Re: [jogja-linux] Perubahan email address

2009-06-11 Terurut Topik fathir hamdi
2009/6/11 Endianto endia...@indo.net.id:
Dear Admin,
Mohon e-mail address mailing list saya dirubah ke endian...@gmail.com ?
Yang existing akan saya hentikan beberapa waktu lagi.
Terima kasih atas kerjasama yang baik.
Salam,
Endi



Silahkan masuk dan login ke groups.yahoo.com kemudian masuk lagi ke
group jogja-linux (biasanya sudah ada berbentuk daftar di sebelah
kiri) pilih edit membership.

Dibagian email adressess silahkan tambahkan email baru anda dan dari
situ bisa diarahkan bahwa semua email dari milis akan masuk ke email
baru anda.



-- 
---
http://fathirhamdi.wordpress.com


[jogja-linux] Re: Paket Soprano

2009-06-11 Terurut Topik felix_billy_pradeta
Kan setelah saya klik install libsoprano4 ada pesan muncul install dulu 
libsoprano. Nah setelah saya klik libsoprano malah balik lagi disuruh install 
soprano4, kan jadi bingung. Padahal program statistik RKWard paling mumpuni di 
kalangan program statistik open source, terlebih ini berguna bagi saya untuk 
skripsi besok. Memang saya ada RKWard untuk Windows dan telah saya uji coba, 
tetapi kan pasti Windows yang saya pake bajakan, saya nggak mau kayak gitu.

Saya gunakan CrossOver tetapi tidak stabil dan nge-hang. Mohon bantuannnya 
dong, atau ada yang mau membantu saya secara langsung terlibat?



[jogja-linux] Re: Paket Soprano

2009-06-11 Terurut Topik felix_billy_pradeta
Maaf atas kesalahan penulisan saya tadi. Yang benar, paket yang membingungkan 
saya itu adalah paket libsoprano4 dan soprano-daemon. Masalahnya bila saya klik:
- RKWARD akan muncul instal dulu libsorano4
- ketika saya klik libsoprano4 muncul perintah instal dulu   
  soprano-daemon
- dan ketika saya klik soprano-daemon muncul perintah instal dulu   
  libsoprano4
Itulah yang membuat saya bingung. Mohon bantuannya. Terima kasih.



[jogja-linux] PAM AUTHENTICATION FAILED

2009-06-11 Terurut Topik wisnu
Dear Rekans,
Barangkali dari temen2 sudah ada yang pernah ngalami pam authenticatin failed. 
Dalam proses installasi postfix di ubuntu dapper, aku install PAM-0.79,sebagai 
requirement untuk install tpop3d. Nah setelah pam-0.79 di install aku gak isa 
login lagi ke login screen. Error message nya Authentiacation failed. Kalo di 
single usermode, perintah su aja gak isa  unknown module+permition denied, 
aku dah search di google, salah satu solusi nya adalah flash out libpam module 
dan lain2, sudah dilakukan, tapi kondisi tetep sama.. ada mau sharing 
pengalaman dengan ini,


Thanks..

-r_aelk-