TNI AD yang memiliki
  garis komando.
 
  Saya cenderung untuk meloloskan permohonan.
  Namun saya minta masukan dari komunitas.


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik Abdullah Koro

At 10:21 AM 2/28/2002 +0700, Muhamad Syukri wrote:
At 06:52 28/02/02 +0700, [EMAIL PROTECTED] wrote:
Nah, permasalahan yang kami hadapi.
- Apakah sebaiknya domain ini diloloskan?
atau
- Diminta untuk berada dalam sub domain
   TNI-AD.mil.id


So, loloskan saja tetapi dengan catatan pihak tni-ad.mil.id diberitahu
ttg ditkesad ini.

saya juga setuju dengan yang ini.
tetapi sepengetahuan saya, birokrasi di government memang ruwet termasuk 
urusan domain dan sub domain ini.
direktorat cukup sulit meminta lembaga/departemen dalah hal maintenance 
seperti updating ns dll. jadinya ngga bisa online untuk web/mx. riil kasus 
yang saya alami seperti pada domain pdk.go.id(skrg depdiknas.go.id) dan 
lapan.go.id.

lagipula bila lembaga/department tsb cukup care, suatu waktu mereka bisa 
setiap saat minta pengelola idnic untuk mencabut domain tsb, bila di salah 
gunakan, dan membuat image negatif institusi induknya.

well, baiknya berikan saja domain ditkesad.mil.id tsb.

regards,
koro


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



Re: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik [EMAIL PROTECTED]

 Saya juga sangat setuju bila domain seperti itu diterima saja.
 Sekedar saran perlu dipertimbangkan apabila ada permintaan domain yang
 sama  dari KODAM bisa disarankan agar manembahkan nama KODAM-nya.
 
 Lagi pula orang datang mau memberi kita uang, kenapa ditolak :)
 



waah ini tergantung uangnya juga bung..;)
gimana kalau 'ada batu di balik udang'...;)

sorry agak melenceng..


salam
Raja


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]



RE: [idnic] Saran tentang ditkesad.mil.id

2002-02-27 Terurut Topik Roby Nataatmadja


 Harusnya bisa diloloskan,

karena kalau ikut garis komando domainnya harus:

mil.id -- tni.mil.id -- ad.tni.mil.id -- mabes.ad.tni.mil.id
  -- al.tni.mil.id
  -- au.tni.mil.id

sedangkan mil.id memang dibuat untuk semua instansi yang
berhubungan dengan militer.

jadi ok donk...

salam
*roby*


--
STOP-LANGGANAN: 'unsubscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]
START-LANGGANAN:  'subscribe' ke: [EMAIL PROTECTED]