Re: [PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank

2008-10-26 Terurut Topik Sulistiono Kertawacana
Tong kayaknya kudu nonton film the INSIDER yang mengisahkan kurang lebih -
konspirasi perusahaan rokok AS yang selama 50 tahun menyatakan bahwa belum
ada bukti ilmiah pengaruh buruk rokok bagi kesehatan meski penelitian yang
dilakukan oleh perusahaan itu sendiri mengakuinya hehhehe

Pada 19 Oktober 2008 01:15, Furqon Azis [EMAIL PROTECTED] menulis:

   Apakah Anda nasabah Bank? Menabung/punya deposito di Bank? Coba diingat2
 bagaimana sih Bank mempromosikan produk tabungannya kepada Anda? biasanya
 ada 3 keuntungan yang ditawarkan bank yaitu:

 1. Uang Anda aman
 2. Uang Anda bertambah (bunga/bagi hasil)
 3. Ada hadiahnya (Mobil, uang, Umroh, dll dll)

 Apa yg salah dengan ke-tiga poin di atas? Ada yg aneh? Rasanya sih tidak
 ada. Tapi, coba perhatikan poin 2 (poin 1 dan 3 tidak saya bahas).

 Uang Anda bertambah, entah itu karena bunga/bagi hasil. Benarkah? Benar.
 Terus apa yang salah? Nahh,..Pernahkan pihak Bank (CS-nya misalkan)
 memberitahu Anda seperti ini : Pak/Bu, uang Anda jika ditabung di sini akan
 bertambah karena bunga/bagi hasil, tapi maaf, NILAI UANG-nya sendiri
 berkurang karena INFLASI.

 Pernah kah ilmu tentang INFLASI diajarkan kepada masyarakat umum/awam yang
 hendak menabung di Bank? Tentu saja Bank tidak akan mau memberitahukan
 informasi tersebut kepada masyarakat. Kalau masyarakat awam tahu, protes lah
 mereka :D

 Kalau boleh saya bilang, produsen rokok jauh lebih baik daripada Bank dalam
 memasarkan produknya. Pada kemasan rokok, selalu tercantum Rokok
 menyebabkan kematian, kanker, impotensi dll dll (walaupun itu karena aturan
 pemerintah). Bank? Silakan tanya pada rumput yg bergoyang hehehehe


 have a nice weekend
 --utong--

 __
 Do You Yahoo!?
 Tired of spam? Yahoo! Mail has the best spam protection around
 http://mail.yahoo.com
 




-- 
Best regards,
Sulistiono Kertawacana
http://sulistionokertawacana.blogspot.com/


Re: [PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank

2008-10-26 Terurut Topik Furqon Azis
sama donk ma felm ini : 
Thank you for smoking (2005) http://www.imdb.com/title/tt0427944/


--utong--






From: Sulistiono Kertawacana [EMAIL PROTECTED]
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Sent: Sunday, October 26, 2008 7:12:04 PM
Subject: Re: [PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank


Tong kayaknya kudu nonton film the INSIDER yang mengisahkan kurang lebih - 
konspirasi perusahaan rokok AS yang selama 50 tahun menyatakan bahwa belum ada 
bukti ilmiah pengaruh buruk rokok bagi kesehatan meski penelitian yang 
dilakukan oleh perusahaan itu sendiri mengakuinya hehhehe  


Pada 19 Oktober 2008 01:15, Furqon Azis [EMAIL PROTECTED] com menulis:

Apakah Anda nasabah Bank? Menabung/punya deposito di Bank? Coba diingat2
bagaimana sih Bank mempromosikan produk tabungannya kepada Anda?
biasanya ada 3 keuntungan yang ditawarkan bank yaitu:

1. Uang Anda aman
2. Uang Anda bertambah (bunga/bagi hasil)
3. Ada hadiahnya (Mobil, uang, Umroh, dll dll)

Apa
yg salah dengan ke-tiga poin di atas? Ada yg aneh? Rasanya sih tidak
ada. Tapi, coba perhatikan poin 2 (poin 1 dan 3 tidak saya bahas).

Uang
Anda bertambah, entah itu karena bunga/bagi hasil. Benarkah? Benar.
Terus apa yang salah? Nahh,..Pernahkan pihak Bank (CS-nya misalkan)
memberitahu Anda seperti ini : Pak/Bu, uang Anda jika ditabung di sini
akan bertambah karena bunga/bagi hasil, tapi maaf, NILAI UANG-nya
sendiri berkurang karena INFLASI. 

Pernah kah ilmu tentang
INFLASI diajarkan kepada masyarakat umum/awam yang hendak menabung di
Bank? Tentu saja Bank
tidak akan mau memberitahukan informasi tersebut kepada masyarakat.
Kalau masyarakat awam tahu, protes lah mereka :D

Kalau boleh
saya bilang, produsen rokok jauh lebih baik daripada Bank dalam
memasarkan produknya. Pada kemasan rokok, selalu tercantum Rokok
menyebabkan kematian, kanker, impotensi dll dll (walaupun itu karena
aturan pemerintah). Bank? Silakan tanya pada rumput yg bergoyang hehehehe


have a nice weekend
--utong--

 _ _ _ _ __
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail. yahoo.com  


-- 
Best regards,
Sulistiono Kertawacana
http://sulistionoke rtawacana. blogspot. com/



  

Re: [PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank

2008-10-19 Terurut Topik Fiddy Prasetiya
Bener juga ya kang utong :D

--- On Sat, 10/18/08, Furqon Azis [EMAIL PROTECTED] wrote:
From: Furqon Azis [EMAIL PROTECTED]
Subject: [PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank
To: PPIBelgia@yahoogroups.com
Date: Saturday, October 18, 2008, 11:15 AM











Apakah Anda nasabah Bank? Menabung/punya deposito di Bank? Coba 
diingat2
bagaimana sih Bank mempromosikan produk tabungannya kepada Anda?
biasanya ada 3 keuntungan yang ditawarkan bank yaitu:

1. Uang Anda aman
2. Uang Anda bertambah (bunga/bagi hasil)
3. Ada hadiahnya (Mobil, uang, Umroh, dll dll)

Apa
yg salah dengan ke-tiga poin di atas? Ada yg aneh? Rasanya sih tidak
ada. Tapi, coba perhatikan poin 2 (poin 1 dan 3 tidak saya bahas).

Uang
Anda bertambah, entah itu karena bunga/bagi hasil. Benarkah? Benar.
Terus apa yang salah? Nahh,..Pernahkan pihak Bank (CS-nya misalkan)
memberitahu Anda seperti ini : Pak/Bu, uang Anda jika ditabung di sini
akan bertambah karena bunga/bagi hasil, tapi maaf, NILAI UANG-nya
sendiri berkurang karena INFLASI. 

Pernah kah ilmu tentang
INFLASI diajarkan kepada masyarakat umum/awam yang hendak menabung di
Bank? Tentu saja Bank
tidak akan mau memberitahukan informasi tersebut kepada masyarakat.
Kalau masyarakat awam tahu, protes lah mereka :D

Kalau boleh
saya bilang, produsen rokok jauh lebih baik daripada Bank dalam
memasarkan produknya. Pada kemasan rokok, selalu tercantum Rokok
menyebabkan kematian, kanker, impotensi dll dll (walaupun itu karena
aturan pemerintah). Bank? Silakan tanya pada rumput yg bergoyang hehehehe


have a nice weekend
--utong--

 _ _ _ _ __
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail. yahoo.com 
  




 
















__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

[PPIBelgia] promosi rokok mebih jujur daripada promosi bank

2008-10-18 Terurut Topik Furqon Azis
Apakah Anda nasabah Bank? Menabung/punya deposito di Bank? Coba diingat2
bagaimana sih Bank mempromosikan produk tabungannya kepada Anda?
biasanya ada 3 keuntungan yang ditawarkan bank yaitu:

1. Uang Anda aman
2. Uang Anda bertambah (bunga/bagi hasil)
3. Ada hadiahnya (Mobil, uang, Umroh, dll dll)

Apa
yg salah dengan ke-tiga poin di atas? Ada yg aneh? Rasanya sih tidak
ada. Tapi, coba perhatikan poin 2 (poin 1 dan 3 tidak saya bahas).

Uang
Anda bertambah, entah itu karena bunga/bagi hasil. Benarkah? Benar.
Terus apa yang salah? Nahh,..Pernahkan pihak Bank (CS-nya misalkan)
memberitahu Anda seperti ini : Pak/Bu, uang Anda jika ditabung di sini
akan bertambah karena bunga/bagi hasil, tapi maaf, NILAI UANG-nya
sendiri berkurang karena INFLASI. 

Pernah kah ilmu tentang
INFLASI diajarkan kepada masyarakat umum/awam yang hendak menabung di
Bank? Tentu saja Bank
tidak akan mau memberitahukan informasi tersebut kepada masyarakat.
Kalau masyarakat awam tahu, protes lah mereka :D

Kalau boleh
saya bilang, produsen rokok jauh lebih baik daripada Bank dalam
memasarkan produknya. Pada kemasan rokok, selalu tercantum Rokok
menyebabkan kematian, kanker, impotensi dll dll (walaupun itu karena
aturan pemerintah). Bank? Silakan tanya pada rumput yg bergoyang hehehehe


have a nice weekend
--utong--


__
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com