Re: [obrolan-bandar] Gaya tulisan analis untuk INVESTOR ...Re: TODAY...sampai beberapa hari ke depan

2005-06-14 Terurut Topik Pengamat Saham
betul mbah... akhir-akhir ini saya jadi males baca
analis report karena makin dibaca hasilnya makin
bingung...

btw.  saya jadi pingin nanya sama rekan-rekan yang
disini.  apa ada yang tau beda analis saham dan
komentator saham?

terima kasih sebelumnya.

--- jsx_consultant [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 Banyak tulisan analis saham HANYA bisa dibaca oleh
 analis lagi
 karena isinya TERLALU TEKNIS... 
 
 Ada lagi tulisan yang ENGGA JELAS prediksinya, bisa 
 dibaca NAIK dan bisa juga dibaca TURUN
 
 Ada lagi yang target waktunya LAMA, jadi tidak
 menarik
 bagi TRADER... karena bisa TURUN dulu baru naik...
 
 Tapi Gaya tulisan bung JH sangat menarik, sangat
 JELAS dan
 kita harapkan PREDIKSI nya juga BAGUS... Mudah
 mudahan...
 
 
 --- In obrolan-bandar@yahoogroups.com, JH
 [EMAIL PROTECTED] wrote:
  Kalau trend 2004 ke bawah trendnya naik..maka
 tahun 2005 gak 
  jelas..karena market bergerak membentuk pola yang
 tidak biasa dan 
  belum terbaca..( hmm..mungkin pemain di dalamnya
 ingin membentuk 
  pola yang lain daripada yang lain ( target
 tertentu ) untuk masa 
  yang akan datang.. )..ya udah...mumpung lagi tune
 nih..
  
  Menurut penglihatan...KALAU JPRS naik, maka ALMI
 dan INAI juga 
  naik...tapi..kalau Induknya ( JPRS ) dah
 diem...jangan masukkk.., 
  tunggu sampai dia bergerak lagi suatu hari.
  
  PNBN..kalau dilihat2..mayoritas yang nyimpen
 adalah F ( Foreigner ).
  
  MEDC terlihat nyeruduk dari belakang...mungkin
 ingin muncul ke 
  permukaan tuk ambil nafas.
  
  GJTL harusnya sih naik hari ini...
  
  Yang belum tercapai :
  BRPT, target 880..
  CFIN target 385...
  ANTM target 2500...
  CMNP target 980 dan 1010...
  ASGR target sih 400, tp jng beli dulu karena
 mungkin bakal menuju 
  275 - 290 baru deh bullish..yang sabar yah..
  PNIN target 390...
  ELTY target 360..tp mungkin agak lama...
  
  Yang udah tercapai :
  LSIP target 2250 sudah tercapai..jadi mungkin naik
 sedikit trus 
  turun..
  ADHI juga udah nyampe target 860..
  
  ENRG kalau posisinya masih seperti ini, mungkin
 besok turun..baru 
  naik lagi setelah itu..feeling sih mungkin bisa ke
 1000...sama ama 
  BUMI..walau groupnya ngos2an untuk naik..( gosip
 sih lagi road show 
  k luar negeri )
  
  LPBN bakal turun ke 1030..
  
  BBRI normal, no problem..ikutin aja anginnya
 kemana..kalau udah 
  punya, HOLD aja dulu..
  
  PTBA..masih tidur...jangan dibangunin dulu
 deh..tunggu..karena 
  ternyata masih banyak yang butuh minyak
 pelumas..hahaha
  
  Otre..segitu aja dulu yah...daku mau bikin Pe'Er
 dulu nih..kalau 
  kalau mau dianalisa..silahkan..supaya lebih
 akurat..
 
 
 
 
 
 




__ 
Discover Yahoo! 
Have fun online with music videos, cool games, IM and more. Check it out! 
http://discover.yahoo.com/online.html





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
In low income neighborhoods, 84% do not own computers.
At Network for Good, help bridge the Digital Divide!
http://us.click.yahoo.com/EpW3eD/3MnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[obrolan-bandar] Kompas dan milis + BNBR + kaum KAPITALIS.... Pasar senin sebelum buka

2005-05-02 Terurut Topik Pengamat Saham
BNBR: hampir semua proyeknya didapet dari BUMN
siapa bilang pemerintah serius memerangi KKN?

catatan moderator:
- Bisa kasih contoh bukti ?
- Pagi ini Kompas mempertanyakan KREDIBILITAS milis !!!
- Khusus untuk info bursa, informasi dari DUA pihak yang
  tidak dipublish pada saat yang sama BISA MENJADI alat
  para BD.
- Hari ini kasih info BAGUS dari pake analyst X, dia jualan.
  Besok kasih info JELEK lewat analyst Y, dia beli balik.
  Jadi media yang punya KREDIBILITAS juga sebenarnya bisa
  menjadi ALAT KAUM KAPITALIS tanpa disadari oleh media
  itu sendiri.





--- T O K A I [EMAIL PROTECTED] wrote:

  
  
 Hari ini kita telah memasuki babak baru pada era 
  
 perdagangan saham dalam wacana keceriaan . . . .
  
 sekian lama dihantam badai dan gelombang di bursa
 jakarta
  
 Kini tiba saat yang kita nantikan segera datang
 dengan penuh
  
 haru canda dan tawa bagi semua.
  
  
  
  
 BNBR ? Beware of it!!
  
 Kalau diliat dari trend penggorokan bisa jadi menuju
 Rp.50,-
  
 
 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam
 protection around 
 http://mail.yahoo.com 


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
In low income neighborhoods, 84% do not own computers.
At Network for Good, help bridge the Digital Divide!
http://us.click.yahoo.com/EpW3eD/3MnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[obrolan-bandar] PERINGATAN: JANGAN MAIN FUTURE INDEX LQ-45!

2005-04-21 Terurut Topik Pengamat Saham


Ini sekedar himbauan buat rekan-rekan, jika anda ingin
investasi, ada baiknya anda JANGAN COBA-COBA UNTUK
INVESTASI di FUTURE LQ-45, PRODUK DARI BES.

Alasannya cuman satu: MARKET TIDAK BERGERAK NATURAL.


Harga sudah mencapai titik suspend. Tapi rupanya, BES
memaksakan diri untuk tidak melakukan suspend. 
Akibatnya, investor dipancing untuk mengambil posisi 
BUY/BELI diatas titik suspend.  Ini tentu saja membuka
peluang kerugian bagi investor apabila harga pada hari
senin masih kembali turun.

INGAT: JANGAN COBA COBA INVESTASI DI LQ-45! 

__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Has someone you know been affected by illness or disease?
Network for Good is THE place to support health awareness efforts!
http://us.click.yahoo.com/Rcy2bD/UOnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





[obrolan-bandar] Heran

2005-04-19 Terurut Topik Pengamat Saham


Menurut anda semua, market sekarang ini bullish atau
bearish sih???

soale gini:
market bullish: futurespot
market bearish: futurespot

hari gini LQ-45 future masih 5-6 poin diatas spot. 
dalam kondisi normal, LQ future itu biasanya cuma 2-3
poin diatas spot kalau market lagi bullish.

Jadi market extra bullish? atau ada bandar tolol yang
lagi pingin bagi duit???

Kesimpulannya gimana ini mbah?
mohon petunjuk.

(kalau mau main LQ hati-hati.  hubungan bandar dengan
orang BES sangat kuat... terbukti, kemarin pas market
minus 30, BES tidak mensuspend LQ padahal sudah turun
banyak.  Biar spot udah di 228 - 230, FutLQ-nya
dijagain di 234, tipis diatas harga suspend)



__ 
Do you Yahoo!? 
Plan great trips with Yahoo! Travel: Now over 17,000 guides!
http://travel.yahoo.com/p-travelguide





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
What would our lives be like without music, dance, and theater?
Donate or volunteer in the arts today at Network for Good!
http://us.click.yahoo.com/Tcy2bD/SOnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [obrolan-bandar] TSUNAMI melanda bursa bursa DUNIA...

2005-04-16 Terurut Topik Pengamat Saham


alhamdulillah... 

hari jumat, saya sempat posisi open sell LQ-45 di
harga 242... market baru buka, langsung saya sell... 
padahal closing kemarinnya diatas 243...

semoga saya diberi kekuatan iman untuk menahan posisi
sampai hujannya reda... dan semoga saya diberi
kesempatan untuk profit taking di harga yang bagus...

mungkin embah juga bisa coba... market seperti ini,
future LQ masih 2 poin diatas spot... tapi kalau
kalah, saya tidak tanggung loh ya.

investor teri
bisanya cuma main LQ.


--- jsx-consultant [EMAIL PROTECTED]
wrote:

 
 TSUNAMI melanda bursa bursa DUNIA kemarin
 
 Keringat DINGIN mulai MENETES
 Fund manager sudah kehilangan kegembiraan , gairah
 dan libido nya...
 BD lagi berfikir KERAS gimana bisa keluar dari
 KRISIS bursa multi
 regional ini...
 
 What is OUR OPTION ?
 - TIARAP
 - BERDOA
 - NGESHORT
 - ??
 
 
 
 
 
 
 .
 
 
 
 
 
 
 




__ 
Do you Yahoo!? 
Plan great trips with Yahoo! Travel: Now over 17,000 guides!
http://travel.yahoo.com/p-travelguide





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
Has someone you know been affected by illness or disease?
Network for Good is THE place to support health awareness efforts!
http://us.click.yahoo.com/Rcy2bD/UOnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [obrolan-bandar] Re: [saham] Masuk AKAL secara TA dan FA ....Re: [Milis-AATI] Money Laundering

2005-03-23 Terurut Topik Pengamat Saham


kalau menurut saya seh... ada kemungkinan kemampuan
otak yang dia miliki agak terlalu terbatas untuk
menerima kenyataan bahwa IHSG langsung lari ke 1200
tanpa kembali ke 900 lagi.

--- Lorena [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Benar juga tuh si komentar bapak konsultan BEJ.
 Praktisi tersebut senang Indeks ke 900 
 setelah dia masuk di 900 
 dia akan kembali senang jika indeks ke 1200.
  
  
 
 
 nsultant [EMAIL PROTECTED] wrote:
 - Original Message -
From: Indra Kusumah
To: [EMAIL PROTECTED]
Sent: Monday, March 21, 2005 4:41 PM
Subject: [Milis-AATI] Money Laundering
 
 Seorang praktisi mencurigai kenaikan IHSG
 mencapai harga
 tertinggi
akibat dari dana money laundering, alasannya
 krn ngak ada
 fundamental
yang mendukung.  bahkan dia mengatakan senang
 kalau IHSG turun
 pada
level 900 an (republika 21 maret 2005).
 Kenapa ?, jangan2 ia
 kesal
karena dia tidak sempat beli apapun atau
 wartawannya salah
 interpretasi
maksud sumber beritanya. Mampukah TA
 mendekteksi pergerakan yg
 ngak
masuk akal atau TA menganggap pergerakan
 harga semua masuk akal
 ?wass,
IH
   

---
 
 Apakah IHSG dilevel 1150 masuk akal secara TA atau
 FA ?.
 
 - Jagoan FA udah bilang ENGGA MASUK akal sedang
 - Jagoan TA bilang MASUK AKAL, ayam sih akan
 bertelor terus ampe
   dia MONOPAUSE...(baca reversal)... hehehe
 
 Apa komentar bandarmologist tentang ini ?.
 
 Sebelum embah jawab, lihat dulu: 
 - RALS naik +5% saat IHSG -13 saat ini.
   jadi kalo kata embah: This is THE GAME IS ALL
 ABOUT 
 
 Para ahli sering melupakan:
 - Saham dan bursa yang tidak LIKWID bisa dimainkan
 melawan FA 
 - Ketika pasar digerakan melawan FA, maka otomatis
 TA yang menang
   karena The FORCES is behind TA...
 
 Jadi kalo kata embah, BE FLEXIBLE aje, 
 - kalo FA kasih coan kita jadiin dia NO 1, 
 - kalo TA kasih gain kita jadiin NO 2 atau
 sebaliknya.
 - kalo bisa cari no 3 yang masih SEXY yaitu
 bandarmologi... hehehe...
 
 Yang penting bukan TA atau FA nya TAPI GAIN nya...
 RIGHT ?.
 
 Ketika anda mau masuk surga atau neraka, Tuhan tidak
 tanya
 AGAMA anda , Tuhan cuman tanya apa GAIN anda 
 di dunia alias AMAL dan PEBUATAN kita...
 
 ...
 
 embah
 
 
 DILARANG KERAS MEMOSTING OPINI PRIBADI TENTANG
 POLITIK DI MILIS INI.
 Silahkan lakukan itu di milis
 [EMAIL PROTECTED]
 
 [EMAIL PROTECTED] untuk unsubscribe
 dari milis saham
 [EMAIL PROTECTED] untuk subscribe ke
 milis saham
 
 
 
 Yahoo! Groups SponsorADVERTISEMENT
 
 
 -
 Yahoo! Groups Links
 
To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/saham/
   
To unsubscribe from this group, send an email to:
 [EMAIL PROTECTED]
   
Your use of Yahoo! Groups is subject to the
 Yahoo! Terms of Service. 
 
 
   
 -
 Do you Yahoo!?
  Yahoo! Small Business - Try our new resources site!





__ 
Do you Yahoo!? 
Yahoo! Small Business - Try our new resources site!
http://smallbusiness.yahoo.com/resources/ 





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
In low income neighborhoods, 84% do not own computers.
At Network for Good, help bridge the Digital Divide!
http://us.click.yahoo.com/EpW3eD/3MnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/
 





Re: [obrolan-bandar] Milis OB mengejar IHSG

2005-03-22 Terurut Topik Pengamat Saham


menurut hemat saya, trend dari anggota milis untuk
kedepannya masih akan mengalami kenaikan.  Dengan
posisi resisten di sekitar angka 5000, dan suport di
sekitar 500.  alasannya: karena orang akan menghindari
untuk menjadikan dirinya sebagai:
1.  Hanging Man (=amsiong)
2.  Engulfing (ketimpa bandar melulu... kaga ada
tjoannya)
3.  Shooting Star (kekayaannya turun mulu)

gitu loh...

--- ANG CIT KONG [EMAIL PROTECTED] wrote:

 Mbah kl index ke 1200 mah susah dah kayak nya milis
 ob ngejer nya mbah, kecuali index balik ke 900 mbah 
   - Original Message - 
   From: jsx_consultant 
   To: obrolan-bandar@yahoogroups.com 
   Sent: Monday, March 21, 2005 12:50 PM
   Subject: [obrolan-bandar] Milis OB mengejar IHSG
 
 
 
   Saat ini anggota milis OB mendekati 800
 
   Angota milis bertambah terus tapi IHSG juga naek
 terus...
 
   Bisakan kita mengejar angka IHSG yang saat ini
   berada pada level 1154 ?. 
 
   ...
 
   embah
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
  

--
 
   IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS
 SERVICE
 
  

--
 
 
 
 
 
 Yahoo! Groups Sponsor 
   ADVERTISEMENT
  


 
 

--
   Yahoo! Groups Links
 
 a.. To visit your group on the web, go to:
 http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/
   
 b.. To unsubscribe from this group, send an
 email to:
 [EMAIL PROTECTED]
   
 c.. Your use of Yahoo! Groups is subject to the
 Yahoo! Terms of Service. 
 
 
 




__ 
Do you Yahoo!? 
Yahoo! Small Business - Try our new resources site!
http://smallbusiness.yahoo.com/resources/ 





 Yahoo! Groups Sponsor ~-- 
What would our lives be like without music, dance, and theater?
Donate or volunteer in the arts today at Network for Good!
http://us.click.yahoo.com/Tcy2bD/SOnJAA/cosFAA/zMEolB/TM
~- 



--

IMQ - THE REAL TIME DATA AND BUSINESS NEWS SERVICE

--


 
Yahoo! Groups Links

* To visit your group on the web, go to:
http://groups.yahoo.com/group/obrolan-bandar/

* To unsubscribe from this group, send an email to:
[EMAIL PROTECTED]

* Your use of Yahoo! Groups is subject to:
http://docs.yahoo.com/info/terms/