Re: [linux-aktivis] Twitter Joins Linux Foundation

2012-08-30 Terurut Topik Itoshiki Rin
On Wed, Aug 29, 2012 at 04:24:23PM +0700, Zulhaj Aliyansyah 
jendral_...@eml.cc wrote:
 jadi pengen punya akun twitter
 
 On Tue, Aug 28, 2012, at 05:59 PM, luniaz...@gmail.com wrote:
  Mantap :D
  --Original Message--
  From: Yahya Kurniawan
  To: linux-aktivis@linux.or.id
  ReplyTo: linux-aktivis@linux.or.id
  Subject: [linux-aktivis] Twitter Joins Linux Foundation
  Sent: Aug 28, 2012 17:43
  
  Twitter gabung ke Linux Foundation.
  Makin kaya aja dukungan ke Open Source
  
  http://www.mediabistro.com/alltwitter/twitter-joins-linux-foundation_b27502
  Twitter: @OomYahya
 
Mbah Stallman dan Mbah ESR masih akan membenci Twitter, kecuali
source-nya dibikin full GPL.

-- 
私が君を照らす明りなるから
例え この世界の王にだって 消せはしない

-- 
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



[linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)

2012-08-30 Terurut Topik Ahmad Sofyan
Di kelas server, Linux memang diakui*). Di level desktop.. ada cukup banyak 
permasalahan. Yang utama adalah kompatibilitas antara aplikasi dengan 
lingkungan desktop. Paling tidak demikian menurut artikel ini.

http://tirania.org/blog/archive/2012/Aug-29.html
http://www.wired.com/wiredenterprise/2012/08/osx-killed-linux/


*)Forty percent of servers run Windows, 60 percent run Linux, he said. How 
are we doing? Forty is less than 60, so I don't like it. ... We have some work 
to do. - Steve Ballmer
http://www.pcworld.com/businesscenter/article/151568/ballmer_still_searching_for_an_answer_to_google.html
--
Ahmad Sofyan





--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



[linux-aktivis] Fyi: Linux, Android, Patent, dan OIN

2012-08-30 Terurut Topik Rusmanto
Sekedar berbagi info, terutama bagi yang belum kenal OIN (Open
Invention Network).

Saya tulis ini terkait heboh perebutan patent antara Apple dan Samsung.
OIN didirikan pada 2005 oleh beberapa perusahaan besar (IBM, NEC,
Novell, Philips, Red Hat, Sony), kemudian juga Canonical dan Google,
lalu diikuti banyak perusahaan/organisasi dari berbagai belahan dunia,
termasuk BlankOn, tapi tidak/belum ada Samsung. *)

Patent yang dimiliki OIN tersedia bebas royalti utk siapa saja yang
sepakat tidak menuntut patent terhadap sistem Linux.
Daftar terbaru (patents) OIN telah memasukkan android-core (akan
berlaku per 31 Oktober 2012), dan berbagai sistem android  lainnya yg
telah masuk sebelumnya. **)

Rus

Garis besar apa itu OIN:
Open Invention Network® is refining the intellectual property model so
that important patents are openly shared in a collaborative
environment. Patents owned by Open Invention Network® are available
royalty-free to any company, institution or individual that agrees not
to assert its patents against the Linux System. This enables companies
to make significant corporate and capital expenditure investments in
Linux — helping to fuel economic growth.

*) http://www.openinventionnetwork.com/licensees.php (BlankOn di no. 15).
**) http://www.openinventionnetwork.com/pat_linuxdefpop_table4.php

--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)

2012-08-30 Terurut Topik Donny Kurnia
On 31 Agu 2012, at 08:09, Ahmad Sofyan asof...@python.or.id wrote:

 Di kelas server, Linux memang diakui*). Di level desktop.. ada cukup banyak 
 permasalahan. Yang utama adalah kompatibilitas antara aplikasi dengan 
 lingkungan desktop. Paling tidak demikian menurut artikel ini.

 http://tirania.org/blog/archive/2012/Aug-29.html
 http://www.wired.com/wiredenterprise/2012/08/osx-killed-linux/


 *)Forty percent of servers run Windows, 60 percent run Linux, he said. How 
 are we doing? Forty is less than 60, so I don't like it. ... We have some 
 work to do. - Steve Ballmer
 http://www.pcworld.com/businesscenter/article/151568/ballmer_still_searching_for_an_answer_to_google.html
 --
 Ahmad Sofyan

Memang, saya merasakannya. Untuk server, kebutuhannya tidak sekompleks
desktop. Asalkan aplikasi server ( http, dbms, dll ) jalan dgn setting
os yg optimal untuk menghandle incoming connection, itu cukup untuk
server. Tidak perlu tampilan bagus, server umumnya headless,
diaksesnya cuma lewat ssh atau web based cp.

Desktop butuh berbagai aplikasi, tampilan yang bagus, multimedia, dan
berbagai kebutuhan lainnya. Berbagai distro berusaha menyediakan ini,
tapi akhirnya beban jadi ada di pembuat aplikasi yang harus
menyediakan dukungan terhadap distro yang ada. Tidk semua komponen
jadi bisa berjalan dgn lancar, perlu banyak waktu dihabiskan hanya
untuk membuat hal sederhana seperti multimedia bisa jalan.

---
Donny Kurnia

-- 
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



[linux-aktivis] Re: Fyi: Linux, Android, Patent, dan OIN

2012-08-30 Terurut Topik Rusmanto
2012/8/31 Rusmanto rusma...@gmail.com:
 *) http://www.openinventionnetwork.com/licensees.php (BlankOn di no. 15).

Maaf salah ketik (terbalik), BlankOn di no 51.

Btw, saya belum mendapatkan info, mengapa Samsung tidak ikut OIN?
Kalau Apple dan Microsoft sepertinya belum pas ikut OIN :)

Rus

-- 
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)

2012-08-30 Terurut Topik Setiajie #20313;#40251;#26124;
Halo,

Sebenarnya mudah aja kok bikin aplikasi di desktop Linux apapun distronya, 
pakai FreePascal dan Lazarus itu sudah mantap. He he he ...

Setiajie Cahyadi

ALAM RIA LINUX COMPUTINDO
I am registered Linux user number 484420
http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420


--- On Fri, 8/31/12, Donny Kurnia donnykur...@gmail.com wrote:

 From: Donny Kurnia donnykur...@gmail.com
 Subject: Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)
 To: linux-aktivis@linux.or.id linux-aktivis@linux.or.id
 Date: Friday, August 31, 2012, 8:44 AM
 On 31 Agu 2012, at 08:09, Ahmad
 Sofyan asof...@python.or.id
 wrote:
 
  Di kelas server, Linux memang diakui*). Di level
 desktop.. ada cukup banyak permasalahan. Yang utama adalah
 kompatibilitas antara aplikasi dengan lingkungan desktop.
 Paling tidak demikian menurut artikel ini.
 
  http://tirania.org/blog/archive/2012/Aug-29.html
  http://www.wired.com/wiredenterprise/2012/08/osx-killed-linux/
 
 
  *)Forty percent of servers run Windows, 60 percent run
 Linux, he said. How are we doing? Forty is less than 60,
 so I don't like it. ... We have some work to do. - Steve
 Ballmer
  http://www.pcworld.com/businesscenter/article/151568/ballmer_still_searching_for_an_answer_to_google.html
  --
  Ahmad Sofyan
 
 Memang, saya merasakannya. Untuk server, kebutuhannya tidak
 sekompleks
 desktop. Asalkan aplikasi server ( http, dbms, dll ) jalan
 dgn setting
 os yg optimal untuk menghandle incoming connection, itu
 cukup untuk
 server. Tidak perlu tampilan bagus, server umumnya
 headless,
 diaksesnya cuma lewat ssh atau web based cp.
 
 Desktop butuh berbagai aplikasi, tampilan yang bagus,
 multimedia, dan
 berbagai kebutuhan lainnya. Berbagai distro berusaha
 menyediakan ini,
 tapi akhirnya beban jadi ada di pembuat aplikasi yang harus
 menyediakan dukungan terhadap distro yang ada. Tidk semua
 komponen
 jadi bisa berjalan dgn lancar, perlu banyak waktu dihabiskan
 hanya
 untuk membuat hal sederhana seperti multimedia bisa jalan.
 
 ---
 Donny Kurnia
 
 -- 
 Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
 Arsip dan info: http://linux.or.id/milis
 
 

-- 
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)

2012-08-30 Terurut Topik Donny Kurnia
On 31 Agt 2012, at 09:12, Setiajie 余鴻昌 setiaji...@yahoo.com wrote:

 Halo,

 Sebenarnya mudah aja kok bikin aplikasi di desktop Linux apapun distronya, 
 pakai FreePascal dan Lazarus itu sudah mantap. He he he ...

 Setiajie Cahyadi
 
 ALAM RIA LINUX COMPUTINDO
 I am registered Linux user number 484420
 http://counter.li.org/cgi-bin/certificate.cgi/484420


 --- On Fri, 8/31/12, Donny Kurnia donnykur...@gmail.com wrote:

 From: Donny Kurnia donnykur...@gmail.com
 Subject: Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)
 To: linux-aktivis@linux.or.id linux-aktivis@linux.or.id
 Date: Friday, August 31, 2012, 8:44 AM
 On 31 Agu 2012, at 08:09, Ahmad
 Sofyan asof...@python.or.id
 wrote:

 Di kelas server, Linux memang diakui*). Di level
 desktop.. ada cukup banyak permasalahan. Yang utama adalah
 kompatibilitas antara aplikasi dengan lingkungan desktop.
 Paling tidak demikian menurut artikel ini.

 http://tirania.org/blog/archive/2012/Aug-29.html
 http://www.wired.com/wiredenterprise/2012/08/osx-killed-linux/


 *)Forty percent of servers run Windows, 60 percent run
 Linux, he said. How are we doing? Forty is less than 60,
 so I don't like it. ... We have some work to do. - Steve
 Ballmer
 http://www.pcworld.com/businesscenter/article/151568/ballmer_still_searching_for_an_answer_to_google.html
 --
 Ahmad Sofyan

 Memang, saya merasakannya. Untuk server, kebutuhannya tidak
 sekompleks
 desktop. Asalkan aplikasi server ( http, dbms, dll ) jalan
 dgn setting
 os yg optimal untuk menghandle incoming connection, itu
 cukup untuk
 server. Tidak perlu tampilan bagus, server umumnya
 headless,
 diaksesnya cuma lewat ssh atau web based cp.

 Desktop butuh berbagai aplikasi, tampilan yang bagus,
 multimedia, dan
 berbagai kebutuhan lainnya. Berbagai distro berusaha
 menyediakan ini,
 tapi akhirnya beban jadi ada di pembuat aplikasi yang harus
 menyediakan dukungan terhadap distro yang ada. Tidk semua
 komponen
 jadi bisa berjalan dgn lancar, perlu banyak waktu dihabiskan
 hanya
 untuk membuat hal sederhana seperti multimedia bisa jalan.

 ---
 Donny Kurnia

Bukan aplikasinya, tapi komponen lain. Contoh adalah audio dan video.
Klo bikin aplikasi si sekarang ini paling banyak pada pakai python.
Tapi pakai bahasa apapun, tetap ada permasalahan mendasar, bagaimana
mendukung berbagai distro yang ada yang masing2 memiliki pendekatan
berbeda untuk menghandle fitur2 desktop.

--
Donny Kurnia

--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis



Re: [linux-aktivis] Renungan akhir pekan :-)

2012-08-30 Terurut Topik adi

On Fri, Aug 31, 2012 at 08:09:04AM +0700, Ahmad Sofyan wrote:

Di kelas server, Linux memang diakui*). Di level desktop.. ada cukup banyak 
permasalahan. Yang utama adalah kompatibilitas antara aplikasi dengan 
lingkungan desktop. Paling tidak demikian menurut artikel ini.

http://tirania.org/blog/archive/2012/Aug-29.html
http://www.wired.com/wiredenterprise/2012/08/osx-killed-linux/


kalau menurut saya sih paling utama dukungan dari vendor hardware
terhadap linux masih kurang. untuk menjadi os yang bisa diterima,
linux harus sudah preinstalled. nggak masuk akal kalau menuntut
user di seluruh dunia download, install, kemudian linux jadi os
paling top :-)

android kenapa bisa ngetop. ya karena sudah preinstalled toh.
coba kalau user disuruh beli iphone, atau windowsphone, terus
baru disuruh download dan install android.

dan sepertinya, soal miskin dukungan hardware ini, akan terus
seperti itu sampai bbrp lama. mengingat pasar ini masih merupakan
ceruk yang masih bisa dieksploit. kecuali ada konsep bisnis
spektakuler yang bisa mengubah itu semua.

Salam,

P.Y. Adi Prasaja

--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis