Re: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-23 Terurut Topik tunggul ardhi

--- Irwan Hadi [EMAIL PROTECTED] wrote:
 nama gue bayu gue sekarang lagi pengen belajar
 ngehack , bisa ajarin gue 
 nggak caranya .
 Soalnya gue penasaran belum pernah nyoba ngehack !
 boleh kan ???

untuk bisa ngehack, anda harus menyiapkan peralatannya
dulu (software). kemudian amati sasaran yang mau
dihack (pasang sniff). cari port-port apa saja yang
terbuka dan bisa dimasuki.
caranya gitu aja seh.
tapi mendingan jangan ngehack deh kalau ketahuan gawat
kan... :)

-tgl

__
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 



Re: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-23 Terurut Topik cbug

On Sat, 22 Jan 2000, tunggul ardhi wrote:

 untuk bisa ngehack, anda harus menyiapkan peralatannya
 dulu (software). kemudian amati sasaran yang mau
 dihack (pasang sniff). cari port-port apa saja yang

Koreksi dikit, sniffing justru dilakukan kalo kita sudah masuk ke target
dan dapat root, karena untuk open promiscuos mode harus root.

 terbuka dan bisa dimasuki.

Mungkin maksudnya mencari port itu pake portscanner (eg: nmap nya Fyodor)

 tapi mendingan jangan ngehack deh kalau ketahuan gawat

Lho ngehack itu baik buat kesehatan dan pengetahuan kok.

BTW ... kira2 urutan belajarnya seperti ini :

1. Kuasai dengan baik, salah satu OS yang anda sukai (bisa Win9x, WinNT,
   Linux, FreeBSD dll) - supaya kalo anda membutuhkan perintah2 advanced
   nya gak malu2in :P
2. Pelajari dan cari informasi tentang sasaran yang akan di hack
   a. IP Address (kalo di net, nslookup, dig, whois, traceroute)
   b. OS yang digunakan (gunakan nmap dgn option OS Detection)
   c. Port yang terbuka (gunakan nmap atau port scanner lain)
   d. Vulnerability/Hole apa saja yg mungkin ada di sasaraan
  (bisa gunakan vulnerability scanner)
   e. Cari data2 tambahan berdasarkan abcd diatas, mungkin account
  local di sasaran bisa didapatkan, atau keterangan2 lain yang 
  berguna (disini social enginering mungkin banyak berperan).
   f. Mencari exploit yang berkaitan dengan data2 yang kita dapatkan.
3. Memulai hacking.
4. Kalau gak berhasil? ... ya coba lagi atau tinggalkan sasaran anda, 
   masih banyak yang lain :P )


 -tgl

cbug
[Kecoak Elektronik]




 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 



Re: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-23 Terurut Topik Irwan Hadi

At 20:29 22/01/2000 -0800, **tunggul ardhi**, has written a message, and
here is the reply :
untuk bisa ngehack, anda harus menyiapkan peralatannya
dulu (software). kemudian amati sasaran yang mau
dihack (pasang sniff). cari port-port apa saja yang
terbuka dan bisa dimasuki.

Selain itu anda harus tahu juga sasaran menggunakan OS/ nya apa, dan sukur
sukur kalau bisa tahu pakai hard warenya apaan.
Sebab setiap OS/ memiliki kelemahannya sendiri sendiri, misalnya untuk WIN
NT, kalau belum di service pack, di tear drop saja juga koit (kirim ICMP
flood ke port 137 / 139)
tapi kalau sudah, ada lagi lainnya yang bisa diexploitasi, misalnya dari
IISnya.


caranya gitu aja seh.
tapi mendingan jangan ngehack deh kalau ketahuan gawat
kan... :)
Wah itu nge crack, bukannya nge hack.

---
AFLHI 058009990407128029/089802---(102598//991024)


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 



Re: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-23 Terurut Topik Erga Munggaran

On Sun, Jan 23, 2000 at 07:32:43PM -0800, cbug wrote:
d. Vulnerability/Hole apa saja yg mungkin ada di sasaraan
   (bisa gunakan vulnerability scanner)
---
Nah kalau ini toolsnya apa yah? Tentu saja selain searching databasenya
bugtraq. Apa menggunakan SAINT? Atau mungkin ada tool lainnya?
 --
http://jupiter.centrin.net.id/~erganov/ http://www.cryogen.com/erganov/
Join to Indonesia Linux User Group at 
http://clubs.yahoo.com/clubs/indonesialinuxusergroup


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 



[ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-22 Terurut Topik Irwan Hadi

X-Originating-IP: [192.73.25.12]
From: "bayu adhi cahyono" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: ajarin gue dong 
Date: Fri, 21 Jan 2000 19:11:58 GMT

hi ...

nama gue bayu gue sekarang lagi pengen belajar ngehack , bisa ajarin gue 
nggak caranya .
Soalnya gue penasaran belum pernah nyoba ngehack ! boleh kan ???

Thanks berat,

oon
__
Get Your Private, Free Email at http://www.hotmail.com

---
AFLHI 058009990407128029/089802---(102598//991024)


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 



RE: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong

2000-01-22 Terurut Topik Allfree2

Sama Donk.

-Original Message-
From: Irwan Hadi [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: 22 Januari 2000 19:37
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [ Hackerlink ] Fwd: ajarin gue dong 


X-Originating-IP: [192.73.25.12]
From: "bayu adhi cahyono" [EMAIL PROTECTED]
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: ajarin gue dong 
Date: Fri, 21 Jan 2000 19:11:58 GMT

hi ...

nama gue bayu gue sekarang lagi pengen belajar ngehack , bisa ajarin gue 
nggak caranya .
Soalnya gue penasaran belum pernah nyoba ngehack ! boleh kan ???

Thanks berat,

oon
__
Get Your Private, Free Email at http://www.hotmail.com

---
AFLHI 058009990407128029/089802---(102598//991024)


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id
 


__
Do You Yahoo!?
Talk to your friends online with Yahoo! Messenger.
http://im.yahoo.com


 http://www.indolinux.com - Nikmati Layanan Personal INDOLINUX :: 
 http://techscape.net/ - Webhosting: Dual T3 on Dual Pentium III 450Mhz
 Only US$1.95/month - CGI SSL 5MB Unlimited Traffic  Mail FP2000
 ---
 untuk berhenti kirim  email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 untuk melihat peraturan kirim email  ke  [EMAIL PROTECTED]
 arsip berada di  http://www.mail-archive.com/milis@hackerlink.or.id